Home / Rumah Tangga / Aku Bukan Istrimu Lagi! / Chapter 61 - Chapter 70

All Chapters of Aku Bukan Istrimu Lagi! : Chapter 61 - Chapter 70

118 Chapters

Bab 61 Sensasi

"Kepada penumpang pesawat yang terhormat, kami mengingatkan seluruh penumpang untuk mengencangkan seatbelt dan meletakkan sandaran kursi dalam posisi tegak lurus. mohon mengatur kursi Anda dalam posisi vertical karena kami akan segera lepas landas." terdengar pengumuman suara dari dalam pesawat. "Hah...." Tiara menghela nafas panjang, sepertinya ia sudah tidak waras lagi, ia yang sudah berstatus istri, malah mau-mau saja ikut pergi ke bali bersama mantan suaminya. "Wuu...iiaa...emmp." celotehan Satria di pangkuannya Sagara, anak itu terus sibuk mengelus-elus jam tangan mahal milik ayahnya. 'Astaga anak ini, kenapa seperti aku dan neneknya sih, bikin malu saja.' batin Tiara, sifat dirinya yang matre menurun pada anaknya. "Permisi nyonya, mau tambah apple juice?" tanya salah seorang pramugari yang melayani di kelas business. "I-iya boleh." Tiara menyodorkan gelas kaca. Untuk pertama kalinya ia terbang bersama anaknya dengan pesawat, di kelas business pula, tempat duduknya beg
last updateLast Updated : 2024-10-14
Read more

Bab 62 Liburan Sama Mantan

Bali.Sebelum menuju di hotel, Sagara meminta sang supir mengantar mereka ke sebuah butik pakaian. Sesampainya toko pakaian bermerk kelas atas, Sagara sambil menggendong Satria, kemudian mengulurkan tangan untuk membantu Tiara turun dari mobil, karena jaraknya cukup tinggi untuk menapak ke bawah.Baru saja Tiara melangkah masuk toko, para pegawai toko langsung berbaris dan mengucapkan. "SELAMAT DATANG." seru semua pegawai bersamaan, mereka berseragam rapi, dengan penampilan profesional.Toko butik yang sepi ini terasa dingin, ruangan begitu luas, bahkan ada area untuk duduk bersantai menikmati segelas teh atau kopi, tidak ada pengunjung lain di toko ini, selain mereka, terlihat ada banyak manekin berwarna emas dan pakaian yang di pajang dalam lemari kaca yang kinclong."Pilihlah semua baju yang kamu inginkan, disebelah sana ada banyak baju-baju anak hingga umur 3 tahun." ucap Sagara."Lalu kamu..??" tanya Tiara."Aku akan menunggumu di sofa sebelah sana sambil minum teh dan bermain d
last updateLast Updated : 2024-10-15
Read more

Bab 63 Tiara Salah Paham

"Iiihhss!!" Tiara memekik, mendorong kasar wajah itu dari atas pay udaranya.Sagara pun tersentak kaget, tindakannya telah membangunkan Tiara dari tidur.Tiara langsung menutupi kedua bukit milik yang terpampang tadi. Cerobohnya dia, bisa-bisanya tertidur saat sedang menyusui.Sagara jadi merasa bersalah dan tak enak hati, sudah bertindak ceroboh berdasarkan hawa nafsu tanpa berpikir panjang, kalau Tiara bisa kembali membencinya dan menjauh lagi."Ma-maaf, tadinya aku mau menyelimutimu saja, gak ada maksud apapun." ucap Sagara gelagapan.Tentu saja Tiara tak percaya, ia memicingkan matanya, jadi menatap Sagara penuh rasa curiga. "Dasar mesum!!" teriaknya, apalagi melihat Sagara hanya memakai handuk di pinggang."Hueee....hu...hu..hu." rengek Satria, terbangun kaget mendengar suara teriak ibunya.Cepat-cepat Tiara langsung menenangkan sang anak. "Cup..cup...cup, sstt." senandung Tiara sambil menepuk-nepuk bokong Satria pelan, suaranya rengekan anaknya pun mulai berkurang dan tak lama t
last updateLast Updated : 2024-10-16
Read more

Bab 64 Liburan di Bali

Pagi hari yang cerah. Tiara dan Satria sedang asik bermain di kolam renang kamar hotel. Satria duduk di ban yang berbentuk pesawat terbang, Tiara dengan asik berenang, sambil mendorong anaknya. Sagara hanya duduk di kursi melas sambil bekerja dengan laptop.Sesekali matanya melirik Tiara, sayang sekali mantan istrinya itu berenang menggunakan kaos dan celana pendek, bukan bikini atau swimsuit. Sedikit merasa kecewa, namun Sagara tak mau memaksanya juga, karena Tiara bukan lagi istrinya."Aku juga mau berenang." ucapnya dengan riang, Sagara melepaskan kaosnya, lalu melompat ke kolam renang.BYUURR...Air kolam berguncang saat Sagara menceburkan diri, Satria tertawa melihat bom air. Tiara pun tertawa cekikikan melihat tingkah kekanakan dari mantan suaminya.Saat keluar dari air, rambut Sagara basah semua, lalu satu tangannya menyisir kebelakang. Ia jadi berpose seksi dan menggairahkan.Tak kuat, Tiara langsung memalingkan wajah meronanya, Sagara terkekeh saat menemukan telinga Tiara mem
last updateLast Updated : 2024-10-16
Read more

Bab 65 Mengulang Rasa yang dulu

"Jangan lihat, tetap menghadap ke belakang." pinta Tiara,"Iya, kamu tenang saja, lihat jagoan, Kapal mau tenggelam." Sagara berusaha mengendalikan dirinya, ia pura-pura saja sibuk bermain dengan Satria yang berada diatas ban renang.Tiara menghela nafas lega saat Sagara bilang begitu. Kemudian matanya terpejam, menyandarkan kepalanya di bibir bathtub, tubuhnya terasa relaks saat terendam air hangat.Karena lama menunggu, Tiara kedinginan, sampai kepalanya terasa pusing, tapi setelah berendam di air hangat, Tiara merasa baik-baik saja, karena tak mau sakit, Tiara terpaksa ikut bergabung dengan anak dan mantan suaminya.Sambil bersandar di bathtub, Tiara melirik Sagara yang sedang asik bermain dengan Satria. Dilirik lah otot-otot tangan dan perutnya, beberapa kali Tiara menelan kasar salivanya, entah kenapa dalam benaknya, Taira jadi mengulang rasa yang pernah ada.Ia mengingat kembali, saat tangan milik Sagara itu pernah merangkulnya dari belakang dan memeluknya erat.'Tidak boleh, s
last updateLast Updated : 2024-10-21
Read more

Bab 66 Kegilaan Rangga

"Kwak....kwak...Kwak."Suara buruk gagak yang terbang di sore hari, waktu menunjukkan pukul 5 sore namun suasana desa sudah sepi, berbeda dengan perkotaan."Loh dokter Rangga mana?" tanya Sonya, yang baru saja pulang praktek."Lagi bikin api unggun di belakang sana, hari ini kan kita mau seru-seruan." ucap Renata dengan riang, ia tengah sibuk menusukkan daging untuk sate, di temani dokter Dhani dan Rosa."Waduh ngapain sih pakai bikin api unggun segala." gerutu Sonya berkacak pinggang, seharian ini ia belum sempat bercengkrama dengan Rangga, karena dirinya sibuk keliling desa."Cie nyariin terus nih..., lu udah kayak istrinya dokter Rangga aja, hampir beberapa jam sekali nanyain dia terus." ledek Renata."Namanya juga kita temenan dari SMA, lagian istrinya juga temen baik gua tau.""Iya deh, gih lu pergi mandi dulu, sebelum acara makan malam di mulai." ucap Renata, kembali sibuk menusukkan daging buat sate."Iya bawel." ujar Sonya lalu masuk ke dalam rumah pemondokan tempat ia dan ka
last updateLast Updated : 2024-10-21
Read more

Bab 67 Tempat Pelampiasan

"Tuan..." Linda menyapa, kebahagiaan diwajahnya tak dapat di tutupi, saat menyambut kedatangan tuannya.Tanpa ragu Sagara menarik dagu Linda, lalu mencium bibirnya intens.Para pelayan yang menyaksikan kemesraan mereka langsung memalingkan wajah. Alfred pun cepat-cepat menutup kedua mata Riyan dan membawa anak itu sejauh mungkin dari kedua insan yang ingin segera melepas rindu."Tu-tuan..." ucap Linda pelan sambil tersipu malu melirik wajah Sagara, tak disangka ia menerima ciuman panas saat ada anaknya dan para pelayan rumah."Ayo ke kamarku, layani aku." perintah Sagara, sambil mengusap lembut pipi merona Linda.Tentu saja Linda tak akan menolak sudah lama ia ingin mendengar ajakan itu, cepat-cepat keduanya pun berjalan dan naik lift menuju lantai 3.Seperti biasa, sebelum memulai permainan panas mereka, Sagara membasuh tubuhnya terlebih dahulu. Sedangkan Linda menunggu diatas ranjang tuannya, ia mengenakan gaun tipis ungu yang seksi yang menunjukkan lekuk tubuhnya.Dengan perasan gu
last updateLast Updated : 2024-10-21
Read more

Bab 68 Selingkuh

Jakarta, Apartemen Rangga dan Tiara. Drrtt... Drrtt... "Ga-, hp kamu bergetar terus tuh, siapa sih yang telepon malam-malam begini." celetuk Tiara kesal, melihat jam dinding sudah menunjukkan jam 10 malam. "Upss, sorry sayang, aku harus segera berangkat ke rumah sakit, ada situasi darurat." ucap Rangga saat melihat layar ponsel. "Lagi!!" kejut Tiara, baru saja kemarin suaminya berangkat malam pulang pagi, karena ada pasien mau lahiran, tapi sekarang ada lagi kejadian yang sama. "Iya, ada pasien lagi yang mau lahiran, namanya juga dokter, harus selalu siap siaga kalau ada situasi darurat seperti ini kan." ucap Rangga, namun tak berani menatap wajah Tiara yang terlihat marah menatapnya. "Ya sudah, aku bantu kamu siapkan kemeja kerja." dengus Tiara, mau tak mau malam-malam jadi sibuk mengantarkan kepergian suaminya bekerja. Seminggu sudah berlalu semenjak kepulangan mereka berdua. Rangga habis melakukan kegiatan khusus di daerah Jawa tengah, Tiara juga habis liburan dari L
last updateLast Updated : 2024-10-21
Read more

Bab 69 Pernikahan yang Mendingin

*Flashback Suara burung hinggap di pagar balkon apartemen, mentari pagi sudah terbit kembali. Menandakan hari yang cerah kembali menyapa, Tiara dan Rangga bangun dari tidurnya, lalu seperti biasa kedua pasutri ini segera bersiap-siap untuk kegiatan hari yang cerah ini. "Sayang, nanti siang aku sama Satria datang ke tempatmu kerja ya..., kebetulan aku mau ke rumah sakit hari ini, Satria mau imunisasi. Sudah lama kita gak makan siang bareng, kamu jadi sangat sibuk setelah pulang dari kegiatan sosial." ujar Tiara tersenyum manis pada suaminya yang sedang menyantap roti panggang dan omelette. Rangga yang sedang melahap sarapannya cukup tertegun saat mendengar perkataan sang istri. Ia baru sadar, kalau beberapa bulan ini lebih sering menghabiskan waktu dengan Sonya ketimbang anak dan istrinya. "Yah, boleh saja sayang, nanti siang aku tunggu kalian di ruang kerja ku." ujar Rangga, takut juga kalau Tiara curiga, jadi lebih baik hari ini Rangga meluangkan waktu bersama keluarganya. T
last updateLast Updated : 2024-11-01
Read more

Bab 70 Lamaran Sagara

"Cheers..."Cring.Sagara melakukan toast dengan Linda. Malam ini mereka berdua sedang menikmati makan malam spesial yang romantis. Malam ini menjadi malam yang takkan pernah Linda lupakan seumur hidupnya. Sagara tiba-tiba mengajaknya makan malam disebuah restoran hotel berbintang, mereka duduk sambil menghadap pemandangan malam kota jakarta.Sagara beralasan ingin merayakan kebersamaan mereka yang sudah berjalan dua tahun ini. Kesabaran Linda melayani Sagara akhirnya membuahkan hasil yang baik. Selama beberapa bulan Sagara mulai melakukan pendekatan dengan anaknya Riyan, beberapa kali mereka pergi liburan bersama layaknya sebuah keluarga yang bahagia, Riyan pun sudah diijinkan Sagara menyebutnya ayah.Perlakuan Sagara kepada Linda juga semakin lembut, seolah Linda adalah wanita yang berharga di hidupnya sekarang."Happy first anniversary untuk hubungan kita yang tanpa status ini." ucap Sagara, sambil menatap intens wanitanya.Linda tertawa kecil mendengar ucapan itu, hubungan mereka
last updateLast Updated : 2024-11-01
Read more
PREV
1
...
56789
...
12
Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status