Home / Fantasi / KEBANGKITAN PENDEKAR RAJA IBLIS / Chapter 61 - Chapter 70

All Chapters of KEBANGKITAN PENDEKAR RAJA IBLIS: Chapter 61 - Chapter 70

162 Chapters

BAB 61 PAHLAWAN DARI MASA DEPAN

(Kkkkk.... Arash, sepertinya hari ini kamu akan kerepotan) ejek Raja Iblies. Saat ini Arash sedang menelusuri jalanan desa, sedangkan Fatta berada di rumah bersama Pandu. Mereka tengah bercakap ria, menuntaskan segala kisah yang ingin diceritakan selama tidak bertemu. "Kamu juga bisa merasakannya?"(Tentu saja, kamu pikir kenapa waktu itu aku bisa mengetahui kalau ayahmu adalah orang yang hebat, itu semua karena insting ku begitu kuat) "Insting begitu kuat, kenapa masih kalah?" ejek Arash balik.(Haish.... Itu karena aku terlalu meremehkan ayahmu saat itu) Raja Iblies terdiam, hal yang sangat ia sesali adalah meremehkan kemampuan Rama. Seandainya waktu bisa terulang, ia takkan melakukan hal bodoh seperti itu. Namun, nasi telah menjadi bubur. Kini ia terkurung di dalam tubuh Arash, di sebuah tempat yang takkan terjangkau. "Mengapa diam?"(Sssttt... Sebaiknya kamu bersiap, mereka semakin dekat Arash dan yang datang kali ini lebih kuat dari yang pertama kamu temui.) "Hahaha... Apak
last updateLast Updated : 2024-08-21
Read more

BAB 62 PERTEMPURAN TAK TERELAKKAN

"Dor! Dor! Dor!" Ternyata di tempat lain, Rana salah satu pahlawan sudah bersiap dengan snipernya. Ia adalah salah satu pahlawan yang mampu menembak dengan akurat dan cepat dari jarak yang cukup jauh. "Wush! Wush! Wush!" Beberapa peluru tidak mengenai dengan tepat Badara maupun Cacao, namun bagi Cacao yang memang lebih lambat dari Badara, peluru itu mampu menggores tangannya. Memberikan luka di bagian lengan indah Cacao. meski luka itu tak begitu berarti, karna Cacao adalah siluman yang memiliki kemampuan menyembuhkan diri. Meski terkesan lambat. Rana menyunggingkan senyumnya kala berhasil menggores lengan Cacao. Cacao jelas murka ketika mendapati lengannya terkena tembakan. Cacao kemudian melepaskan beberapa serangan jarum beracun miliknya ke arah Rana. "Slap! Slap! Slap!" beberapa tembakan jarum beracun yang Cacao lempar berhasil Rana hindari. Kali ini Rana merasa gugup, bagaimana bisa Cacao mengincarnya di saat ia tak terlihat? Melihat Rana tidak lagi mengganggunya, Caca
last updateLast Updated : 2024-08-22
Read more

BAB 63 BUNUH SAJA?

Namun Arash masih sempat melindungi tubuhnya dengan tameng Mana, sehingga ia tak mengalami luka yang berarti. Arash kemudian mengambil Elixir ayahnya, Elixir Healing Potion yang ia gabung dengan Elixir Magic Power dan segera menelannya. Calvin menyipitkan matanya melihat Arash yang dari kejauhan menelan sesuatu. "Apa anak itu juga memiliki beberapa ramuan penguat?" kata Calvin. "Entahlah, yang pasti jangan biarkan ia memiliki kesempatan untuk menyerang kita Calvin!" kata Wening. Wush! Dengan cepat Wening menuju Arash, satu lompatan dan kini ia sudah mengayunkan gadanya ke arah Arash. Gerakan Wening tidak cuma cepat, namun berdaya hancur yang jika terkena pukulannya sudah pasti akan remuk. "Bam!" Pukulan Wening meleset dan mengenai pohon di belakang Arash, membuat pohon itu hancur dan tumbang seketika. "Dasar manusia penghancur, kamu merusak alam!" ejek Arash, ia kemudian tidak lagi bermain-main. Kali ini Arash akan menghadapi mereka dengan serius. Srrrriiinng
last updateLast Updated : 2024-08-22
Read more

BAB 64 PERSIAPAN PUISI ARASH

Mendengar kata-kata Fatta membuat Arash menarik kembali Pedangnya yang terarah ke dada Calvin. Calvin yang sedari tadi sudah pasrah untuk menemui ajalnya kini bisa bernapas lega. Setidaknya masih ada waktu untuknya hidup. "Lalu mau kita apakan mereka?" tanya Arash, ia tidak marah melihat Fatta menahannya. Lagipula Arash tidak terlalu ambil pusing dengan manusia-manusia dari masa depan seperti Calvin. Bahkan bagi Arash, mau sebanyak apapun musuh yang akan datang, ia siap untuk menghadapi mereka semua. "Hmm... Kita tahan saja mereka di rumah, Pandu yang akan menjaga mereka, kamu bisakan Pandu?" tanya Fatta. "Tentu bisa kak Fatta, lagipula akhir-akhir ini aku menganggur dan nggak punya kerjaan, menjaga mereka bukan hal sulit buatku." sahut Pandu. Fatta kemudian meminta Arash untuk mengeluarkan Elixir AntiMagic potion yang berfungsi untuk menonaktifkan sihir yang ada pada Calvin dan teman-temannya. Serta menekan kekuatan mereka semua. "Lalu apa yang harus kita lakukan pada be
last updateLast Updated : 2024-08-23
Read more

BAB 65 KUMPULAN PUISI

"Anak muda, kamu sungguh kejam!" kata Calvin, ia menatap Arash dengan tatapan serius, namun Arash tak menunjukkan ekspresi apapun di balik topeng. "Paman, karna aku kejam makanya cepatlah berikan aku puisi." sahut Arash acuh. "Haish!" Calvin kehabisan kata-kata melawan Arash, anak itu sungguh sulit diprovokasi. "Apa tema puisinya?" tanya Calvin kemudian. Arash terlihat bingung, melihat itu Calvin tau dari sikap yang Arash perlihatkan. Calvin bisa menduga kalau Arash tidak pernah mengikuti pelajaran satra jenis apapun. "Aku nggak tau tema seperti apa yang akan di bawakan di dalam lomba, apa kamu bisa memberiku sebuah puisi yang standar, tentang hidup mungkin." pinta Arash, kali ini ia meminta tolong dengan tulus. "Sebentar, aku sedang memikirkannya... Karena aku juga lemah dalam puisi." jelas Calvin, baru kali ini dalam hidup Calvin dimintai tolong bukan soal kekuatan. Melainkan mengolah puisi. "Baiklah, bagaimana kalau ini..." Mendengar puisi yang Calvin bacakan
last updateLast Updated : 2024-08-24
Read more

BAB 66 KALI INI ARASH YANG MEMBURU!

Sementara itu Arash dan Fatta melakukan perjalanan selama 5 hari menuju pusat Kerajaan dengan kuda, sesekali mereka akan menginap di penginapan jika ada desa dan akan membuat tenda jika tempat mereka singgah jauh dari desa. Seperti kali ini, mereka membuat kemah yang Arash gambar, tak lupa Arash juga membuat kasur dan bantal yang empuk. Membuat keduanya tak khawatir meski tidur di dalam hutan. "Paman, seperti apa pusat Kerajaan?" tanya Arash, ia belum pernah ke pusat Kerajaan manapun. Bahkan saat ia berada di benua Asia. "Hmm... Ramai, banyak hiburan malam, banyak yang berjualan dan hal lainnya." jelas Fatta, menurut ingatan terakhirnya. Ia tak tau seperti apa keadaan pusat Kerajaan yang sekarang. "Yang pasti kamu harus menyiapkan beberapa uang kecil jika ingin menikmati suasana kota." sahut Fatta dengan senyum yang mengembang di wajahnya. Arash juga tersenyum, meski perjalanan mereka bertujuan untuk mencari foto ayahnya, Arash juga tak mau sekedar mencari, ia akan meni
last updateLast Updated : 2024-08-24
Read more

BAB 67 TERNYATA SURUHAN RAJA

Arash mengikuti Sonic dalam diam, berhubung Arash memang memakai baju gelap, ia dengan mudah berbaur dan bersembunyi di balik bayangan. Sesekali Sonic akan melihat-lihat sekelilingnya dengan tenang, memastikan tidak ada yang mengikutinya. Ia tak tau kalau Arash sedari tadi mengikuti setiap langkahnya. Sonic akhirnya menuju ke sebuah bangunan besar, terdapat beberapa rimbun pohon tak jauh dari tempat itu, jadi Arash bersembunyi dan melihat Sonic sedang menutupi semua area yang terbuka. Bahkan jendela juga ia tutup. "Haish!" Arash hanya menyunggingkan senyum dan melompat dengan ringan ke jendela yang lebih dekat. "Yang Mulia!" Itu suara Sonic, Arash bisa melihat kalau Sonic sedang bersujud kepada seseorang, dapat dipastikan dari gayanya berpakaian. orang itu adalah orang yang memiliki kuasa besar di Kerajaan ini. "Sonic, kudengar beberapa anak buahmu terluka?" tanya Raja Lingga. Sonic masih menunduk, "benar Yang Mulia, anak muda yang datang bersama pengawal pribad
last updateLast Updated : 2024-08-25
Read more

BAB 68 RAJA DAN ARASH BERTEMU

"Kamu mau tau siapa aku? Nggak perlu, tugasmu hanya menjawab apa yang aku tanyakan." Arash menekan ujung kuasnya ke leher Raja Lingga. Membuat Raja Lingga bahkan tidak bisa menelan salivanya. "Apa kamu tau tentang manusia yang datang dari masa depan?" tanya Arash. Raja Lingga terkejut, orang yang kini bicara dengannya menanyakan tentang manusia yang datang dari masa depan. Padahal hanya segelintir orang yang mengetahui ini semua. "Mengapa kamu ingin tau? Akh!" tanya Raja Lingga, namun Arash tanpa sungkan menggeplak kepalanya. "Bukankah tadi sudah ku bilang, aku bertanya, kamu jawab! Dan jangan coba-coba untuk berbohong!" sahut Arash tanpa belas kasihan. Raja Iblies yang melihat itu terbahak, berani juga Arash memukul kepala seorang Raja. Yah, bahkan Raja Iblies pun ia lawan, jadi Raja Iblies hanya bisa maklum dengan sikap berani Arash. Semenjak lolos dari kematian, Arash tak pernah takut kepada apapun lagi. "Kamu nggak takut, aku adalah seorang Raja! Dan kini kamu be
last updateLast Updated : 2024-08-25
Read more

BAB 69 PERMINTAAN RAJA

"Ha! Bagaimana? kamu baru sadar dengan apa yang kukatakan, sudah kubilang aku memiliki segalanya." "Brukh!" Raja Lingga bersujud, Arash panik karena melihat seseorang dengan status tinggi, seorang Raja berlutut di depannya. "Arash, kumohon tolong Kerajaan ini, aku tau aku nggak bisa memberikan apapun kepadamu, tapi aku pasti akan mengingat jasamu ini, setidaknya pandanglah rakyat Kerajaan ini, jika kamu nggak mau membantuku..." pinta Raja Lingga dengan suara bergetar. "Hei... Hei... Mengapa kamu berlutut, berdirilah!" seru Arash. Pamannya mengajarkan kerendahan hati kepada Arash, meski terkadang Arash keras kepala dengan kemauannya. Tetap saja melihat seseorang dengan status tinggi berlutut di depannya, membuat Arash merasa bersalah. Tadi ia kira Raja Lingga sesuai dengan rumor, karena itulah Arash bersikap sombong di depannya. Rumornya Raja Lingga hanya seorang Raja manja yang suka berpesta dan berfoya-foya, serta tak pernah peduli dengan keadaan rakyatnya. Namun meliha
last updateLast Updated : 2024-08-26
Read more

BAB 70 NINGRUM DAN TEMAN-TEMANNYA

"Kakak!" seorang anak kecil melambaikan tangan, memanggil Arash yang berada di lantai dua penginapan. Arash menatap anak itu heran, kemudian menunjuk dirinya sendiri. Memastikan apakah anak gadis itu memang memanggilnya. "Aku?" "Ya! Sini kak..." Anak gadis itu kembali melambai. "Haish! Bahkan anak kecil pun menyukaiku." gumam Arash, kemudian memasang senyum ramah. Sedangkan Raja Iblies terbahak mendengar perkataan Arash barusan, tadi ia tak bersuara apapun saat bertemu Raja, sekarang ia malah mentertawakannya. Jika saja bisa bertatap muka, maka Arash sudah pasti akan memberi Raja Iblies pelajaran karna selalu mengejeknya. "Wush!" dengan satu kali lompatan ringan, Arash kini berada di depan anak gadis yang tadi memanggilnya. "Wah, kakak hebat! Tadi aku juga melihat kakak saat berlari diantara atap rumah." kata anak kecil itu, dia terlihat kumuh dengan beberapa debu di wajahnya. Baju yang ia kenakan juga memiliki beberapa tambalan. Namun ekspresi yang anak gadis itu perliha
last updateLast Updated : 2024-08-26
Read more
PREV
1
...
56789
...
17
DMCA.com Protection Status