Beranda / CEO / Menikahi CEO Dingin / Bab 61 - Bab 70

Semua Bab Menikahi CEO Dingin : Bab 61 - Bab 70

83 Bab

bab 61 siapa istrinya

Siapa IstrinyaLelaki tua itu berjalan dengan tegap, masuk ke dalam kantor pusat Angkasa Group. Dia tak hanya sendiri, melainkan bersama pengacara pribadinya, sekaligus pengacara yang selalu mengurus kepentingan perusahaan itu. Saat dia masuk ke lobi, semua karyawan langsung bersikap hormat kepadanya. Bagaimana tidak? Dia adalah komisaris perusahaan itu, pihak yang memiliki hampir seluruh bagian dari saham perusahaan.Dia adalah Kakek Bram, kakek Alvaro. Angkasa Group memang berdiri atas prakarsanya dulu. Saat ini, orang tua itu sudah mundur dari jajaran manajemen perusahaan. Alvaro, sang cucu yang menggantikannya. Sedangkan Kakek Bram? Dia hanya menjadi pemilik perusahaan tersebut. Dia belum melimpahkan warisan apapun pada Alvaro.Sebenarnya, tidak salah Kakek Bram menunda penetapan warisan itu kepada Alvaro. Ada luka dan trauma di masa lalu yang membuat Kakek Bram terpaksa melakukan itu semua. Pasca putra tunggalnya meninggal dunia akibat pengkhianatan menantunya, tentu Kakek Bram t
Baca selengkapnya

bab 62 Jabatan Baru

Di dalam ruang rapat, seluruh Chief Officer di kantor itu sudah berkumpul. Mereka semua menyambut Kakek Bram dengan penuh rasa hormat. Kakek Bram langsung membuka rapat tersebut tanpa banyak basa basi. Dia memang selalu dikenal sebagai pimpinan yang tak pernah mau membuang waktu.“Sebenarnya, ada beberapa poin utama dari rapat yang kita adakan pagi ini,” ujar Kakek Bram. Semua petinggi perusahaan Alvaro langsung mendengarkan dengan serius.“Diantaranya adalah mengenai masa purna tugas dari Chief Marketing Officer atau CMO di perusahaan kita. Untuk itu, saya selalu komisaris perusahaan ini memutuskan untuk melakukan mutasi saudara Ricky yang sekarang menjabat sebagai Chief Financial Officer untuk menggantikan posisi CMO yang sekarang. Sedangkan untuk mengisi posisi kosong pada jabatan CFO, saya menetapkan saudari Bunga Kencana yang menjadi CFO di perusahaan ini,” ujar Kakek Bram.Pernyataan itu tentu saja membuat Bunga terkejut. Dia tidak mendengar apapun dari Kakek Bram sebelumnya. Al
Baca selengkapnya

bab 63 Istri Sempurna

Bunga memandang sedih pada meja kerjanya. Sampai sore hari, dia masih menyelesaikan semua pekerjaannya yang nantinya dikembalikan kepada Leo. Ketika jam kerja selesai, Alvaro langsung muncul di pintu.Melihat Bunga yang masih terlihat sibuk, Alvaro hanya menatap Bunga , bergantian pada Leo. “Apa kau kesulitan kalau Bunga pindah ke bagian keuangan, Leo?” tanya Alvaro.Leo menggeleng pelan, tapi sebenarnya dia memang sedikit kesulitan. Selama ini Leo memang berbagi tugas dengan Bunga . Sekarang, tugas kerja Alvaro memang lebih banyak, seiring perkembangan perusahaan mereka.“Kau tak harus menutupinya, kalau kau butuh rekan kerja lain untuk memanajemen tugasmu, ambil saja satu karyawan lain untuk menggantikan Bunga ,” ujar Alvaro. Leo langsung menggelengkan kepalanya. Dia merasa tak nyaman.Sebelum ada Bunga , sebenarnya Leo juga melakukan semua tugas itu sendiri. Namun, kala itu beban tugasnya belum terlalu banyak.“Sudahlah, Leo. Kalau kau perlu karyawan lain untuk mem-backup tugasm
Baca selengkapnya

bab 64 Sekertaris Baru

Bunga dan Alvaro berendam air hangat bersama di dalam bathtub untuk beberapa saat. Sembari berendam, Alvaromenggoda Bunga. “Apa kau besok tidak akan merindukanku?” tanya Alvaro.Bunga yang berbaring di dalam pelukan Alvaro langsung memalingkan wajahnya. “Rindu? Kenapa? Kau akan pergi kemana? Tanya Bunga. Alvaro langsung terkekeh mendengar reaksi lugu dari sang istri. Apalagi mendengar pertanyaannya yang seolah tidak dipikirkan sama sekali.“Besok, kau akan pindah ke ruang kerja baru. Aku pasti akan merindukanmu.” Alvaro memeluk Bunga. Dia menaruh keningnya di pundak Bunga.Bunga langsung mengecup kepala suaminya itu. “Hei, kau ini. Aku kan hanya pindah beberapa langkah dari ruangan kantormu,” ujar Bunga. Kantor CFO yang akan ditempati Bunga memang hanya berjarak beberapa ruangan saja dari ruang kerja Alvaro sebagai CEO, pimpinan tertinggi di Angkasa Group.“Nyonya Al, kau seharusnya peka terhadap perasaan suamimu ini,” keluh Alvaro. Dia terus mendramatisir keadaan.“Jangan drama dulu,
Baca selengkapnya

bab 65 Cemburu

“Kalau kau nakal? Masa aku harus diam saja?” balas Alvaro. Dia mendekap Bunga. Malamnya baru terasa tenang jika Bunga tidur dalam dekapannya. Mereka pun mulai terlelap.Tanpa terasa pagi hari pun tiba, saat Alvaro membuka matanya di pagi hari, kali ini Bunga yang sudah berpakaian rapi. Dia sudah hampir siap untuk berangkat ke kantor. “Ya ampun, Sayang. Kau bersemangat sekali,” desah Alvaro. Alvaro memang tahu persis sikap Bunga setiap kali akan menduduki jabatan baru. Kegugupannya akan membuat Bunga bersiap lebih cepat. Alvaro bangkit dari tempat tidur dan memberikan kecupan selamat pagi pada Bunga.“Tidak, ini sebenarnya sudah siang. Cepatlah bersiap, kemudian turun untuk sarapan.” Bunga terkekeh pelan melihat Alvaro yang berjalan pelan dengan gaya malas ke kamar mandi.Setelah sarapan pagi, mereka berdua berangkat ke kantor. Seperti biasanya, Alvaro mengendarai mobilnya di belakang mobil Bunga. Sampai di kantor, kali ini Bunga parkir di area VIP, di area petinggi perusahaan itu.Tur
Baca selengkapnya

bab 66 Ajakan Sahabat

Sepanjang makan siang, Alvaro hanya banyak terdiam. Terlebih Bunga belum menjawab permintaannya. Bunga memang berpikir keras mengenai apa yang harus mereka lakukan, terus merahasiakan pernikahan mereka atau mengumumkannya. Bunga belum yakin dengan pilihan kedua.“Aku tak mau kalau orang lain menyangka kita masih single, lalu nanti justru beredar gosip lainnya,” kata Alvaro saat mereka di perjalanan kembali ke kantor.Mendengar keluhan bernada lemah dari Alvaro mengenai pernikahan mereka membuat Bunga merasa kasihan. Dia terdiam dan menatap keluar jendela. “Tapi aku baru saja mendapatkan promosi jabatan, Sayang. Itu pasti akan lebih menjadi sorotan di mata orang lain,” keluh Bunga pelan.Alvaro mencoba bersabar. Alvaro adar kalau dulu itu adalah keputusannya. Dia menyetujui permintaan Bunga. Bahkan, Alvaro yang memindahkan Bunga ke kantor pusat.“Tolonglah, Sayang. Hanya beberapa bulan lagi saja. Setidaknya sampai aku terbiasa dengan jabatan baru ini,” ujar Bunga.Alvaro sebenarnya mer
Baca selengkapnya

bab 67 Tuduhan Alvaro

Gadis itu memberikan informasi mengenai ruangan CMO, dan Alexa langsung berjalan masuk menuju ruangan tersebut. Sesekali, dia masih melirik ke arah pintu kantor Bunga yang sudah tertutup. ‘Kita lihat nanti, apa yang akan dikatakan oleh Ibu mertuamu.’ Alexa tersenyum sendiri membayangkan reaksi Sarah nanti.Alexa sudah masuk ke dalam ruangan CMO, sementara Bunga di ruangannya masih sedikit kesal dengan respon Alexa kepadanya tadi. “Mimpi apa aku harus berurusan dengan perempuan itu,” gumam Bunga.Bunga menatap jam tangannya. Sebenarnya jam makan siang belum lagi tuntas, Bunga merasa tak bisa menahan perasaannya. Dia butuh seseorang untuk bercerita. Bercerita pada Alvaro sekarang dirasa Bunga bukan saat yang tepat, mengingat Alvaro tadi juga sedikit kesal kepadanya.‘Sebaiknya aku menelpon Nabila saja. Dia tak pernah gagal menghiburku,’ batin Bunga. Bungamengambil telepon genggamnya dari dalam tas. Dia mencari nomor Nabila dan mulai menghubunginya.“Halo, apa kabar? Baru ingat dengan te
Baca selengkapnya

bab 68 Strategi licik Alexa

Alexa tentu saja tak peduli dengan Vanessa. Baginya, Vanessa hanya karyawan biasa, orang biasa, sedangkan diri? Alexa adalah model yang terkenal. Sudah bisa dipastikan kalau Alexa merasa kelasnya sama sekali tidak seimbang dengan Vanessa.Dia kembali melirik sekilas ke arah Vanessa. ‘Gadis ini adalah sekretaris baru Alvaro. Dia menyapaku dan berusaha ramah. Apa aku bisa mempergunakan perempuan ini suatu saat untuk memata-matai Alvaro dan si Bunga itu?’ pikir Alexa. Alexa berubah pikiran. Dia mencoba menilai wajah Vanessa. Alexa sedikit ragu. “Uum, bagaimana jabatan barumu? Menyenangkan?” ujar Alexa memancing pernyataan dari Vanessa tentang Alvaro. Sedikit saja berita negatif dari Vanessa nanti akan bisa digunakannya untuk bahan pertimbangan.Vanessa yang licik sebenarnya juga gak kalah cerdik dengan Alexa. Vanessa tersenyum sinis. Vanessa tahu persis reaksi Alvaro kepada Alexa tadi, Alvaro sama acuhnya dengan kepada Vanessa, jadi Vanessa merasa posisi mereka sebenarnya sama. “Mengeju
Baca selengkapnya

bab 69 Kerjasama Dengan Gio

Bahkan sekarang dia merasa ragu kalau dia akan bisa mendapatkan uang dari Alvaro, mengingat Alvaro yang seolah tak terlalu peduli padanya.Tingtong!Suara bel di pintu penthouse Sarah berbunyi. Jantung Sarah langsung berdebar kencang, bagaimana kalau itu adalah pelayan penthouse yang diminta menyampaikan tagihan kepadanya. Rasanya akan lebih mengerikan lagi. Sarah langsung memegang dadanya, jantungnya berdebar semakin kencang.Tingtong!Sekali lagi bel itu berbunyi, Sarah memilih untuk melihat melalui interkom. Hatinya langsung terasa lega ketika dia melihat Alexa yang berdiri di depan pintunya. “Ibu Sarah, ini aku,” ujar Alexa sambil melambaikan tangannya pada kamera interkom.Sarah lekas beranjak ke pintu. “Semoga saja dia mempunyai kabar baik. Setidaknya dia punya akal bagaimana menyelesaikan ini,” gumam Sarah. Sarah langsung membukakan pintunya.“Ibu sedang sibuk? Aku sudah menghubungi sejak tadi,” ujar Alexa.“Duduklah, aku tidak sibuk. Hanya sedikit urusan bisnis yang membuat ak
Baca selengkapnya

Bab 70 Berkenalan dengan Gio

“Sayang, aku pergi dulu ya,” ujar Bunga. Alvaro yang sedang menyeruput kopinya langsung tersedak melihat Bunga. Bunga tampak cantik sekali mengenakan gaun berwarna pastel.“Sayang, jangan cantik-cantik. Nanti banyak yang melirik,” rajuk Alvaro sendu. Bunga langsung mendekat pada Alvaro . Dia melirik ke arah file yang sedang bertumpuk di meja kerja Alvaro .“Sudah, kerjakan besok saja. Sekarang ikut aku ke pameran,” ujar Bunga. Alvaro berpikir sejenak, dia mendadak ingin pergi dengan Bunga.“Ah, tidak usah deh. Aku masih ada banyak pekerjaan. Sebaiknya dikerjakan sekarang, jadi di akhir minggu aku bisa lebih santai bersamamu,” jawab Alvaro dengan meyakinkan. Sebenarnya, Alvaro hanya ingin membebaskan Bunga pergi dengan Nabila. Dia tahu kalau Bunga mungkin ingin bercerita atau melepas kangen kepada sahabatnya itu.“Tuh kan, kemarin mengatakan aku gila kerja karena membawa pekerjaan ke rumah. Nyatanya, yang bilang sendiri juga mengerjakan.” Bunga membelai lembut punggung Alvaro . Di
Baca selengkapnya
Sebelumnya
1
...
456789
DMCA.com Protection Status