"Ya. Kamu benar. Masalahnya, gadis itu tidak lagi single," kata Davin kepada Vania."Wah, kalau memang begitu, kalau dia memang sudah bersuami, maka Michael harus mundur. Mungkin Michael terlambat bertemu dengan dia dan dia sudah memilih orang lain duluan," kata Vania di ujung telepon."Masalahnya tidak sederhana itu, gadis itu juga menunggu Michael, gadis itu juga mencintai Michael, selama ini, gadis itu menjadi istri orang karena terpaksa, dia diambil dengan paksa dari rumahnya, ayahnya dibunuh oleh orang yang menjadi suaminya itu, bahkan, saat Michael bertemu dengan gadis itu, gadis itu hendak bunuh diri--""Apa? ini gila! betul-betul gila! kalau begitu, Michael harus menyelamatkan gadis itu, kalau gadis itu memang dipaksa apalagi kalau orang yang memaksanya adalah orang yang membunuh ayahnya maka Michael harus bertindak untuk menjauhkan gadis itu dari suaminya," potong Vania.itulah yang Michael lakukan, sayang dan aku membantu Michael untuk membawa lari gadis itu dari suaminya, k
Last Updated : 2023-12-19 Read more