Queenza dan Abi menoleh bersamaan saat melihat seseorang membuka pintu dan masuk ke dalam ruang rawat Queenza.Abi dengan cepat berdiri dan menghalangi Queenza dengan tubuhnya agar tak terlihat orang yang baru saja masuk itu. Ia menatap curiga orang tersebut."Kamu siapa?" tanya Abi dengan waspada."Ah, maaf. Sepertinya saya salah masuk ruangan," ucap orang yang tadi membuka pintu dan masuk begitu saja ke ruangan.Abi tak langsung percaya, dia terus menatap curiga orang itu."Maaf Pak, saya masuk ke ruangan yang salah. Saya kira ini ruangan teman saya," ucap orang tersebut, setelah meminta maaf dia pun pergi dari ruangan itu.Abi kembali duduk di kursi sambil menghela napas panjang. Ia kira yang barusan masuk itu yang mengincar Queenza, iq pun menatap Queenza yang sedang menatapnya."Kamu kenapa tadi tegang begitu Mas?" tanya Queenza sambil tersenyum."Aku kira, tadi itu orang yang cari kamu," jawab Abi jujur.Queenza tersenyum."Aku gak kenal
Last Updated : 2023-12-16 Read more