“Apa yang harus aku lakukan mendapatkan perhatian paman Hugo? Aku tidak bisa menjauh darinya,” Candra merengek menggoyang-goyangkan lengan Joy.“Candra, kamu itu cantik sekali dan imut, ada banyak pria yang menyukaimu. Tidak sulit untuk mendapatkan perhatian pria.” Joy memperhatikan wajah Candra. Dia memiliki wajah kecil berbentuk hati, hidung mungil yang mancung dan segala tentang wajahnya sangat sempuran dan cantik.“Benarkah?” Candra meraba-raba wajahnya. “Tapi kenapa Paman Hugo tidak menyukaiku?” tanya dengan sedih.“Karena orang yang kamu sukai adalah pria yang lebih tua 17 tahun darimu. Bisa jadi selera pria yang lebih tua bukan gadis muda, tapi wanita dewasa yang siap diajak untuk komitmen,” balas Joy mengedik bahu.“Aku tahu. Aku tidak meminta pendapatmu. Aku hanya butuh saran,” protes Candra diingatkan sekali lagi sosok Liera Walton, wanita yang terlihat lebih dewasa dan cantik, juga calon istri Hugo.“Okey, okey, jika kamu tidak mau menyerah, kamu harus merayunya. Rayu dia s
Last Updated : 2023-09-23 Read more