“Aku rasa, aku tahu harus mulai darimana? Kita harus bertanya pada Ibu dan Ayah mertua. Mereka pasti tahu sesuatu tentang kejadian di malam itu. Adam, kau juga selidiki ada kejadian apa malam itu. Tidak mungkin Megan tiba-tiba ditinggalkan di samping bangunan tua begitu saja,” ucap Ethan cepat.“Baik, Tuan. Mau berangkat sekarang, Tuan?” tanya Adam yang ingin menggoda Ethan.“Kemana?” tanya Ethan tiba-tiba blank.“Bertanya pada orang tua Nyonya Megan,” sahut Adam sambil menutup laptopnya.Tatapan tajam langsung menyerang Adam dari mata hazelnut Ethan. Dia masih ingin menghabiskan waktunya berbulan madu di Dubai bersama Megan. Mendengar dirinya akan segera pulang untuk bertemu orang tuanya, Megan langsung tersenyum sumringah.“Kita pulang ya. Aku kangen Ibu dan Ayah, mas. Penasaran juga sama ceritaku waktu kecil dulu,” ucap Megan bersemangat.“Yah, kita baru sehari disini, sayang. Kamu juga belum jalan-jalan ‘kan? Kita belum coba nunu nana di sofa, di dapur, di lemari baju, di--.”“Nga
Last Updated : 2022-11-01 Read more