"Mau direvisi sepuluh kali pun gue rasa nggak bakalan sempurna di mata itu dosen," keluh Adinda pada Sasa. "Elo minta jadwal bimbingan tambahan aja coba, Din. Biar bisa diskusi gitu sewaktu bimbingan. Nggak cuma main corat-coret revisian lo aja," usul Sasa. "Duh, mana berani gue ngajuin bimbingan tambahan. Belum apa-apa udah dimaki-maki duluan kali."Drrrttt Drrrttt"Ya, hallo... Siapa ini?""........""Baik, saya akan segera ke sana."Netranya memerah, hidungnya sudah kembang kempis sedari menerima kabar itu, apalagi kini pikirannya jauh melayang.Sasa menepuk pundaknya. "Din...""Sa..." Adinda memeluk Sasa. Meluapkan segala yang bergejolak di hatinya. "Tenang dulu, Din. Sebenarnya ada apa?" Sasa mengusap lembut punggung temannya.Adinda menggigit bibirnya. "Sena, Sa... Sena...""Iya, Sena kenapa? Coba jelasin sama gue pelan-pelan."Adinda menggelengkan kepalanya. Tak terasa netra yang sedari tadi sudah memerah kini menjatuhkan bulir bening hingga ke pipi. "Jangan banyak tanya, S
Baca selengkapnya