Di Planet Mini bernama Herby. Planet Buatan Modern di mana Teknologi dan Sihir menjadi satu kesatuan, Ada banyak jenis kehidupan makhluk yang beragam, dimulai dengan Ras Manusia, Ras Elf, Ras Kurcaci, Ras Raksasa, Ras Beastman, Ras Demon, dll. Hidup berdampingan dengan damai. Di tengah Kota Glory Herby, dengan pemandangan yang sangat futuristik yang mana semua mengandalkan teknologi AI, Robot, dan dihuni oleh berbagai macam ras yang hidup berdampingan di sebuah Walk Street, Nina Bersama Clori melakukan Olahraga pagi rutinnya... “Pagi yang sangat Cerah,” Kata Nina sambil memandangi dan menghirup udara pagi yang terasa sangat segar... “Iya Master, Hari ini Ke mana Kita akan pergi?” Clori yang terbang bersama dengan Nina yang sedang berjalan bertanya dengan nada manja. “Hari ini kita akan pergi ke Istana. Sepertinya akan ada misi baru yang akan datang. Sebelumnya Maha Master telah memanggil kita.” Jelasnya kepada Clori. “Ok Master, Kalau begitu Master Silakan naik punggung saya, Kita
Terakhir Diperbarui : 2021-06-19 Baca selengkapnya