"Kita sebagai manusia mempunyai derajat yang sama di mata Tuhan. Ibu jangan berbicara seperti itu. Anak Ibu wanita yang istimewa. Andai saja Amy mau dijodohkan, dengan senang hati saya akan menerimanya sebagai calon ibu dari anak-anak saya kelak."Bu Rahmi tersenyum senang mendengar ucapan laki-laki tampan yang ada dihadapannya. "Semoga kalian berjodoh!""Aamiin," ucap Rudi sembari mengusap wajahnya dengan kedua telapak tangan.'Kelihatannya Tuan benar-benar menyukai anak Bu Rahmi, Nyonya Mila pasti akan sangat senang mendengar anaknya sedang jatuh cinta,' ucap Bi Uni, pelayan Rudi yang dibawa ibunya dari kampung. "Kalau begitu, saya pamit dulu, Bu," ucap Rudi dengan sopan kepada orang tua Amy. Setelah menyalami wanita tua itu, ia berpamitan kepada pelayannya, lalu keluar dari ruang perawatan Bu Rahmi."Tuan Rudi laki-laki yang baik. Selama ini Nyonya Mila mencarikan jodoh untuk Tuan, tapi tidak pernah ada yang cocok. Kelihatannya
Terakhir Diperbarui : 2021-09-27 Baca selengkapnya