Share

17. Istri Pura-Pura

Andai wajah gadis itu lebih buruk darinya, pasti Rebecca tidak akan sepanik ini. Ia sangat khawatir kalau Arnold benar-benar telah membuang semua cinta untuknya, sehingga ia sama sekali tak memiliki kesempatan untuk mencecap sedikit harta milik pria itu. 

Tanpa izin kepada siapa pun, Rebecca meraih Narendra begitu saja dari ranjangnya. Bayi itu sempat menggeliat tak nyaman, kemudian menangis keras sebab merasa tidurnya diganggu. 

"Anda mau bawa anakku ke mana?" Kezia berusaha meraih bayi itu, tapi Rebecca dengan cepat menepis tangannya. 

"Hati-hati kalau bicara. Ini anakku, anak yang kukandung dan kulahirkan. Jadi jangan pernah mengakuinya sebagai anakmu!"

"Dia anak Arnold, dan saya istri sah Arnold. Jadi, Narendra juga anakku sekarang." Kezia berusaha membentak agar Rebecca gentar dan mengembalikan Narendra ke ranjangnya. Namun, mantan istri Arnold itu tetap keras kepala untuk mempertahankan Narendra dalam gendongannya meskipun tahu kalau bayi i
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status