Share

552. TAMENG DARAH #12

Sisa hari itu kuhabiskan di mercusuar.

Mercusuar ada di bagian belakang Padang Anushka dekat ladang bunga—yang belakangan semakin sering dikunjungi orang-orang setelah gerha rehabilitasi selesai dibuat. Pintu masuknya ada dua: melalui ladang bunga atau barisan pohon di jalur menuju istal. Mercusuar ada di balik pepohonan, terlihat sangat jelas dari gerha rehabilitasi karena bangunan itu bukan menara besi layaknya menara sinyal yang berdiri di dekatnya, tetapi sungguhan mercusuar—menara batu tinggi dengan lampu sorot raksasa di atasnya. Sewaktu-waktu lampu itu akan menyala menyoroti danau saat malam seolah akan ada seseorang yang berniat menyelinap masuk dari danau Pulau Pendiri. Mercusuar sebenarnya bisa populer di kalangan penghuni—terutama ketika bagian bawahnya merupakan taman khusus yang dipenuhi bunga dan pancuran air, tetapi masalahnya: pertama, mercusuar jauh dari pusat penghuni Padang Anushka, dan kedua, menaiki mercusuar sampai lantai atas itu sudah

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status