Share

Bab 377

Author: Benjamin
“Mohon maaf. Aku benar-benar ingin membiarkanmu menyelesaikan kalimatmu, tapi aku tidak bisa mengizinkannya. Jika kamu berhasil menyebarkan nomor ponselmu, aku akan dihukum berat, jadi aku harus menghentikanmu.” Jantung reporter itu berpacu saat dia merebut kembali mikrofon dari wanita tua itu. Kemudian, dia berbalik dan berlari pergi secepat mungkin.

Daffa adalah alasannya datang kemari. Dia sudah pergi sebelum reporter itu bisa mengambil gambarnya dengan jelas. Dia akan berada dalam masalah besar jika atasannya mengetahui hal ini. Berpikir begitu, dia mempercepat larinya.

Seraya Daffa berjalan pergi, dia mendengar seseorang berlari mengejarnya. Dia mengerutkan dahinya dan berbalik, mengira itu adalah wanita tua tadi. Namun, dia disapa oleh bayangan wanita muda dengan gaun biru kotak-kotak. Rambutnya yang panjang terurai bergelombang di bahunya dan matanya bersinar terang.

Daffa menyipitkan matanya melihat gaun yang wanita itu kenakan—itu adalah gaun bergaya ketimuran tradisional t
Locked Chapter
Continue Reading on GoodNovel
Scan code to download App

Related chapters

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 378

    “Sebelumnya, kita sudah pernah mewawancarai banyak orang kaya. Daffa terbilang relatif baik dan mudah untuk diajak bicara dibandingkan beberapa orang lainnya yang pernah kita temui. Jika kita meminta maaf padanya dan mencoba berbicara padanya lagi, kurasa kita bisa melakukan wawancara ini.”Mata reporter itu menjadi lebih merah dan dia menolehkan kepalanya untuk memelototi kamerawan itu. “Bisa-bisanya kamu mengatakan sesuatu seperti itu? Aku tidak melakukan kesalahan apa-apa, jadi kenapa aku harus meminta maaf padanya untuk membuatnya senang? Apakah kamu menyuruhku melupakan harga diriku supaya aku bisa menyelesaikan pekerjaanku? Apakah ada yang salah dengan otakmu? Aku tidak melakukan kesalahan apa-apa!”Kamerawan itu tidak menduga dia akan semarah itu. Tatapannya begitu liar sampai kamerawan itu tidak bisa berpikir mengenai apakah wanita itu benar atau tidak. Pria itu melangkah mundur, tapi dia sedikit terlalu lambat.Ketika reporter itu menyelesaikan ocehannya, dia langsung menga

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 379

    Daffa memasang raut wajah menghina. “Pertama-tama, siapa pun yang kupilih untuk kuperlakukan dengan baik tidak ada hubungannya denganmu dan kamu tidak berhak mempertanyakan aku. Kedua, kamu sangat bodoh.”Daffa kembali berbalik pada kamerawan.“Beri tahu aku jika kamu membutuhkan bantuan untuk apa pun. Misalnya, jika kamu ingin meninggalkan stasiun TV ini dan mencari pekerjaan baru.”Kamerawan itu menegang dan melongo padanya. Dia tidak dapat menyembunyikan kekejutan di matanya. “Tuan Halim, apakah Anda serius? Saya 100 persen bersedia meninggalkan pekerjaan saya dan bekerja untuk Anda! Ketika saya lulus, harapan terbesar saya adalah mendapatkan pekerjaan di salah satu perusahaan di bawah Konsorsium Halim. Sayangnya, saya tidak memiliki keterampilan maupun kemampuan yang dibutuhkan untuk itu.” Suaranya gemetar ketika mengatakannya.Daffa tersenyum dan menepuk pundaknya. “Tidak perlu gelisah seperti itu. Kita akan memiliki banyak kesempatan untuk bertemu satu sama lain mulai sekaran

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 380

    Kamerawan itu membeku dan melongo pada Daffa, tidak menduga hal itu sama sekali. Dia begitu terkejut sampai dia bahkan tidak terpikirkan untuk berlari mengejar Daffa. Ketika dia mendengar Daffa menyalakan mobilnya, dia kembali tersadar dan berlari ke arah mobilnya. “Tidak, saya tidak perlu memikirkannya. Saya akan melakukannya! Saya akan pergi ke West Atlantics Int’l!”Daffa kehabisan kata-kata. Dia tidak menyangka dia pernah berpikir bahwa kamerawan itu mengingatkannya akan dirinya sendiri. Jika dia bukan ahli bela diri terbangkit, tidak mungkin dia bisa mendengar teriakan orang itu.Di saat yang sama, dia juga mendengar langkah kaki sang reporter. Daffa ragu-ragu selama beberapa saat dan memutuskan untuk tidak pergi dulu.Mengejutkan bagi semua orang, kamerawan itu disusul oleh sang reporter. Wanita itu berlari ke arah mobil, memukul tangannya pada kap mobil, dan memelototi Daffa.“Daffa Halim, kamu keterlaluan! Aku tidak mengerti kenapa kamu bersikap seperti ini, jadi aku tidak

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 381

    “Itu adalah acara pertama yang akan kamu hadiri sebagai pegawaiku.”Mata kamerawan itu membelalak. Dia tidak menyangka akan diberi kesempatan seperti itu dan itu merupakan kejutan yang luar biasa. Dia menelan ludah dan berkata, “Tuan Halim, apakah Anda serius? Bukankah seharusnya saya melalui beberapa pelatihan sebelum menghadiri acara ini?”Daffa tersenyum. “Iya, pendengaranmu tidak salah. Perjamuan malam ini bertujuan untuk memperkenalkan salah satu merek perhiasan di bawah perusahaanku kepada semua orang. Tentu saja, aku tidak mengharapkan mereka membeli sesuatu. Tujuanku adalah untuk membuat para tamu mengagumi perhiasannya layaknya mereka mengagumi mahakarya artistik meskipun mereka tidak akan bisa membelinya. Aku akan menganggap perjamuannya berhasil jika kita bisa mencapai hal itu.”Mulut kamerawan itu menganga dan dia menatap Daffa dengan terkejut. Dia tidak pernah berpikir perhiasan bisa digunakan untuk melakukan ini dan kekejutannya berubah menjadi kekaguman. Kemudian, dia

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 382

    Tidak ada kata-kata di dunia ini yang bisa mendeskripsikan rasa terima kasih Mahesa. Matanya merah saat dia mengangguk dan berkata, “Jangan khawatir, Tuan Halim. Saya pasti akan mengingat perkataan Anda dan memastikan keamanan saya sambil ….” Sebelum dia bisa menyelesaikan perkataannya, ponselnya mulai berdering.Mahesa mengernyit. Dia adalah orang yang penyendiri saat masih di stasiun TV, jadi dia tidak memiliki banyak teman di sana dan orang tuanya tahu untuk tidak menelepon ponsel kerjanya. Dia dengan cepat memikirkan semua orang yang dia ketahui dan menyadari tidak ada yang pas.Dia ragu-ragu terlalu lama sampai membuat Daffa menoleh ke arahnya. “Angkatlah. Apa pun yang terjadi, ingat bahwa itu semua terjadi di masa lalu. Kamu adalah pegawaiku sekarang.”Setelah mengatakannya, dia menepi. Barulah saat itu Mahesa menyadari bahwa Daffa telah ingin menepi selama beberapa saat sekarang tapi belum bisa melakukannya karena ada terlalu banyak mobil. Daffa membuka sabuk pengamannya dan

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 383

    “Kita akan sering bertemu ke depannya, jadi kalaupun kamu membuat kesalahan sekarang, kami akan memiliki banyak waktu untuk membantumu.”Perkataan Edward masuk akal, jadi Mahesa menjadi tenang dan mengembuskan napas. Dia tersenyum dan mengangguk, menundukkan kepalanya malu-malu. Pada saat ini, ponselnya berdering lagi. Dia mengernyit ketika dia melihat siapa yang sedang meneleponnya, lalu menjawabnya dan menyalakan pengeras suara.“Sudah lama, ya, Calvin. Apakah kamu menelepon karena ada yang terjadi?”Calvin merasa kepalanya akan meledak. “Aku baru melihat semua video kamu di pintu masuk toko perhiasan dan aku meneleponmu mengenai atasan barumu. Aku tidak menyangka kamu akan menolak teleponku. Itu hanya memperburuk semuanya. Sekarang, mantan rekan kerjamu—orang yang merundungmu—telah membuat pernyataan di internet yang mengatakan bahwa situasinya tidak seperti apa yang dilihat semua orang. Dia bilang seluruh kejadian itu dimulai bahkan sebelum kameranya dinyalakan, jadi hanya orang

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 384

    Edward menoleh untuk menatap Mahesa dengan tegas seraya berbicara.Setelah beberapa detik, Calvin berkata, “Wajar saja kamu khawatir karena hal itu, tapi itu tidak perlu. Aku sudah memperjelasnya sebelumnya—Mahesa-lah yang mematikan teleponku. Kamu bisa memeriksa riwayat teleponnya juga. Dia belum meneleponku sama sekali hari ini. Aku mengetahuinya karena seorang wanita jelek menyebarkan hal itu di mana-mana. Bahkan, bukan hanya aku yang mengetahui hal ini—banyak orang lainnya tahu juga.”Edward langsung tahu siapa yang dia maksud. Dia berkata, “Aku mengerti. Terima kasih atas pengingatnya. Kami akan menangani rumor itu secepat mungkin, jadi sekali lagi terima kasih.”Dia memutuskan sambungan teleponnya dan menyerahkan ponsel itu kembali ke Mahesa, ekspresi wajahnya menjadi tenang lagi. “Jangan masukkan kemarahanku ke dalam hati. Jika kamu tidak membuat kesalahan besar, aku tidak akan memperlakukanmu dengan sikap seperti itu. Pokoknya, sikap tegasku akan membantumu mengetahui kesala

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 385

    Karena seseorang harus tinggal untuk menjaga Shelvin, hanya salah satu dari mereka bisa ada di sini dan muncul di hadapannya. Itu berarti ada kemungkinan 80 persen bahwa pria sebelumnya mungkin adalah yang paling unggul kedua dari lima orang-orang berjubah hitam dan kemungkinan 20 persen bahwa itu adalah orang paling unggul.Raut wajah Daffa menggelap dan dia menarik napas dalam-dalam. Sudah jelas dari situasi saat ini bahwa ada sebuah masalah besar, tapi setidaknya itu menunjukkan bahwa Shelvin masih aman. Itu memberikan sedikit kenyamanan bagi Daffa.Ketika Edward tiba, dia melihat Daffa berdiri di pintu, tampak suram. Dia dikelilingi oleh orang-orang yang memperhatikannya dengan penasaran. Edward mengernyit dan mengulurkan tangannya untuk mendorong orang-orang itu supaya dia bisa mendekat pada Daffa, tapi dia tidak berhasil.Para pengamat tidak sabar untuk melihat apa yang sedang terjadi, jadi mereka menolak untuk memberi jalan. Edward tidak memiliki pilihan. Dia mengumpulkan beb

Latest chapter

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 508

    “Si*lan kamu, Ferdi! Tampaknya kamu telah memonopoli pusat perhatian terlalu lama di antara kelompok kita! Aku tidak akan membiarkannya! Aku tidak akan membiarkan siapa pun menggantikanku—aku yakin kamu tahu itu ketika bergabung dengan tim kami. Akan tetapi, kamu tidak repot-repot menyembunyikan atau mengubah keinginanmu untuk melanggar aturan itu! Caramu bersikap sekarang telah menyakitiku. Kurasa aku tidak akan bisa memaafkanmu. Maka dari itu, kamu bisa mati di sini atau menghilang dari pandanganku selamanya. Itu adalah pilihan-pilihan terbaik untukmu karena kamu pernah mengatakan kamu benci memikirkan orang-orang saling mengkhianati temannya. Jika kamu menghilang hari ini, aku bisa memberi tahu semua orang bahwa Daffa membunuhmu. Itu juga akan membiarkan aku mencapai tujuan utamaku—memiliki kendali penuh atas kelompok itu lagi.”Briana menyeringai begitu dia selesai mengulang perkataan pria itu. Kenyataan itu mengejutkan dia, terutama karena dia tidak pernah bertemu seseorang denga

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 507

    Ferdi merasa Briana aneh dan keberadaannya terasa terlalu acak. Nalurinya memberitahunya bahwa perkataan Briana tidak dapat dipercaya, jadi dia berbalik untuk menghadap pria bergigi kuning lagi.“Dia sudah memberi kita lokasi Daffa, jadi aku yakin kita tahu apa yang harus kita lakukan sekarang. Kurasa kita harus pergi ke halaman belakang hotel.”Setelah mengatakan itu, dia tidak menunggu jawaban pria itu. Ferdi berjalan lurus ke pintu belakang.Rahang pria itu jatuh sedikit dan alisnya berkerut. Itu adalah pertama kalinya dia merasa benar-benar seperti orang bodoh karena tidak memperhatikan detail. Dia melirik Briana dengan kecurigaan yang membesar sebelum berbalik untuk menghadap ke arah yang lain dan mengejar Ferdi.Pria itu berpikir, “Wanita ini mengaku Daffa sedang beristirahat di lantai kedua, tapi jika Ferdi memilih untuk pergi ke halaman belakang, maka Daffa pasti ada di belakang! Lagi pula, penilaian Ferdi tidak pernah salah selama beberapa tahun belakangan. Ini semua adala

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 506

    Briana mencoba menarik napas dalam-dalam beberapa kali. Dia telah bertemu banyak orang selama beberapa tahun belakangan, tapi ini adalah pertama kalinya dia bertemu orang setidak tahu malu ini.Pria itu membuka mulutnya, masih ingin melanjutkan. Namun, pria di sampingnya mengernyit dan mendorongnya ke samping.“Kurasa kita telah menghabiskan terlalu banyak waktu di sini,” kata pria yang kedua sambil mengamati Briana dengan waspada.Meskipun bibir Briana berkedut oleh amarah, dia menahan dirinya untuk tidak berbicara dan hanya memasang raut wajah ketakutan.Pria bergigi kuning menyadari reaksi Briana dan dengan enggan mengerutkan bibirnya, tapi dia tidak melanjutkan percakapannya dengan Briana. Alih-alih, dia bersikap lebih dingin seraya menjawab, “Sayang, meskipun aku ingin melanjutkan percakapan kita, ada hal-hal lain yang membutuhkan perhatianku sekarang. Akan tetapi, kamu bisa menungguku di sini. Tidak lama lagi, hotel ini akan menjadi milikku.Wajahnya berbinar dengan kebangga

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 505

    Briana dalam diam memprediksi kapan musuh akhirnya akan berjalan melewati pintu utama hotel. Seraya dia mendengar banyak suara teriakan di luar, dia mengangkat lengannya untuk melihat waktu. Jarum jam panjang telah berputar penuh dan jarum jam pendek telah bergerak satu langkah ke depan.Saat itu juga terdengar suara tabrakan ketika pintunya dirusakkan. Pada saat itu, Briana melihat ke arah pintu masuk dan melihat apa yang telah dia prediksi—segerombolan orang yang tidak terhitung jumlahnya di tim musuh. Ekspresi getir terpampang di wajah Briana, mengerutkan alisnya menjadi kerutan yang dalam.“Ada terlalu banyak dari kalian. Saya bukan penanggung jawab hotel ini, jadi saya harus menelepon bos saya dan mengonfirmasi apakah kami memiliki cukup ruangan untuk kalian. Jika bos saya bilang tidak, sayangnya saya harus meminta kalian untuk mencari tempat penginapan lainnya.” Briana bangkit berdiri. Meskipun dia berbicara dengan penuh rasa bersalah, emosi yang gelap dan bermusuhan terpancar

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 504

    “Benar, mereka sedang berdiri di luar pagar tembok hotel, tapi aku sudah menghalangi perlengkapan pengintai mereka melalui laptopku. Kamu bisa melakukannya juga karena berurusan dengan komputer dan meretas adalah keahlianmu.”Mata Briana membelalak lebar dengan terkejut ketika dia menyadari bahwa Daffa benar. Briana sangat pandai dalam menggunakan komputer, jadi meretas kamera musuh adalah sesuatu yang seharusnya dia pertimbangkan. Akan tetapi, dia tidak melakukannya.Itu karena dia telah membiarkan situasinya mengacaukan penilaiannya, membuatnya merasa tertekan dan tidak lagi cukup tenang untuk berpikir secara logis. Sambil memejamkan matanya, Briana mencoba menenangkan hatinya yang berdegup kencang. Namun, wajahnya tetap pucat pasi karena dia tidak dapat menerima bahwa dia telah membuat kesalahan pemula.Sementara itu, Daffa bisa menebak secara kasar apa yang Briana rasakan dari keheningan yang lama itu. Dia telah meminta Bram untuk memberikan informasi mengenai latar belakang Bri

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 503

    “Semua hal yang terjadi sebelumnya adalah karena Alicia. Sekarang, tampaknya keberadaannya mempertahankan ketenangan dan ketertiban di lantai pertama,” komentar Briana dalam hati. Mengejutkan baginya, mata Alicia berbinar setelah menyadari kedatangan Briana. Dia bahkan menunjukkan sebuah senyuman.“Briana, ada kamu! Kemarilah. Kami telah menunggumu dan sudah bersiap-siap untuk pertarungan.” Sambil mengatakannya, Alicia memasukkan beberapa peluru ke dalam pistol tanpa ragu-ragu. Tidak ada sedikit pun candaan atau keceriaan yang terlihat di wajahnya. Alih-alih, hanya ada tekad yang tidak goyah. Itu menunjukkan bahwa Alicia tidak menganggap apa yang sedang terjadi sebagai permainan.Keseriusan Alicia membantu Briana merasa tenang. Kemudian, Briana mengamati barisan penjaga keamanan yang memiliki berbagai macam ekspresi. Beberapa ketakutan, jengkel, atau bahkan menentang perintah yang akan Briana berikan, tapi tidak ada yang menunjukkan keinginan mereka untuk pergi.Itu tampak ganjil ba

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 502

    Pesan di ponselnya berasal dari Briana dan bertuliskan, “Tuan, para musuh sudah tiba. Apa yang harus kami lakukan sekarang? Jumlah mereka besar. Jika kami menghadapi mereka, kecil kemungkinannya kami dapat mengalahkan mereka sekaligus bertahan hidup. Bagaimanapun, jumlah pihak kita lebih kecil. Kalaupun kita menghitung bawahan-bawahan yang akan Danar bawa, itu tidak akan cukup untuk mengalahkan musuh.Pesan itu lugas dan singkat, tapi Daffa tahu Briana merasa gugup. Dia mengangkat sebelah alisnya dan melengkungkan bibirnya, berpikir, “Briana memiliki kemampuan dan kekuatan yang luar biasa, jadi aku tidak mengerti kenapa dia panik.”Meskipun demikian, Daffa dengan cepat mengetik jawaban, “Suruh bawahan kita berjaga dengan berbaris di sisi hotel atau pintu masuk. Aku ingin hotelnya dikelilingi. Tidak perlu mengatur pertahanan di dalam hotel—biarkan saja musuhnya masuk. Ketika mereka sudah masuk, situasinya mungkin akan menguntungkan bagi kita meskipun kita memiliki orang yang lebih sed

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 501

    Banyak orang telah bersikap hormat pada Daffa. Akan tetapi, Danar terlihat sangat penuh hormat, serius, dan bahagia dibandingkan yang lain. Daffa melengkungkan bibirnya, tertawa pelan. Itu adalah pertama kalinya dia menunjukkan tawa yang tulus di hadapan bawahannya. Dia bahkan mengangkat tangannya untuk memijat area di antara kedua alisnya, mencoba menenangkan dirinya sendiri.“Lalu, ketika kamu kembali, tolong beri tahu bawahanmu yang bersedia bergabung denganku untuk beristirahat. Kalau situasinya berjalan sesuai rencana, kita harus menghadapi masalah lainnya besok atau lusa. Kuharap semua orang bisa beristirahat dan memulihkan diri sebelum masalah itu terjadi.”Senyuman di wajah Danar berubah menjadi raut wajah tegas hampir seketika. Dia mengangguk dan menjawab, “Baik, Tuan Halim.”Di saat yang sama, dia bersumpah di dalam hatinya untuk tidak pernah membiarkan kesalahan hari ini terjadi pada dirinya sendiri ataupun bawahannya yang lain. Kalaupun Daffa tidak mempermasalahkan kesalah

  • Sang Pewaris Konsorsium   Bab 500

    Terlebih lagi, Bart bahkan dapat menyerang dengan mudah. Meskipun Danar adalah targetnya dan bukan Daffa, situasi itu hampir membahayakan nyawa Daffa.Mempertimbangkan hal itu, Danar melompat ke luar mobil dan bergegas menghampiri Daffa yang sudah turun dari kursi belakang. “Tuan Halim, bagaimana cara saya mengikat tali dengan cukup kuat untuk menahan seseorang?”Mata Daffa hampir copot dari tempatnya ketika dia mendengar itu. Meskipun demikian, dia dengan sabar menjelaskan cara yang benar sambil berjalan menuju hotel.Melihat kedua orang itu berjalan menjauh, Bart melotot. Dia tetap berada di kursi belakang dengan kedua tangannya yang terkepal di atas lututnya.Amarah menggerogoti dirinya seraya dia berpikir, “Terlalu banyak hal yang terjadi semalam. Aku masih merupakan putra dari keluarga kaya sebelumnya, tapi sekarang aku telah menjadi tahanan! Itulah apa yang diderita oleh Keluarga Ganendra—dan aku menertawakan mereka karena itu! Siapa sangka aku akan berakhir di situasi yang s

Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status