Beranda / Pendekar / Pendekar Bukit Meratus / Bab 328: Aksi Si Baju Putih

Share

Bab 328: Aksi Si Baju Putih

Wilayah Utara Kerajaan Loksana merupakan daerah pantai yang indah. Penduduknya otomatis menjadi nelayan dan rata-rata hidup makmur, karena aktivitas perdagangan yang pesat dan ramai.

Di sini sering singgah kapal-kapal dari berbagai kerajaan di segala penjuru dunia, tak terkecuali kapal besar yang berisi orang-orang berkulit putih, yang di sebut warga lokal sebagai julukan ‘Bekantan Putih’.

Gara-gara hidung para bule ini gede dan panjang, persis hidung bekantan, di tambah rambut bule itu ada yang kuning dan merah, tak jauh beda dengan si binatang yang segaris lurus dengan urang utan dan monyet.

Di sinilah Pendekar Mabuk bersama trio golok hitam sampai, setelah menempuh perjalanan selama hampir 1,5 bulan.

Di sinilah si Juling, si Pucat dan si Codet takluk dengan pendekar sakti ini, tak terhitung berapa kali mereka bentrok dengan begal atau perampok di perjalanan.

Awalnya Pendekar Mabuk sengaja nonton ke 3 orang ini petentang petenteng hadapi para penjahat itu.

Pendekar Mabuk kadang ter
mrd_bb

BERSAMBUNG

| 3
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status