Share

24. Liburan Dadakan

Taman kampus kini sudah berganti fungsi. Bukan untuk bersantai atau menikmati sekedar makanan dan cemilan, melainkan sebagai perkumpulan anggota kelompok jurusan seni.

"Jadi, gimana nih?"

"Apaan dah?" Vira menimpali dengan raut bingung. Mulut dan tangannya masih sibuk mengunyah dan memilah ciki.

Seperti biasa, Fairel menjajani mereka makanan ringan yang dijual di warung kantin kampus. Harganya juga cukup murah, semua makanan itu hanya menghabiskan seratus ribu rupiah, dan itu terdiri dari 20 makanan ringan dan 10 minuman.

Vira sudah mengantongi tiga makanan ringan dan dua minuman soda.

"Foto kelompok kita gimana? Spotnya kan udah ditentuin, terus kapan bisanya?" Meli menginterupsi lagi. Padahal kelompok 10 tidak memiliki ketua, tetapi Meli sudah bagaikan ketua, menyuruh ini dan menjelaskan itu.

Agak sebal, tetapi menurut Fairel, ini le

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status