Share

Bab 286 S2 Bertengkar

“Kenapa harus mengatakan itu pada oma?”

Saat sampai di kamar, Dima langsung melemparkan pertanyaan itu pada istrinya. Dia merasa jika sang istri terlalu berlebihan menjawab ucapan omanya. Lagi pula, dia sedang berusaha keras untuk pelan-pelan mengatakan hal itu pada omanya. Karena dia sadar nenek-nenek terkadang lebih susah dibanding anak kecil. Jadi harus mengambil momen yang pas.

“Aku mengatakan apa adanya. Apa yang salah. Anak adalah tanggung jawab kita. Jadi kita yang bertanggung jawab menjaga. Bukan mama atau oma.” Dira merasa jika itulah yang dilakukan sang mama dulu. Neneknya tidak pernah campur tangan sama sekali. Dia benar-benar diasuh oleh sang mama.

“Iya, aku tahu. Anak adalah tanggung jawab penuh kita. Jadi kita yang berhak untuk menentukan semua, tapi orang tua jaman dulu tidak memahami itu. Mereka lebih cenderung masih berpikir kolot. Jadi kita harus memberikan penjelasan pelan-pelan.” Dima mencoba menjelaskan pada Dira.

“Tapi, jika kita tidak tegas. Mereka akan mengatu
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Enisensi Klara
Sabar dim........Dira kan masih labil jadi kamu yg harus mengerti
goodnovel comment avatar
Dewi Sylvaina
wajar anak seusia dira masih tinggi ego. tp ga salah juga sih pendapat dira. dia yg akan mengalami hamil dan melahirkan, harusnya memang orang tua memahami itu
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status