Share

Masakan Sang Suami

“Apa kau bercanda?” Eldhan bertanya dengan nada menekan.

Sang rekan yang memiliki tampang pasrah pun tak bisa memberikan jawaban selain gelengan kepala.

“Hei, ini tidak mungkin. Si berengsek itu jelas-jelas bersalah karena memakai narkoba dan melakukan pelecehan seksual pada seorang wanita. Bagaimana bisa mereka tidak mau menurunkan surat perintah penangkapan?!” dengus teman Anais itu menahan geram.

“Aku sudah memintanya, tapi Kepala Divisi mengatakan bahwa Komisaris menentangnya. Bahkan meminta kita menghentikan penyelidikan terhadap Cedric Devante dan membebaskannya!” bisik rekan Detektif Eldhan tegas.

Sungguh, sensasi lahar berapi naik ke pucuk kepala Eldhan. Dia tahu lebih baik dari siapapun bahwa hal ini hanyalah manipulasi.

‘Aish, sial! Apakah Paman Tigris sekarang bermain kotor? Dia bahkan tak segan melakukan apapun untuk melindungi Cedric sialan itu, ya?!’ Eldhan membatin kesal.

Giginya menggertak dengan tangan mengepal kuat. “Aku harus membereskannya!”

“Apa maksudmu? Apa kau
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status