Share

Bab 52 - Ada yang Cemburu

Di saat Felicia masih salah tingkah, Theo malah semakin menjadi. Ia kembali menggoda Felicia, kali ini dengan mengecup bibir Felicia.

Cup!

Wajah Felicia semakin memerah akibat kecupan itu, wajahnya terasa panas. Ia pun memukul dada Theo.

“Iseng banget kamu!” seru Felicia, menutupi wajahnya dengan kedua tangan.

Theo terkekeh. “Kita pernah melakukan yang lebih dari itu loh.”

“Nggak usah diingatkan!”

Felicia masih malu. Tapi, Theo sepertinya tak punya malu, malah sejak tadi lebih banyak tertawa senang seolah terhibur dengan tingkah Felicia.

“Nggak usah malu-malu begitu, aku jadi gemas tahu!” kata Theo.

Felicia terbelalak. “Ka-kamu gemas sama aku? Aku nggak menggemaskan sama sekali! Kamu yang menggemaskan!”

“Aku?” tunjuk Theo ke dirinya sendiri. “Nggak tuh. Aku nggak menggemaskan, tapi kamu.”

Mereka nyaris berdebat hanya gara-gara itu,

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status