Share

92. Simulasi Pengantin Muda

Tidur siang mungkin hanya mitos. Pada kenyataannya, sepasang insan itu pada akhirnya menghabiskan waktu dengan cuddle manja sembari berbincang kecil pasal aneka hal random. Dinara cukup sadar bahwa detak jantungnya sejak tadi masih berpacu cepat. Dia hanya berharap bahwa Sandi tak sampai mendengarnya. Meskipun faktanya, detak jantung Sandi pun sama berisiknya.

Akan selalu sama seperti itu. Mereka seolah tak akan pernah merasa cukup terbiasa mendapatkan afeksi menyenangkan dan berdegup kencang berkat satu sama lain. Sentuhan kecil dengan bumbu senyum malu- malu kucing ataupun tautan dengan tatapan dalam, semua itu masih sama mengirimkan sengatan menyenangkan.

Mungkin inilah yang namanya sedang kasmaran. Apapun terasa indah saat berdua.

Jemari keduanya saling bertautan, sesekali Sandi mencuri kecupan kecil dan menggelitiki kekasihnya hingga mereka berdua saling bertukar tawa. Dinara sama sekali tak pernah menyangka bahwa dirinya juga akan merasakan hal- hal manis semacam ini. Dia ta
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
carsun18106
yah laki2 mah klo ada wanitanya yg serba bisa, mendadak jd ngga bisa apa2 ya hahaha
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status