Share

6. Pengkhianat Suami

last update Last Updated: 2024-11-07 12:19:24

Aryesta mengetatkan rahang. Dadanya turun naik menahan rasa marah dan sakit hati. Luar biasa sakit jika Aryesta boleh menambahkan. Dikhianati oleh suami dan adik sendiri tak pernah dia bayangkan akan merasakannya.

Aryesta memundurkan langkah. Dia menggeleng. Rasanya masih tak percaya Dion bisa melakukan hal ini padanya. Berkhianat di pernikahan mereka dalam hitungan jam.

Tak sengaja menginjak pecahan vas bunga, Aryesta menunduk. Rasa sakit buatnya seketika putus asa. Dia berjongkok, lalu mengambil pecahan dengan ujung runcing.

“Lepaskan itu, Aryesta!” teriak Dion. Dia mendekat dengan langkah waspada kalau-kalau perempuan yang masih berstatus istrinya itu nekat melukainya atau Dinda, atau malah diri Aryesta sendiri. “Lepas, Aryesta.”

Aryesta menyeringai melihat riak ketakutan di wajah Dion. Dia yang awalnya ingin menggores lengan sendiri, berubah pikiran. Kenapa dia harus menyakiti diri sendiri? Sementara Dinda dan Dion justru pasti akan tertawa di atas penderitaannya.

“Kenapa?” Aryesta mengacungkan beling di tangannya. Dia tersenyum licik saat ide untuk main-main bersama Dion terasa menyenangkan. “Kenapa aku harus lepasin ini, Mas?” Dia maju sambil memainkan beling. “Kenapa kamu berhenti, Mas? Takut, heh?”

“Aryesta, jangan main-main!” Dion mematung karena takut. Lalu, saat Aryesta kian maju, dia mundur satu langkah. Dia telan ludah. Matanya memindai ngeri pada benda yang Aryesta acungkan. “Aryesta, lepaskan itu!”

“Kenapa?” Aryesta mengedikkan dagu. “Kenapa! Kenapa kamu tega ya, Mas khianatin aku kayak gini!” teriak Aryesta. Dia melirik pada Dinda yang mengkeret. “Tega lo makan suami kakak lo sendiri! Dasar jalang!”

“Gue bukan jalang!” bantah Dinda. “Jangan sembarangan lo kalau ngomong!”

“Lo mau dipanggil apa?” Aryesta mendesis. Dinda, sudah jelas tidur dengan Dion, tetapi masih saja mengelak. “Lo tidur sama suami gue, Setan!”

“Kami ngelakuin itu karna sama-sama suka.”

Mendengar itu, Aryesta meradang. Dengan langkah terburu, dia hampir Dinda. Adiknya itu praktis saja mundur dengan cepat, tetapi tertahan di tembok. Dia acungkan beling tepat ke wajah Dinda. Buat wanita pengkhianat itu terbelalak.

“Itu karna lo kegatelan!” Aryesta dekatkan beling. “Lo berani tidur sama suami orang, tapi takut, heh?”

“Jauhin itu, Aryesta sialan!” Dinda makin membesarkan mata saat Aryesta justru mendekatkan ujung beling pada kulit wajahnya. “Aryesta, jangan gila lo!” Dia melirik tanpa menoleh ke arah Dion. “Maaaas,” rengeknya.

“Sedikit aja kamu gores kulit Dinda, saya enggak akan segan pukul kamu, Aryesta,” ucap Dion pelan. Sepelan langlah Kemudian, saat Aryesta berbalik, dia rebut pecahan itu dengan cepat, lalu melemparnya sembarangan. “Gila, kamu!” sentaknya. Dia kemudian menarik lengan Dinda, memeluknya erat.

“Aku gila, Mas?” Seperti luka yang dikucuri oleh air jeruk, hati Aryesta terasa pedih. Dia yakin istri mana pun akan merasakan hal yang sama. “Kamu yang main gila dengan adikku sendiri, malah mengataiku gila? Dan sekarang di depan mataku, kamu malah bela perempuan jalang ini!”

“Tutup mulut kamu, Aryesta!” sentak Dion. “Dinda bukan jalang. Kami melakukannya dengan sadar dan sama-sama suka. Dia bahkan jauh lebih baik dibanding kamu! Jadi jangan bicara sembarangan.”

“Mas, dia itu pelacur!" sentak Aryesta tak terima.

“Kamu yang pelacur! Kamu bisa tidur dengan banyak pria.” Dion mendesis marah. “Dinda bahkan masih suci saat kusentuh. Dia masih perawan. Bukan seperti kamu!”

“Mas?” Aryesta menganga. Tak menyangka suaminya memilih membela wanita lain. “Kamu sadar apa yang kamu lakuin, Mas? Kamu selingkuh sama adikku sendiri. Dan bisa-bisanya kamu malah nyerang aku kayak gini!”

“Saya begini karna kamu! Kamu yang menipu saya dengan tampang polosmu itu!” sahut Dion. “Andai saya tahu kamu lebih hina dari perempuan pinggir jalan sana, saya enggak mungkin sudi menikahi kamu.”

“Aku masih perawan kalau itu yang mau kamu tahu!” balas Aryesta tak terima. “Aku masih perawan.” Meski ragu akan dirinya sendiri, Aryesta tetap mengatakan hal itu. Dia tak ingat apa-apa saat Aleandra merekamnya. “Aku suci,” ulangnya.

Dion berdecih. “Katakan hal itu sepuasmu. Kamu pikir saya akan percaya?”

“Video itu ulah seseorang, Mas. Aku berani bersumpah.” Gigi Aryesta bergemeletuk saat di depannya Dinda mengompori Dion untuk tak percaya. “Diam, Dinda sialan!”

“Kamu sudah nonton videonya kan, Mas? Mana mungkin Aryesta masih suci?” Dinda makin gencar memengaruhi Dion. “Kalau aku, kamu yang rasain sendiri. Kamu tahu, kamu yang pertama.” Dia melirik pada Aryesta, laku menyeringai. “Kalau dia, sejak dulu memang hobi berganti pacar! Papa aja sampe nyerah nasehatin anaknya sendiri. Dia pernah kok ketahuan check in saat SMA.”

“Jangan fitnah!” Aryesta maju. Lengannya hendak menarik rambut Dinda. Dia sempat menyentuh surai panjang itu. Namun, tubuhnya sudah di dorong Dion hingga dia terjengkang ke belakang. “Au!”

Mengambil kesempatan atas kemenangannya, Dinda menjerit saat rambutnya sempat tertarik. Tak sakit, tetapi kesempatan untuk bermanja dan menarik Dion lebih dalam ke pelukannya tak boleh dia lewatkan.

“Mas, sakit.” Dinda merengek bak anak kecil. “Rambutku sakit.”

Sementara Dion sibuk menenangkan Dinda, Aryesta merasakan hatinya hancur lebur. Suaminya sendiri memperlakukan dia seperti ini. Terlebih di depan Dinda.

Aryesta bangun, lalu mendesis. Dia baru sadar jarinya tergores, mungkin saat Dion menarik pecahan beling tadi. Dia menelan ludah pahit. Di depannya Dinda terus merengek.

Tak tahan dengan apa yang tersaji di depan mata, Aryesta berbalik pergi. Dia baru akan melewati ruang tamu saat suara Dion menambah perih hatinya.

“Aku enggak mau diperlakukan kayak gini lagi sama istrimu, Mas. Sekarang rambutku yang ditarik, besok atau lusa dia bisa bunuh aku. Aku pergi aja.”

“Sssttt, tenang ya. Aryesta enggak akan berani lakuin ini. Saya akan segera mengurus perceraian kami, dan setelah itu kita menikah, oke?”

Dada Aryesta berdegup sangat kencang mendengarnya dengan air mata mengalir di ambang pintu dan masih membelakangi mereka.

Continue to read this book for free
Scan code to download App
Comments (3)
goodnovel comment avatar
amalia. hanbin131
Ya iyalah marah sidion dan cari plampiasan... Mana tahu sidion kalau istrinya di fitnah... (wlo Dion juga salah)
goodnovel comment avatar
Lala Luna
lanjut yuk
goodnovel comment avatar
Natan Befier
bab 7 nya lanjut dong...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   7. Apa Lagi Ini?

    Aryesta masuk ke dalam mobil dengan perasaan yang tak bisa dia jelaskan. Hancur lebur, bukan lagi kata yang bisa mewakili keadaan hatinya kini.Bagai jatuh tertimpa tangga, dia dipermalukan oleh orang yang tak tahu apa maksudnya, mengalami kekerasan, lalu ditalak di malam pengantin.Seolah-olah takdir belum puas mengujinya, masih di hari yang sama, dia mendapati suami dan adik tirinya bercumbu mesra. Lagi, belum cukup, Tuhan ingin mengujinya. Dion, bukannya meminta maaf atas kesalahan justru menjanjikan perpisahan.Pembelaan Dion terhadap Dinda adalah yang paling menyakitkan. Dia hanya korban keegoisan seseorang, tetapi dunia menatapnya hina.Memejamkan mata, Aryesta merasai luka dalam hatinya, sungguh terasa nyeri. Dia bisa mendengar raungan sanubarinya. Dia kepalan tangan saat mengingat bagaimana Dion melindungi Dinda tadi. Kepalan itu dia pukulkan pada bantalan duduk.Aryesta membuka mata saat dering ponselnya terdengar lagi. Sudah beberapa kali dia mengabaikan, tetapi entah siapa y

    Last Updated : 2024-11-08
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   8. Diusir Dan Dicabut Hak Waris

    "Keterlaluan kamu, Aryesta! Di mana pikiranmu. Inikah hasil belajarmu di luar negeri sana, hah!" Surya, kakek Aryesta itu menggemeletukkan gigi. Dia pandangi cucunya dengan perasaan kecewa. "Kakek benar-benar enggak menyangka kamu bisa melakukan hal rendah seperti itu!"Aryesta menggeleng. "Kakek lagi bicara apa? Aryesta bisa jelasin semuanya, Kek."Dengan lirih Aryesta berusaha mendekati sang kakek yang masih mengeraskan rahangnya. Namun, siapa sangka ada sosok perempuan paruh baya yang saat ini sedang melipat tangan di dada dan berjalan ke samping Kakek Surya. Dialah Denia ibu tiri yang memiliki anak bernama Dinda.'Ya Tuhan ... aku sungguh enggak akan sanggup kalau terus mengingat kejadian menjijikan di hotel tadi antara suami dan adik tiriku,' batin Aryesta seraya memejamkan matanya dan menarik napas, lalu mulai melangkah semakin mendekati Kakek Surya."Kek, Kakek enggak mungkin percaya sama berita murahan itu, kan?" Sungguh harap-harap cemas Aryesta saat mengatakannya."Halah, kam

    Last Updated : 2024-11-09
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   9. Tolong Jaga Kakek, Ibu ....

    Bagaikan tersambar petir di siang bolong, tubuh Aryesta membatu dengan mata terbelalak melihat Kakek Surya yang baru saja menyampaikan ultimatumnya.Dengan tangan mengepal kencang dan air mata yang sudah tak mampu Aryesta bendung lagi, kini perempuan malang itu merangkak dan meraih kaki sang Kakek dengan tatapan penuh lukanya."K–kakek enggak serius kan, Kek? Aku masih cucuk Kakek, kan? Enggak mungkin Kakek percaya sama berita murahan itu, kan?" lirih Aryesta dengan tubuh bergetar menahan isak tangis yang sudah mulai terdengar.Lagi, Aryesta menatap ke atas. Berharap mendapatkan empatik dari sang kakek yang selama ini selalu berpihak padanya, tetapi yang Aryesta lihat hanya tatapan datar nan dingin. Sebuah tatapan yang belum pernah Aryesta dapatkan dari Kakek Surya selama hidupnya, kini justru tatapan penuh kecewa dan terluka itu ditunjukkan padanya.Sekali lagi, Aryesta menarik lembut celana kakeknya. "Aku akan buktiin sama Kakek, kalau semua berita itu bohong, Kek. Aku bakalan bawa o

    Last Updated : 2024-11-10
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   10. Drama Apalagi?

    Selepas meninggalkan kediaman keluarga, kini Aryesta terus berjalan tanpa arah dan tujuan. Apalagi perempuan yang diceraikan saat malam pertama pernikahannya ini tak memiliki satu orang teman pun di Indonesia.Sekolah di luar negri selama bertahun-tahun, membuat Aryesta sendirian ketika berada di kota kelahirannya ini.Kakinya terus melangkah dan bingung harus pergi ke mana lagi, hingga akhirnya Aryesta mengingat jika dirinya masih memiliki ponsel.Aryesta rogoh ponsel yang berada di saku, lalu tatapannya menengadah pada sebuah konter HP yang berada di seberang jalan.Ada helaan napas yang keluar dari bibir pink alami itu, sebelum akhirnya Aryesta putuskan untuk mendekati salah satu ruko dengan merek ternama itu.Meskipun ragu, tetapi dirinya sungguh tak memiliki pilihan lain, selain menjual handphone yang dia beli lebih dari lima tahun lalu ini."Maaf, Mbak. Kalau aku jual HP ini, kira-kira laku berapa, ya?" tanya Aryesta dengan hati tak rela.Sang penjual konter yang ternyata seorang

    Last Updated : 2024-11-12
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   11. Apakah Aku Menyentuh Itu?

    "Dasar laki-laki gila!" maki Aryesta ketika mendengar apa yang baru saja Aleandra katakan di dalam kondisi setengah sadarnya itu.Dengan tatapan memicing penuh kesal pada laki-laki yang masih memejamkan matanya, kini Aryesta bangkit dan menepuk-nepuk pakaiannya yang mungkin saja terkena debu jalanan."Rugi aku sempat khawatir sama laki-laki kurang waras kayak kamu! Tahu gitu, aku tinggal aja dari tadi!" kesalnya. Kali ini Aryesta berbalik badan dan mulai melangkah.Sempat terdiam dan berhenti melangkah saat tak terdengar pergerakan apa-apa dari Aleandra. Entah kenapa rasa khawatir berlebihannya perlahan muncul ke permukaan dan secepat kilat menoleh ke arah Aleandra yang sepertinya pingsan.Menarik napasnya dalam-dalam lalu memutar tubuh, dan kembali melangkah mendekati Aleandra, yang masih terkapar, dengan luka di dahinya akibat membentur aspal, karena keserempet pengendara motor tadi."Heh, bangun! Jangan coba-coba main-main sama aku, yah! Kutendang anumu itu nanti!" ancam Aryesta, s

    Last Updated : 2024-11-13
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   12. Apartemen Aleandra Dan Sesuatu?

    Dukh!"Argh!" pekik Aryesta saat puncak kepalanya membentur dagu Aleandra.Dengan perasaan dongkol luar biasa, Aryesta akan menyemburkan segala sumpah serapahnya pada Aleandra, hingga pada detik matanya mendongak dan menatap wajah di depannya, saat itu juga emosinya perlahan sirna."Apakah kepalaku begitu keras, sampai-sampai bikin dia pingsan lagi?" lirih Aryesta dengan perasaan tak enaknya karena Aleandra yang kembali pingsan.Akan tetapi, jauh di lubuk hati yang paling dalam, Aryesta merasa inilah keberuntungannya, karena dia tak harus berdebat dengan laki-laki setengah mabuk itu.Entah apa yang terjadi hingga membuat Aleandra mabuk sedemikian rupa, dan hal itu membawa ingatan Aryesta pada kejadian lima tahun lalu, tepatnya saat keduanya pernah dekat."Kenapa kamu begitu banyak berubah, Al?" bisik Aryesta yang sungguh menyayangkan segala sikap kurang ajar Aleandra.Padahal, keduanya tak memiliki dendam apa-apa, tetapi kenapa Aleandra terlihat sangat membenci dirinya, sungguh demi a

    Last Updated : 2024-11-14
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   13. Tidur Bareng?

    Entah apa yang terjadi pada Aryesta, ketika dirinya merasa ada sinar matahari yang masuk melalui celah gorden, dan dirinya pun mendengar suara berisik yang entah dari mana datangnya."Aduh, apaan sih? Berisik banget, deh!" gumam Aryesta yang matanya masih terpejam karena belum sepenuhnya sadar.Aryesta pun merenggangkan tangannya, tetapi kok tubuhnya terasa dingin seolah-seolah tak ada pakaian yang dia kenakan?Aryesta perlahan membuka kedua matanya dan betapa terkejutnya dia saat melihat banyaknya orang sedang menatap dirinya yang seketika itu juga langsung memalingkan pandangan mereka."Bangunlah Aleandra!" teriak laki-laki yang duduk di kursi roda serta melemparkan bantal ke wajah Aleandra yang baru saja mengerjapkan kedua matanya bingung.Aleandra baru saja terbangun dan langsung mendapat hadiah bantal yang dilemparkan oleh ayahnya, tentu saja sedikit membuat dirinya terkejut dan bingung.Sementara laki-laki yang tak lain dan tak bukan adalah ayah kandungnya yang bernama Randy Alen

    Last Updated : 2024-11-15
  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   14. Mau Mengulang Yang Semalam?

    "Oh, apakah kamu ingin lihat cctv-nya, dan lihat betapa binalnya kamu semalam menyentuhku?"Deg!Sungguh demi apa pun, ucapan Aleandra Zeygan barusan entah kenapa membuat Aryesta semakin mengeratkan genggamannya pada selimut yang membungkus tubuh tanpa pakaian miliknya.Bagaimana mungkin Aryesta masih baik-baik saja, ketika Aleandra menantang dirinya untuk melihat cctv?Padahal harusnya Aryesta biasa saja, kan? Namun, kenapa kini perempuan itu justru ketakutan, dan entah kenapa perasaannya semakin tak tenang. Apalagi saat dia ingat jika efek air yang diminum semalam membuat tubuhnya panas.'Mungkinkah aku yang binal semalam?' batin Aryesta yang masih tak percaya dengan ucapan Aleandra.Namun, semuanya terasa masuk akal, apalagi Aryesta sering membaca novel dan menonton film, jika obat perangsang memang benar-benar ada. Dan dirinya tak ingin menotnon seberapa liar dia semalam.Akan tetapi, Aryesta pun bingung karena dia tak ingat apa-apa. Tetapi tunggu!Mata Aryesta kini membulat sempu

    Last Updated : 2024-11-16

Latest chapter

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   146. Extra Part 5

    Aleandra pun memutuskan untuk masuk ke dalam kamarnya, mengingat jika istrinya sedang mandi, inilah kesempatan untuknya agar bisa meminta jatah.Akan tetapi, angan itu langsung pupus, ketika istrinya sudah berganti pakaian, dan hendak keluar, lengkap dengan tas kecilnya.Dahi Aleandra sedikit berkerut, kemudian bertanya, "Mau pergi ke mana kamu hari ini, Ar?"Mendapatkan pertanyaan mendadak dari seseorang yang sebelumnya tak Arsyeta prediksi, tentu saja perempuan itu mengusap dadanya naik turun, lalu menatap malas netra penuh curiga dari suaminya."Aku mau pergi ke mall. Lagian untuk apa aku di sini, jika kehadiranku tak pernah dibutuhkan oleh suami dan anakku, hmh?" sinis Aryesta yang hatinya mulai dongkol, ketika harus menghadapi Aleandra juga Dean yang tantruman, dan selalu menguji kesabarannya.Sama halnya seperti sekarang, saat langkah kaki Aryesta hendak melaju, tiba-tiba terdengar teriakan balita, membuatnya menoleh dan melihat jika putranya sedang berlari mendekat ke arahnya."

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   145. Extra Part 4

    Ditanya seperti itu tentu saja Beni sedikit terkejut, dan menundukan tatapannya dari sang Nyonya.Hah!Aryesta menghela napas, lalu memiringkan tubuhnya, guna memberi jalan kepada Beni agar segera keluar dari kamarnya.Beni yang paham pun mengangguk, lalu berjalan menuju pintu, hingga suara Arsyeta mengudara, dan membuatnya seketika terhenti."Aku tidak mau tahu, Ben. Tapi bagaimanapun caranya, kamu harus berhasil pengaruhin suamiku tentang hal itu. Karena aku sudah sangat muak dengan pelayan tidak tahu diri itu terus-menerus mencuri perhatian suami juga anakku!"Usai mengatakan hal itu, Aryesta langsung masuk ke dalam kamar mandi, meninggalkan Beni yang paham dengan tugas yang diberikan oleh Aryesta padanya.Ya, selama ini keduanya memiliki misi rahasia. Tanpa ada orang yang tahu, sebuah misi menyingkirkan seseorang yang Aryesta anggap sebagai benalu di dalam rumah besarnya itu."Jangankan mempengaruhi Tuan Aleandra. Tadi saja bahas itu dengannya dia langsung salah paham padaku, Ar,"

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   144. Extra Part 3

    Aryesta yang saat ini sedang menggendong Dean, sudah berjalan menuju kamar khusus putra sulungnya itu. Akan tetapi, langkahnya tiba-tiba terhenti, saat tubuh gempal Dean menggeliat meminta diturunkan.Mau tak mau, Aryesta menurunkan bocilnya itu, kemudian menggandeng tangan Dean, yang langsung ditolak oleh sang putra.Hanya bisa menghela napasnya dalam-dalam, sambil mengikuti langkah kaki Dean yang belum bisa berlari lancar, tetapi cukup pasih dalam berjalan.Langkah kaki mungil Dean terus melangkah, sampai akhirnya melihat siluet seorang pelayan sedang berjalan menuju salah satu kamar, membuat Dean berseru kegirangan.Aryesta hanya bisa menggelengkan kepalanya, melihat tingkah menggemaskan putranya itu, tetapi tatapan hangat Aryesta berubah tajam, ketika tatapannya bersirobok dengan Maria, yang hendak memasuki kamar pelayannya."Dean sayang, kita mandi dulu, ya? Nanti kamu masuk angin, yuk!" ajak Aryesta dengan nada lembutnya, memegang pundak mungil putranya.Akan tetapi, tak menyangk

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   143. Extra Part 2

    Sementara, tatapan mata Aryesta begitu tajam menatap kepergian Maria, sampai ...."Hati-hati menggelinding bola matamu, Ar," kikik Aleandra dengan senyum gelinya.Apalagi saat Aryesta langsung menatap ke arahnya dengan mata memicing, kemudian meraih tubuh putranya dari dekapan Aleandra."Aku masih belum maafin kamu ya, Mas! Dan malam ini tidak ada jatah apa pun untuk kamu!" Seraya pergi dari area kolam renang menuju ke dalam mansion.Ucapan Aryesta, tentu saja dibalas umpatan kesal Aleandra, karena dirinya tak ingin jatahnya dikurangi, tetapi apa mau dikata, ketika sang nyonya rumah sudah berbicara, maka semua orang harus tunduk.Hah!Aleandra mendesahkan napasnya, lalu mengeringkan tubuhnya menggunakan handuk, kemudian masuk ke toilet di sekitar kolam, untuk mengganti celananya yang basah dengan celana bahan selutut berwarna hitam, yang tubuhnya dibiarkan tanpa baju.Kemudian Aleandra kembali ke tepi kolam renang, menikmati kopi panas dan juga sup hangat, untuk meminimalisir sensasi m

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   142. Extra Part 1

    Satu tahun berlalu ....Di tepi kolam renang ada balita yang sedang mengejar bola mainan, tatapan matanya berbinar-binar ketika menyadari jika mainannya hendak dia dapatkan, hingga ....Byur!Tubuh mungil dan sedikit gempal itu meluncur bebas di dalam air, dengan tangan berusaha mencapai permukaan air.Anehnya tak ada teriakan atau tangisan dari balita itu, yang ada hanya gerakan abstrak yang mencoba mencapai balon incarannya, sampai ...."Astaghfirullah aladzim. Apa yang kamu lakuin sama Dean, Mas!" pekik Aryesta yang baru saja tiba membawa makan siang untuk putranya.Namun, saking terkejutnya makanan itu langsung dia lempar dan menerjang suaminya yang justru tengah bersantai di pinggiran kolam renang.Memukul dada bidang suaminya keras dan menangis melihat putranya sedang berjuang di dalam air, membuat Aryesta panik bukan main.Bahkan kini Aryesta sudah nyaris menceburkan dirinya ke dalam kolam renang, tetapi tangannya langsung dicekal oleh suaminya."Stop manjaain Dean, Ar. Dan jang

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   141. THE END

    Deg!Lagi jantung Aleandra berdebar-debar penuh rasa sesak, mendengar dan membayangkan kejadian mengerikan yang menimpa Aryesta juga Dion.Hingga kening Aleandra mengerut bingung, lalu bertanya, "Bukankah Dion ditahan? Tapi kenapa dia bisa ada di tempat kejadian, Dok?"Bukan dokter yang menjawab, tetapi salah satu polisi berpangkat Jenderal yang menjawab semua kronologinya, hingga membuat mata Aleandra melebar sempurna, tak menyangka jika mantan mama tirinya sekejam itu."Adam, jangan biarkan perempuan sialan itu bebas dengan mudah dari balik jeruji besi." Aleandra mengepalkan tanganya kencang lalu melanjutkan, "buat dia mengerti akibatnya mengusik orang-orang di sekitarku. Dan buatlah neraka di lapas untuknya, Adam!"Nada penuh dendam membuat semua orang yang berada di sana menahan napas, hingga tak ada yang berani menjawab selain anggukan setuju dari sekretaris pribadinya.Sementara itu, Aleandra masuk ke dalam ruang perawatan dan melihat anaknya yang belum bisa menangis, kemudian di

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   140. Menuju Ending

    Aryesta meraung keras hingga tak sadarkan diri, bertepatan dengan kaluarnya bayi mungil yang tak langsung menangis, akibat lilitan tali ari-ari di lehernya.Wajah bayi itu memerah dengan bibirnya membiru, membuat semua orang panik, ditambah kondisi Aryesta yang terus melemah.Semua oranh tentu saja panik, dan ambulance semakin melaju kencang, hingga tiba di sebuah rumah sakit terdekat, dan segera membawa Aryesta, bayi yang masih belum menangis, juga Dion.Sejenak suasana rumah sakit menjadi mencekam. Apalagi setelah Aryesta masuk ke dalam ruang unit gawat darurat, keadaannya semakin memburuk.Lebih dari itu, usai lilitan ari-ari terlepas, bayinya masih enggan menangis, membuat semua orang yang menyaksikan itu meneteskan air mata pilunya.Dokter yang menangani Aryesta di dalam ruang unit gawat darurat keluar dengan tatapan bersalah, bertepatan dengan datangnya dua orang yang kepalanya diperban, sementara pakaiannya robek di mana-mana dengan darah segar menempel di berbagai sudut."Bagai

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   139. Meninggal

    Leher belakang Ranti dihantam menggunakan balok kayu, membuat kepala Ranti berputar, dan refleks menjatuhkan pistol yang sedari tadi menjadi tamengnya.Saat itulah tubuh Ranti dan Aryesta ambruk di atas tanah, tepat ketika pintu belakang terbuka lebar dan ada seorang laki-laki yang menghantam leher belakang Ranti tanpa ampun.Melihat ada celah itu, Dion berlari mendekat, kemudian meraih kepala Aryesta ke dalam pangkuannya.Ditepuknya pelan kedua pipi Aryesta yang nyaris tak sadarkan diri lalu berteriak, "Kumohon jangan menyerah dulu, Ar. Kamu harus tetap sadar. Kamu harus tetap melahirkan anakmu. Bukankah kamu sangat kesepian selama ini? Kamu ingin memiliki seorang anak supaya tidak merasa sunyi setiap kali suamimu bekerja, kan? Maka bangunlah, Ar. Demi anak kalian, kamu harus bangun. Aku ... aku sungguh mencintaimu, Ar. Kumohon bertahanlah," isak Dion yang berusaha membuat Aryesta tetap terjaga.Namun, mata lelah itu perlahan menutup, membuat Dion semakin panik, apalagi darah semakin

  • Diceraikan Saat Malam Pertama Nikah   138. Mencoba Peruntungan

    Tubuh Ranti menegang saat mendengar suara seseorang yang dia kenali di belakangnya.Tak hanya itu, tetapi juga suara tembakan melesat ke samping tubuhnya, sedikit membuatnya gemetar ketakutan.Menarik napasnya sangat dalam, lalu mencoba menguasi diri, kemudian dia menatap ke samping dengan tatapan sinis, tanpa mengubah posisi berjongkoknya di depan Aryesta."Oh, apakah kamu mau jadi pahlawan kesiangan untuk perempuan sialan ini?" Ada nada ejekan di bibir Ranti, yang tahu betul sosok laki-laki di belakangnya yang sedang mengacungkan senjata api menggunakan tangan kirinya."Bukankah aku sudah katakan sebelumnya, kita kembali bekerja sama, maka kamu akan mendapatkan perempuan menyedihkan ini, dan aku mendapatkan kehidupan tenang tanpa bayang-bayang semua orang, yang terus meburuku?" Penawaran Ranti bukan omong kosong belaka.Karena sebelum dia menghampiri Aryesta menggunakan taksi sewaannya, Ranti lebih dulu bertemu dengan laki-laki itu di dalam lapas, sementara Ranti? Dia menggunakan sil

Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status