Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Cinta yang Kupendam

Cinta yang Kupendam

Akiva Az-Zahra
Almaira adalah gadis cantik, berkacamata namun sedikit tomboy. Almaira harus berjuang untuk membantu ibunya dan juga membiayai sekolah adiknya. Sehingga membuat Almaira bekerja di cafe milik Alam, sahabatnya sendiri. Pada suatu saat nanti akhirnya Almaira pun jatuh cinta dengan Alam. Namun Alam sudah punya pacar yang bernama Yunita. Dan terpaksa Almaira pun harus memendam perasaannya itu. Akankah Almaira akan mengungkapkan perasaannya pada Alam? walaupun Almaira tahu kalau Alam sangat mencintai Yunita. Sedangkan Alam sendiri tidak mengetahui kalau Yunita telah berselingkuh dibelakang Alam denga seorang laki-laki lain. Almaira mengetahui perselingkuhan Yunita dengan pria lain. Dan Almaira pun mencoba memberitahu pada Alam. Namun Alam menuduh Almaira telah memfitnah Yunita. Dan itu semua karena hasutan dari Yunita. Saat Alam mengetahui sendiri perselingkuhan Yunita dengan pria lain. Alam merasa bersalah dan ingin meminta maaf pada Almaira. Bahkan Alam sendiri kini merasa kehilangan saat Almaira pergi dan berhenti kerja dari cafe miliknya. Alam ingin meminta maaf pada Almaira. Akankah Almaira memaafkan Alam? Dan apakah Alam juga akan berbalik mencintai Almaira setelah mengetahui bahwa Almaira juga menyukainya? Yuk baca kisahnya hanya di Cinta dan Sahabat!!!
102.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Mengungkap Rahasia Ibu Mertua

Mengungkap Rahasia Ibu Mertua

Malinka
Pada Hari Ibu, aku berniat memberikan hadiah kepada ibu mertuaku. Namun tak disangka, aku melihatnya membawa seorang pria berkulit gelap masuk ke kamar. Setengah jam kemudian, ibu mertuaku keluar dengan wajah memerah ....
473 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terjerat Cinta Kakak Ipar

Terjerat Cinta Kakak Ipar

*** "Mas mau lamar kamu, Senja." Kejutan pasca sarjana, Senja cukup shock ketika Juandra Bimasena sang kakak ipar tiba-tiba saja melamarnya. Bukan tanpa alasan, Juan melamar atas wasiat yang diberikan sang istri alias kakak Senja yang meninggal beberapa bulan lalu. Senja menerima? Tentu saja tidak. Tak punya perasaan apa pun, dia menolak lamaran tersebut. Namun, desakan dari kedua orang tuanya membuat Senja menyerah kemudian menerima lamaran bahkan pinangan sang kakak ipar. Tak ada yang aneh, pernikahannya dengan Juan berlangsung dengan lancar bahkan pasca sah menjadi istri, Senja diperlakukan dengan sangat baik hingga di malam kedua pernikahan, Juan memberikan kejutan yang tak pernah Senja duga sebelumnya. Kejutan apakah yang Senja dapat dari mantan kakak ipar sekaligus suaminya itu?
1028.8K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta Yang Salah

Cinta Yang Salah

Sri purwaningsih
Lian tidak mengira hubungan serius yang dijalaninya bersama Mahesa pupus sudah akibat keinginan keluarga yang mengiginkan Mahesa untuk berhubungan dengan seorang wanita yang tak lain adalah adik dari Lian sendiri yaitu Raisa. Mendengar hal itu hatinya merasa tersakiti tidak hanya kandasnya hubungan mereka tetapi juga melihat hubungan antara Mahesa dan Raisa yang tidak bisa diterima begitu saja. Dengan pendewasaan diri, Lian mencoba untuk tegar dan memilih untuk melupakan semua yang pernah terjadi. Memang tidak secara langsung namun perlahan demi perlahan. Lian yakini, Lian bisa menghilangkan perasaan yang dulu pernah ada. Namun perjalanan itu tak semulus angan. Tak Lian kira, ternyata usahanya untuk melupakan tidak berjalan lancar. Masih dengan rasa cintanya pada Lian, Mahesa selalu saja menganggunya hingga mengancam Lian untuk memiliki hubungan gelap dibelakang Mahesa dan Raisa karna sejujurnya Mahesa masih mencintai Lian. Lian tidak habis pikir dengan cara berpikir Mahesa, Lian masih punya hati untuk tidak mempunyai hubungan terlarang itu. Dengan tegas Lian menolaknya namun Mahesa tidak mau mengalah. Lian menerimanya meskipun hati kecilnya menolak keras sampai akhirnya Lian terpojok dan berusaha untuk melepas beban itu namun tidak di sangka, seorang laki-laki datang untuk menyelamatkannya dari Mahesa mengubah semua rasa yang ada menjadi sebuah cinta untuk dia yang bernama Axel. Hubungan pun terjalin dengan sebuah komitmen antara Lian dan Axel.
8.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
RAHASIA ISTRI YANG TERKHIANATI

RAHASIA ISTRI YANG TERKHIANATI

GoYooHeefghiz
Mendapatkan pesan romantis dari seorang wanita pada handphone suaminya, Dara krisdayana langsung merasa curiga. Benar saja, suaminya menyimpan seorang wanita dibalik pernikahan mereka. Dara memergoki suaminya bersama wanita simpanannya itu tepat di kantor tempat kerja suaminya. Mengakui semua perbuatannya, Elwin, suami Dara, malah berpihak pada wanita simpanan itu. Ia bahkan memukul dan mendorong Dara tepat didepan semua orang. Dara merasa sangat terpukul. Tentu saja, hal itu membuatnya sangat malu. Ia ingin menceritakan semuanya kepada seseorang, namun ia tidak tahu harus bercerita dengan siapa. Hanya ada satu nama yang teringat olehnya, Miranda, sahabatnya. Dara pun akhirnya mencoba mengendarai mobilnya menuju rumah Miranda. Namun, dewi fortuna kini tidak berpihak pada wanita itu. Ia mengalami kecelakaan hebat saat hendak pergi ke rumah Miranda. Entah apa yang terjadi, Dara malah terbangun disebuah kafe. Seharusnya, jika memang ia selamat, wanita itu kini sedang berada dirumah sakit. Tapi kenyataan berkata lain. Ia juga mendapatkan Miranda kini berada dihadapannya. Dan yang paling mengejutkan, Dara mendapatkan dirinya kembali ke 10 tahun yang lalu, saat ia masih berpacaran dengan suaminya. Apa yang terjadi selanjutnya? Saksikan terus di novel kali ini. ig author: goyooheefghiz
331 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Dalam Hati

Cinta Dalam Hati

Syafridawati
Tania seorang pengacara muda yang sedang naik daun dan berbakat, ia memiliki sifat tomboi dan energik, penyayang dan bertanggung jawab. Ia akan berdiri di barisan paling depan untuk membela suatu kebenaran walaupun nyawa taruhanya. Yudi seorang pria tampan yang dingin juga arogan, kata-katanya setajam silet. Sebenarnya ia pemuda yang baik dan penyayang hanya saja ia selalu bertengkar dengan Tania semenjak mereka kecil. Wanita yang tidak pernah ia sukai adalah wanita yang bernama Tania. Keduanya sudah memasuki usia yang pantas untuk mereka menikah akan tetapi, mereka selalu saja memiliki alasan untuk menolak semua perjodohan yang diberikan kedua orang tua mereka masing-masing. Hingga suatu hari kedua orang tua mereka memiliki ide untuk menjodohkan anak-anak mereka tanpa sepengetahuan keduanya. Mampukan cinta tumbuh di hati keduanya? Mampukah cinta membawa kebahagiaan dan membuat mereka untuk menikah? Diselingi intrik heroik Tania di dalam penyelamatan para wanita yang diculik dan disekap oleh seorang konglomerat kejam yang terkenal budiman yang bernama Wijaya. Ayo, simak kisah selengkapnya di sini !
107.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sahabat Jadi Cinta, Why Not?

Sahabat Jadi Cinta, Why Not?

Hanya sepenggal kisah sepasang sahabat berbeda jenis yang berakhir cinta. “Gue ngerasa sinting dengan apa yang gue rasain saat ini. Gue bingung. Gue enggak tahu sejak kapan, tapi yang jelas gue sayang banget sama dia. Setiap melihatnya gue merasa ... lengkap? Enggak ngertilah gue. Pokoknya sesuatu seperti itu. Kayak ketika lo lagi nyusun puzzle, terus kepingan terakhir lo hilang. Saat lo sudah menyerah, tiba-tiba lo bisa nemuin kepingan terakhir itu. Lo ngerasa bahagia karena akhirnya puzzle lo bisa lengkap.”
1027.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Aku Menjadi Istri Kontrak Putra Mahkota Di Novel

Aku Menjadi Istri Kontrak Putra Mahkota Di Novel

Sashareyn
Masuk kedalam sebuah novel adalah sebuah hal yang mustahil yang tidak pernah ku percayai, namun tak pernah ku duga aku masuk kedalam novel yang baru selesai ku baca. Novel yang dipenuhi pria tampan yang mengelilingi pemeran utama wanita, layaknya harem dan aku menjadi seorang penganggu pemeran utama yang disebut antagonis! Bagaimana bisa aku yang seorang introvert berperan sebagai antagonis?
1.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pernikahan Rahasia dengan Istri Kecilku

Pernikahan Rahasia dengan Istri Kecilku

ELIZA
Niat Kayla yang hanya menyelamatkan nyawa manusia akhirnya mendapatkan surprise suami. Itu pengalaman aneh yang di miliki Kayla. Gadis cantik yang baru berusia 19 tahun ini tengah berjuang mencari uang untuk menunjang pengobatan ibunya yang sedang berada di rumah sakit. Kayla membantu seorang nenek yang mengalami kecelakaan lalu lintas dan di balas jasanya dengan penawaran menikahi cucu lelakinya yang tampan dan kaya raya. Kayla jelas menolak tawaran yang aneh baginya itu. Dia tidak mungkin menerima pernikahan dengan orang asing yang tidak ia kenal. Iming-iming yang di tawarkan oleh nenek, untuk membantu pengobatan ibunya membuat Kayla dilema. Haruskah dia menerima pernikahan dengan orang asing demi pengobatan ibunya?
101.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
mencari cinta sejati

mencari cinta sejati

Sajak anak kampung
Sebut saja namaku alex,,ini kisah ku waktu masih duduk di bangku sekolah menengah,ini adalah kisah cinta pertama dengan seorang gadis,sebut saja namanya surianti,di awal pertemuan kita,it waktu tahun ajaran baru,,,,,,
103.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
4142434445
...
50
DMCA.com Protection Status