Hari itu, galeri internasional dipenuhi para pecinta seni, kolektor, hingga para pengamat ternama dari berbagai belahan negara. Namun sorotan tidak hanya tertuju pada lukisan-lukisan yang dipamerkan, sosok Merrielle Jenn William, atau yang lebih dikenal sebagai Elle, turut mencuri perhatian. Dengan gaun berpotongan elegan dan perhiasan minimalis namun mahal, Elle tampak menawan. Setiap langkahnya membawa aura percaya diri, ditambah dengan kehadiran Rose sang asisten pribadi, dan seorang bodyguard yang menjaga jarak namun siap siaga penuh. Elle disambut hangat oleh kurator galeri yang telah mengenal reputasinya di dunia bisnis perhotelan. Setelah beberapa sapaan formal, staf galeri memandu Elle menyusuri lorong galeri, lukisan demi lukisan diperlihatkan, lengkap dengan penjelasan tentang teknik, filosofi warna, dan bahkan identitas pelukisnya. Namun ketika mereka tiba di tengah aula utama, langkah E
Last Updated : 2025-04-19 Read more