Home / Romansa / Mendadak Dijodohkan dengan Mantan / Chapter 11 - Chapter 20

All Chapters of Mendadak Dijodohkan dengan Mantan: Chapter 11 - Chapter 20

62 Chapters

11. Pasangan Terburuk

******** “Terbebani?” Tanya Rayan yang melihat Nayra terus diam di sebelahnya meghembuskan napas berat berulang kali sebab eringat hari pertunangannya dengan Rayan semakin dekat. Saat ini, keduanya dalam perjalanan untuk mengantar Nayra pulang ke apartemen karena permintaan orang tuanya. Padahal, tadi pagi Nayra membawa mobil, dia sudah menolak tapi perintah Om Rendi tak bisa dibantah. Om Rendi ingin Rayan dan Nayra mulai mendekatkan diri kembali. “Jelas, lah.” Jawab Nayra pelan seraya mengalihkan pandangannya yang sejak tadi menatap ke luar jendela kaca mobil. “Harusnya kamu seneng.” “Kamu pikir aku bisa?” Rayan mengedik tanpa mengalihkan pandangannya dari jalanan. “Ya seneng-senengin aja. Kamu, kan, masih cinta sama aku. Foto kita aja masih kamu simpan.” Nayra menghela napas panjang guna menahan kekesalannya terhadap Rayan. “Oke. Aku nggak akan ngelak kalau aku masih cinta sama kamu. Tapi harus kamu tahu, bukan berarti aku mau sama kamu.” Nayra mengucapkan kalimat terakhir
last updateLast Updated : 2024-07-01
Read more

12.  Peter Pan, Tinker Bell, Wendy

*******Jingga dan Hana berjalan beriringan menyusuri koridor rumah sakit setelah mengunjungi pasien VIP. Mereka nampak berbincang-bincang ringan sambil tertawa renyah. Tapi tawa Nayra menyurut saat dari kejauhan melihat Rayan dan Luna memasuki lift bersama sambil tertawa lepas.“Mereka berdua pacaran, ya?” Tanya Nayra penasaran. Mata Hana bergerak mengikuti arah pandang Nayra, lalu kembali berpaling dan tersenyum penuh arti.“Aku cuma nanya, nggak ada maksud apa-apa.” Seru Nayra kemudian seolah bisa membaca ekspresi Hana.“Santai aja, kali, Dok. Wajar, kok, ngepoin orang yang kita suka.”Nayra mendelik dengan wajah merengut lucu. Hana tergelak pelan.“Mereka emang deket banget, tapi katanya cuma teman baik.” Jelas Hana. “Denger-denger, Suster Luna anak pengasuhnya Dokter Rayan, mereka kenal dari kecil, makanya deket kayak gitu.”“Tapi kayaknya mereka saling suka.” Sahut Nayra, ada nada ketidakrelaan dari ucapannya. Dia merasa tak puas dengan penjelasan Hana, mengingat bagaimana dekat
last updateLast Updated : 2024-07-02
Read more

13. Terlena

******** Sore ini Rayan dan Nayra tiba di toko perhiasan untuk mengambil cincin tunangan mereka yang telah Tante Lisa pesan. Keduanya duduk di sofa yang disediakan, menunggu pemilik toko datang membawakan cincin mereka.“Lho, Nayra?”Rayan dan Nayra mendongakkan kepala saat wanita paruh baya dengan gaya elegan menghampiri dan menyapa. Nayra memicingkan matanya seraya mengingat-ingat, wajah wanita ini tampak tak asing.“Tante Fira?”Nayra terkesiap saat memorinya berhasil mengingat wanita paruh baya itu. Wanita paruh baya itu tampak senang dan berhambur memeluk Nayra.“Long time no see. How are you doing?” Tanya Tante Fira yang ternyata pemilik toko perhiasan itu setelah melepaskan pelukannya. Rayan hanya menatap mereka dengan heran.“Baik, Tante. Tante sendiri apa kabar?” Nayra bertanya kembali dengan ramah.“Tante baik, Nay. Kamu makin cantik aja, deh.” Puji Tante Fira kemudian seraya memperhatikan setiap inchi wajah Nayra yang memang enak dipandang.“Haha, Tante bisa aja. Tante leb
last updateLast Updated : 2024-07-02
Read more

14. Menikmatinya

********“Kenapa ke sini? Aku mau pulang!” Protes Nayra setelah mengikuti Rayan turun dari mobil.“Kalau mau pulang sekarang, sana sendiri naik taksi.” Dengan santainya Rayan melenggang pergi memasuki taman bermain, meninggalkan Nayra yang menatapnya sebal.Pada akhirnya, Nayra memutuskan mengikuti Rayan memasuki taman itu. Entah kekuatan apa yang menariknya ke sana, padahal hatinya menolak habis-habisan. Terakhir kali dia dan Rayan memiliki janji untuk merayakan hari jadi pertama mereka.14 Februari. Hanya saja, Nayra memilih tak datang untuk memenuhi janji itu dan pergi ke luar negeri. Sebenarnya, Nayra tak pernah ingin kembali ke sana karena hanya akan membangkitkan luka lama.Tak banyak perubahan di taman bermain itu setelah hampir sembilan tahun berlalu. Semua mainan itu masih tampak sama. Pengelola taman bermain hanya memberikan cat lagi agar semua mainan di sana tetap dalam keadaan bagus dan penuh warna. Sedikit perubahan, karena mereka menambah beberapa permainan baru. Nayra
last updateLast Updated : 2024-07-03
Read more

15. Roller Coaster

33. Roller Coaster********Rayan dan Nayra saat ini dalam perjalanan menuju rumah sakit setelah laki-laki itu mendapat telepon dari Luna yang mengabarinya bahwa dia mengalami kecelakaan. Terlihat guratan cemas di wajah Rayan yang saat ini sedang memacu mobilnya dengan kecepatan tinggi.Tentu saja reaksi Rayan itu sedikit mengganggu hati Nayra. Tapi Nayra segera menepis perasaan tersebut. Untuk apa dia peduli, coba?Sebenarnya tadi Nayra menawarkan dirinya untuk pulang naik taksi dan membiarkan Rayan pergi ke rumah sakit sendiri. Tapi Rayan tidak mengizinkannya.Rayan memintanya untuk ikut ke rumah sakit dan akan mengantar Nayra pulang setelahnya. Nayra akhirnya hanya bisa menuruti permintaan Rayan, itu lebih baik daripada mereka harus berdebat pada akhirnya, sebab Nayra tak pernah menang.Tak sampai satu jam, kini mereka sudah tiba di rumah sakit. Nayra mengekori Rayan yang melangkah dengan tergesa-gesa menuju UGD.Nayra mengernyit heran saat melihat Luna yang tampak baik-baik saja
last updateLast Updated : 2024-07-03
Read more

16. Keterlaluan

Pagi harinya, Nayra dibuat terkejut saat Rayan datang menjemputnya bersama Luna yang sudah duduk di kursi bagian depan, tepatnya di samping Rayan.“Maaf, Nay. Kayaknya kehadiran aku udah ganggu kamu. Mobil aku masih di bengkel, jadi tadi aku minta Rayan buat jemput aku, dan dia nggak keberatan.” Jelas Luna saat melihat Nayra berdiri mematung sembari memegang pintu bagian depan mobil yang terbuka.“Kalau gitu, aku bisa pindah ke belakang.” Ucap Luna kemudian, dia hendak menurunkan kakinya, namun Nayra dengan cepat menahannya.“Aku nggak terganggu. Aku tahu Rayan baik hati mau bantuin temannya yang lagi kesusahan.” Balas Nayra tenang, tapi berhasil membuat Luna kesal. “Dan kamu nggak usah pindah, biar aku aja yang duduk di belakang.” Tuturnya kemudian.Nayra sedikit mengulur waktu untuk membuka pintu mobil bagian belakang, berharap Rayan memintanya untuk duduk di depan, tapi itu tidak terjadi. Nayra tersenyum kecewa.Sial. Kenapa dia berharap lagi? Nayra akhirnya duduk di kursi belakan
last updateLast Updated : 2024-07-04
Read more

17. Perkenalkan Aku dengan Orang Baik

********Siang harinya, Nayra mengganti seragam scrubnya yang tadi dia gunakan di ruang bedah dengan seragam scrub baru yang biasa digunakan staf medis di luar ruang operasi. Dia memandang dirinya dari pantulan cermin yang ada di ruangannya.“Kenapa kamu cantik banget?” Nayra memuji dirinya sendiri sembari mengetuk-ngetuk cermin yang memantulkan bayangan dirinya “Sayang banget orang secantik kamu kalau harus nikah sama si brengsek Rayan.” Lalu bibirnya merengut lucu.Tak lama, perhatian Nayra teralihkan saat ponselnya berbunyi tanda seseorang menghubunginya. Dengan cepat tangannya meraih benda pipih yang tergeletak di atas meja kerjanya.Wajah Nayra seketika menjadi khawatir, cemas, dan takut menjadi satu setelah menjawab panggilan telepon tersebut. Dia menyambar jas dokter yang tersampir di kursi kerjanya, untuk kemudian berlari turun menuju UGD.Kaki Nayra terus bergerak-gerak tak sabaran saat mendapati pintu lift di depannya tak kunjung terbuka, hingga akhirnya dia memilih untuk me
last updateLast Updated : 2024-07-04
Read more

18. Apa Mau Kamu?

******** Nayra saat ini duduk berhadapan di sofa ruang kerja Rayan, setelah tadi laki-laki yang kini menjadi atasannya itu meminta untuk ikut ke ruangannya. Nayra menghembuskan napas kasar. Pikirnya Rayan pasti akan meminta bantuannya untuk mengoperasi jantung orang penting. Seperti halnya beberapa hari yang lalu, dia diminta untuk mengoperasi jantung salah satu Dewan Direksi rumah sakit ini, alasannya tentu saja karena Nayra adalah dokter spesialis jantung terbaik di sana. Nayra sebenarnya tidak suka dimintai seperti itu, sebab dia jadi seolah pilih-pilih pasien. Padahal, tujuan Nayra menjadi dokter sepenuhnya adalah untuk kemanusiaan tanpa memandang pasien dari statusnya. Di mata Nayra, semua pasien adalah sama. Tck, otak Rayan memang politik sekali. “Siapa sekarang? Pejabat Pemerintah? Artis? Presiden? Jadwal operasi aku cukup padat. Coba minta dokter lain aja.” Ucap Nayra setelah beberapa saat terdiam. Rayan bergeming. Sejak mereka datang ke ruangan itu, Rayan hanya sibuk mena
last updateLast Updated : 2024-07-05
Read more

19. Tak Terkendali

********Rayan menarik wajahnya dengan napas yang sama memburu dengan Nayra.Gadis itu membuka mata, menatap Rayan dengan tatapan sayu, dadanya naik turun berusaha mengatur napasnya yang semula berantakan.“Ini yang kedua.” Lirih Nayra dengan suara serak. Sementara Rayan terdiam dengan sebelah tangan turun mengelus pinggang Nayra.“Ke depannya nggak akan terhitung.” Balas Rayan dengan suara tak kalah serak, kemudian memiringkan kepalanya untuk menjangkau bibir Nayra. Tapi belum sempat bibirnya menyentuh, Nayra lebih dulu memalingkan wajah.“T–tunggu.” Cegat Nayra.“Kenapa?” Tanya Rayan lirih.Nayra mendongak untuk menatap Rayan, lalu berucap lirih. “Kenapa kamu ngelakuin ini?”“Karena kamu calon istri aku.” Jawab Rayan. Lalu dengan cepat menempelkan bibirnya pada bibir Nayra. Mengecupnya, memaksa bibir Nayra untuk terbuka hingga bisa leluasa menghisap itu semua.Tangan Nayra yang semula berada di pinggang Rayan terkulai lemas di kedua sisi pahanya. Dia kembali dibuat terkejut atas sik
last updateLast Updated : 2024-07-06
Read more

20. Ikut Campur

********“Besok?”Aji dan Bisma serempak berseru tak percaya diiringi pupil mata melebar. Sementara Luna, dia sedang berusaha mengendalikan keterkejutannya setelah Rayan mengatakan bahwa dia dan Nayra akan bertunangan hari Sabtu sore, esok hari.“Gue tahu kalian mau nikah. Tapi nggak nyangka secepet ini. Kalian kecelakaan?”Rayan mendengus sebal saat mendengar celetukan yang keluar dari mulut Bisma tanpa bisa disaring.“Ya elah, Bis. Nggak mungkin kecelakaan. Emang dia brengsek kayak lo?” Sahut Aji dengan tawa meledek. Rayan berdecak kesal melihatnya. Benar-benar menyebalkan sekali teman-temannya ini.“Rayan nggak kayak lo, Bis, yang berani-beraninya uji coba sebelum nikah. Eh, tahu-tahunya malah berhasil.” Sambung Aji lagi. Sontak, hal tersebut langsung mengundang gelak tawa Rayan yang semula terus merengut. Keadaan berbalik begitu saja.Hanya satu orang yang tak menikmati candaan mereka, Luna. Sejak tadi gadis itu hanya bergeming dengan sorot mata sendu. Dunianya seakan berhenti sa
last updateLast Updated : 2024-07-06
Read more
PREV
1234567
DMCA.com Protection Status