“Ahhh ini! Sendal….” Chalista ingin menghilang dari dunia ini detik ini juga karena ia tak tau harus menjawab apa. Sendal yang memang didapat dari villa itu tertinggal di sana, itu pasti milik Rafael karena milik Chalista masih diluar.Mayang menatap bingung ke arah Chalista yang mendadak menjadi gagap. “Hmm kenapa bingung? Ini sendal siapa? Kamar mandinya juga ditutup,” curiga Mayang, apalagi melihat putrinya yang terlihat tegang sepertinya memang benar dugaannya ada yang disembunyikan di kamar ini.“Ini sendal aku, siapa lagi, Ma?” ujar Chalista sambil tertawa hambar, berharap Mayang bisa cepat-cepat pergi dari sini karena Rafael ada di dalam kamar mandi tengah bersembunyi, jika Mayang membuka pintunya maka tamat sudah riyawat mereka kali ini.“Ahh masak Cha, kamu mau bodohin mama? Ini sendal ukuran berapa? Ukuran sepanjang kaki Rafael ini, Cha masak kamu bilang punya kamu,” sinis Mayang sambil menatap dengan tatapan curiga kali ini semakin curiga.“Iya, itu sendal aku emang kebesara
Terakhir Diperbarui : 2024-07-05 Baca selengkapnya