Erik menarik gorden emas jendela depan yang menutupi masuknya cahaya, terlihat halaman rumah mereka yang kosong. Erik menggeleng lalu menunjuk ke depan gerbang rumah. Berdiri 100 tentara muda Jepang, ditambah 2000 tentara gabungan dari bermacam kesatuan yang ada di Thailand."Masih belum cukup. Pasukan pribadi keluarga Bayroad yang berjumlah 500 orang juga akan bergabung, mereka tengah dalam perjalanan udara. Lalu, masih ada tambahan 20,000 tentara gabungan dari negara-negara ASEAN, 12,000 tentara dari negara-negara eropa, puluhan juta amunisi, jutaan amunisi anti baja, ribuan artileri, ratusan tank, 20 kapal perang, 50 kapal selam penyerang, 800 pesawat tempur, 30 pesawat pengebom, semuanya memiliki kru masing-masing."Linda menelan ludah. Setidaknya ada 37,000 tentara yang akan bergerak ke medan perang. Linda ragu pada analisis Erik yang terlalu terburu-buru tanpa mempertimbangkan kemungkinan lain, sementara Erik terus menatap ke depan."Mas Erik—apa ini tidsk terburu-buru? Belum ten
Terakhir Diperbarui : 2024-02-20 Baca selengkapnya