Saat pertempuran semakin intens, Zero dan Kim Lun Luo berdiri berhadapan, masing-masing menggunakan artefak mereka.Kim Lun Luo, dengan senyum sinis seperti biasa dan mata yang berkilauan dengan kepuasan, mengangkat Orb Kehancuran tinggi-tinggi. "Sekarang kita akan melihat siapa yang lebih kuat, Zero. Kekuatan Orb Kehancuran atau artefak naga mu yang patut disayangkan itu!"Zero, dengan wajah yang penuh ketegangan dan tekad juga memegang erat artefak bagian tubuh naga. "Jangan meremehkan kekuatan Naga, Kim Lun Luo. Kau akan menyesal!"Dengan itu, mereka menyerang satu sama lain, dan kedua artefak akan beradu dengan keras. Cahaya yang memancar dari kedua artefak mulai menerangi medan pertempuran, dan gelombang energi yang dihasilkan dari pertarungan mereka berhasil membuat semua orang terdiam.Kim Lun Luo, dengan tawa keras, berteriak, "Apa kau merasakan itu, Zero? Itu adalah kekuatan sejati! Hahahaha...!"Zero, dengan napas yang terengah-engah dan mata yang penuh tekad, tentu menjawab
Last Updated : 2023-09-05 Read more