Exta Part 6Rasyid pun duduk di hadapannya sambil tersenyum dan mengangguk. “Ya, aku baik! Kau bisa lihat sendiri kan, bagaimana aku sekarang?” katanya. “Bagaimana dengan Latisha?” tanya Nawa lagi. Sementara Jayid sibuk dengan ponsel, benda yang saat ini sering ia tinggalkan, karena ia lebih banyak menyentuh dan memainkan wajah, rambut dan tubuh istrinya. “Dia baik juga, jangan khawatir! Walaupun, dia kemarin sedikit sedih, waktu bertemu dengan adiknya!” sahut Rasyid, sambil memberi isyarat pada asisten untuk membuat minuman bagi tamunya. “Oh ya? Ayo! Ceritakan padaku, Kak! Jadi, Tina adalah adiknya?” tanya Nawa. “Ya, begitulah menurut cerita kedua orang tuanya.” Kata Rasyid sambil membuang nafas kuat dan menyandarkan tubuh dan ia mulai bercerita. Rasyid memarkirkan mobil di depan rumah itu, tapi tidak ada seorang pun yang keluar, membuatnya heran. Sebab biasanya orang di kampung, yang jarang melihat kendaraan seperti itu, akan merasa penasaran dengan klakson yang ia bunyikan w
Last Updated : 2023-03-18 Read more