Pagi ini Batari bersiap bekerja, tugasnya untuk menyiapkan sarapan telah digantikan oleh Sri. Baik Batari dan Xabier keluar dari kamar berbeda untuk sarapan. "Pak, saya mohon izin terlambat masuk kerja, ya. Ingin ke dokter kandungan," ucap Batari usai sarapan. Batari berdiri ingin meninggalkan ruang makan terlebih dulu."Memangnya ada apa dengan kandungnya kamu?" selidik Xabier menatap perut besar Batari."Tidak ada masalah apa-apa, Pak. Ini kontrol rutin sekali dua bulan," jelas Batari.Xabier mengangguk, bagi Batari itu pertanda Xabier setuju. Selama ini kontrol rutin kandungannya dilakukan di hari restoran yang benar-benar tidak sibuk. Batari meminta izin pada Domarita sewaktu pelanggan restoran sedikit.Kini, Batari memanfaatkan kesempatan menyampaikan langsung pada bos restoran tempat dirinya bekerja.Batari bersiap dengan tas kecilnya. Sewaktu melewati ruang tamu, Xabier memanggilnya. Pria itu tengah duduk di sana."Ada apa, Pak?" tanya Batari mendekat. "Aku... ikut ke dokter
Terakhir Diperbarui : 2022-12-16 Baca selengkapnya