Bab 89. Gejolak NirvanaDua hari berlalu, semua orang sudah melakukan perjalanan menuju kota Angin, disana adalah tempat berdirinya Alliansi Hitam putih, barisan pasukan melalui hutan lebat, perjalan dilakukan pada malam hari, saat siang hari mereka akan beristirahat, di barisan paling belakang Lan Shi dan Maya duduk di atas punggung singa, sepanjang perjalanan Lan Shi hanya diam berkultivasi, sedangkan sosok cantik menggerutu kesal saat ia diabaikan."Lan Shi, bisa-bisanya kamu mengabaikanku!""Lebih baik begini, mengumpulkan energi!" gumam Lan Shi menahan tawa."Nona muda, kekasihmu itu tidak mengenal apa itu cinta… dia hanya tahu bagaimana hidup sendirian sejak kecil, kuat adalah tujuannya, hingga nafas terakhir… jauh di dalam hatinya, ia sangat penyayang!" ucap Singa berjalan santai."Bagaimana bisa, baru kali ini aku menemukan pria yang aneh!" Guru Tin tersenyum hangat "Itu benar, kalau kamu bersamanya, kemungkinan banyak ancaman menimpamu… anak ini memiliki takdir khusus, dia h
Last Updated : 2022-08-29 Read more