PINGTerdengar suara lift berhenti, Vio yang akan memasak sontak menoleh."Nyonya." Salam Eric sambil memperhatikan pakaian Ceo di atas sofa."Saya tidak tahu harus menaruhnya di tas mana, ada berbagai macam tas bermerk jadi lebih baik kamu yang mengambil sementara saya memasak. Oh ya, ada makanan yang harus dihindari?"Eric menatap aneh Nyonya. "Nyonya, yang tadi sudah saya rekam. Apakah anda membutuhkan bantuan saya?""Ya, tentu saja. Bantu menyimpan rekamannya. Saya takut tunangan saya, tidak dia bukan tunangan lagi. Maksud saya, Ceo Sanjaya bisa menghapus rekaman itu, biar bagaimanapun dia lebih kaya dari saya. Urusan mudah untuk membungkam.""Nyonya, apakah anda meremehkan suami anda?""Tidak, bukan begitu." Vio tersenyum kecut, "Seperti yang kamu tahu kalau aku baru bertemu dengannya pagi ini dan menikah begitu saja jadi agak canggung minta tolong ke dia.""Kalau begitu, saya ambilkan tas Ceo.""Ya." Vio melanjutkan kegiatan memasaknya.Eric masuk keruang ganti atasannya dan term
Terakhir Diperbarui : 2022-09-15 Baca selengkapnya