Kunaikkan sebelah bibir. Menatap pantulan bayangan pria tampan dalam cermin hotel yang besar. Bayanganku sendiri. Lalu mencuri pandang beberapa kali pada Yumna. Tampaknya dia tengah pura-pura tak melihat. Malu barangkali, membayangkan apa yang terjadi sebelumnya di kamar mandi.Di sini, aku sengaja memasang dasi dengan sangat lama, Yumna yang berada di depan cermin riasnya menyisir rambutnya yang mulai mengering. Berharap wanita itu menoleh dan memberiku perhatian. Entah kenapa aku jadi ingin dimanja begini. Ck."Huft. Pasti akan menyenangkan jika ada istri yang memasangkan dasi," racauku sambil meniup berat. Harusnya dia peka. Karena tak ada respon darinya, aku yang aslinya tak suka merepotkan orang lain dalam hal kecil, kali ini terpaksa menyindirnya.Saat melirik dari ekor mata, pergerakan tangan Yumna melambat, menoleh pada suaminya ini. Tampaknya dia paham, nyatanya perempuan yang tak lagi segan melepas kerudung di hadapanku itu, segera menyelesaikan kesibukannya lalu meletakkan
Last Updated : 2024-10-29 Read more