Gerry dan Rony bertemu di suatu tempat, untuk membicarakan keterkaitan Evi dengan kematian Meylan. Kecurigaan mengarah ke Evi, berdasarkan pengakuan salah satu tersangka, yang mengaku disuruh Evi. Dengan berat hati, Rony mengatakannya pada Gerry, "Ger, kayaknya Evi akan menjadi ikut menjadi tersangka.""Ya gak apa-apa, hukum harus ditegakkan, meskipun dia isteri saya Ron." Jawab GerryRony mendekat kearah Gerry, "kita ini pejabat Ger, apa kamu gak malu dengan posisi kamu?" Tanya RonyDengan tegas Gerry mengatakan, "kalau perlu saya mundur dari jabatan, karena Evi sudah keterlaluan." Tegas GerryDibelakang Gerry, Rony berusaha mencari solusi lain untuk mengalihkan status Evi kepada kedua tersangka. Jadi kasus kematian Meylan, tidak terkait motif lain atas pembunuhannya, karena ada dendam pribadi dari kedua tersangka. Upaya yang dilakukan Rony memang tidak mudah, tapi dengan kekuasaannya, dia bisa melakukan itu. Apa lagi kedua ters
Terakhir Diperbarui : 2022-07-03 Baca selengkapnya