"Di mana Pemimpin Keluarga Tang? Aku tidak menjumpainya sejak pagi," tanya Puteri Sin kepada Singka Wang."Aku tidak tau. Jika dia meninggalkan kediaman ini, seharusnya dia memberi kabar kepadaku," jawabnya."Mungkin, Kakak sedang berlatih di suatu tempat. Bukankah kemaren dia bilang ingin melakukan sesuatu terlebih dahulu sebelum membantu Puteri Sin?" ujar Beru Ang.Tak lama kemudian, Renggin Ang menampakkan batang hidungnya. Anak itu meminta tolong kepada para pekerjanya untuk membuat ladang dan kebun di pekarangan Kediaman Keluarga Tang. Ladang untuk menanam bahan makanan pokok seperti, padi, jagung, singkong, kentang, dan umbi-umbian. Sedangkan perkebunan untuk menanam berbagai macam tanaman obat yang ia simpan di dalam cincin spiritual."Ladang dan perkebunan ini untuk mata pencaharian kalian kedepannya. Aku akan pergi mengantar Puteri Sin ke Benua Ni dalam waktu yang lama bersama Singka Wang dan Beru Ang," ucap Renggin Ang kepada para pengikutnya."Terima kasih atas perhatian Pe
Last Updated : 2022-11-01 Read more