"Oh, iya aku ingat. Yang waktu itu di mall, kan?" tanyaku kembali. "Jadi kau sudah kembali ke apartemenmu?" "Iya, aku sudah kembali. Kapan kita bisa bertemu, Syd? Aku kangen." Virgie merengek. "Kebetulan hari ini aku tidak masuk kerja karena bangun kesiangan. Tapi, nanti akan kuusahakan ke tempatmu, ya?" "Kok hanya diusahakan sih? Kau tidak kangen padaku, ya?" ucapnya dengan nada manja. "Tentu saja aku kangen, rasanya sudah seperti setahun tidak bertemu denganmu." "Makanya kalau kangen ya datang, Syd …." pintanya. "Iya …, sore saja aku ke sana, ya?" "Oke, Syd. Awas ya kalau tidak datang, kita putus pokoknya," ancamnya. Tak pernah terlintas di benakku gadis ini akan membuang kata seperti itu. Ak
Terakhir Diperbarui : 2021-11-22 Baca selengkapnya