*** Stay strong, be positive. We struggle all the time. That’s life. (Celine Artha, 2021) Jika Celine bisa memutar waktu maka dia akan memilih untuk tidak pernah mendatangi Barra dengan rencana pernikahan kontrak sesuai isi wasiat mendiang suaminya yang eksentrik itu. Barra mungkin masih sehat dan sedang bersenang-senang dengan sejumlah gadis muda yang usianya jauh dibawahnya. Lola tidak akan kehilangan ayah untuk kedua kali. Dan, Celine tidak perlu merasa patah hati setiap bangun di pagi hari. ‘Ayah ternyata benar, keputusannya terlalu gegabah dengan melibatkan Barra dan Lola dalam rencana mulianya. Belum setengah jalan rumah tangga mereka berlangsung, Barra sudah menjadi korban. Besok entah siapa lagi?’
Terakhir Diperbarui : 2021-12-08 Baca selengkapnya