Share

Bab 767

Penulis: Udang
Berpikir sampai di sini, beberapa orang itu mengeluarkan keringat dingin.

“Siapa yang paling duluan sadarkan diri?” Teo tetap tidak menyerah dan terus bertanya.

“Sepertinya dia.” Laila tidak menyembunyikannya dan mulai menunjuk-nunjuk David.

Hal seperti ini tidak bisa disembunyikan, bahkan jika dia tidak mengatakannya, juga akan disimpulkan satu per satu.

“David, kamu lagi. Katakan dengan jujur saja, apa yang telah kamu dapatkan dari dalam kastil?” Teo tampak curiga.

“Teo, kamu jangan keterlaluan. Aku hanya paling duluan sadar saja.”

“Aku bisa mendapatkan apa? Jika benaran mendapatkan sesuatu, aku paling duluan sadar dan masih tidak melakukan sesuatu pada kalian?”

“Atau aku langsung bisa memilih untuk pergi. Kamu otak udang, ya?” Bantah David. Pada saat yang sama, dia diam-diam merasa tidak bisa berkata-kata. Anak ini benaran sangat waspada dan sudah curiga kepada dirinya dengan begitu cepat.

“Ini adalah letak kecerdasanmu. Jika kamu pergi duluan sendirian, kami pasti akan mengeja
Lanjutkan membaca buku ini secara gratis
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi
Bab Terkunci

Bab terkait

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 768

    “Kalau memang begitu, maka jangan omong kosong lagi. Maju bersama saja. Pada dasarnya tidak ada gunanya bersilat lidah dan harus melihat keterampilan di tangan.” David mengambil inisiatif untuk mengatakannya. “Kalau begitu jangan salahkan kami main keroyok.” Teo paling duluan mengambil tindakan. Alam ilusi menghilang dan kekuatan beberapa orang itu sudah kembali. Keterampilan petinggi silat level Sembilan meledak keluar. Teo tiba dalam waktu sekejap. Budi, Nelson dan Laila juga tidak mau ketinggalan. Mereka mengambil tindakan dalam waktu yang sama dan membentuk kekuatan kepungan empat sudut bersama dengan Teo untuk mengambil tindakan terhadap David di waktu yang sama. Sejak kapan kandidat petinggi silat menjadi begitu tidak berharga? Selain Budi yang agak lemah, Nelson dan Laila ternyata memiliki keterampilan petinggi silat level delapan. Teo, keberadaan petinggi silat level sembilan itu tentu sudah tidak perlu dibicarakan lagi.Sebaliknya, David yang dikepung di tengah sama sekali

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 769

    Melihat hal ini, Budi berteriak, “Laila, bantu aku. Jika tidak, nanti kita semua akan sulit untuk terhindar dari kematian!” Jika Teo dari Keluarga Cempaka mati di sini, maka hanya tersisa dua orang petinggi silat level delapan dan ditambah seorang Budi. Menghadapi David hanya ada satu kemungkinan, yaitu kematian. Maka dari itu, Laila juga mengambil tindakan. Sebuah cahaya berwarna merah berkedip dan mengeluarkan gelombang aura yang samar. Sampai pada akhirnya, hingga sampai Nelson juga mengambil tindakan, gabungan kekuatan empat orang kemudian menghapus serangan ini. “Karena kalian bisa menahan satu seranganku, maka aku akan mengampuni kalian satu kali. Jika ada lain kali lagi, aku pasti tidak akan memberi belas kasihan apapun.” Selesai bicara, David langsung berbalik badan, berlalu dalam sekejap dan pergi dari sini tanpa melihat ke belakang.“Tidak disangka, kekuatan David ini ternyata begitu menakutkan.” Setelah David pergi, Budi tampak masih kapok. Dia sedang mengkhawatirkan ap

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 770

    Benar saja, cara ini sangat efektif. Begitu mendengar David adalah orang kampung yang keluar untuk berburu dan tersesat, entah karena simpati atau kasihan, tanpa banyak bertanya dan hanya menanyakan nama, mereka langsung membagikan sebuah tempat tidur untuk David dan menyuruh David istirahat lebih awal.Saat makan malam, pria itu juga mengundang David untuk makan malam bersama dengan ramah. Paha seekor monster yang tidak diketahui namanya dipanggang di atas api. Tidak bisa menahan keramahan pria itu, David tidak menolak dan tiba di tepi api unggun bersama pria itu.Ada 7-8 pria yang telah menunggu di tepi api unggun sejak tadi. Melihat kedatangan David, mereka buru-buru melowongkan sebuah tempat duduk untuk David.Sebagai rasa terima kasih, dengan sedikit menutupi, David berbalik punggung dan mengeluarkan dua botol anggur dari tempat penyimpanan untuk dinikmati bersama. David selalu tidak pelit terhadap orang yang memberikan kemurahan hati kepadanya. Mendengar para pria membicaraka

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 771

    Meskipun tempat ini berada di hutan belantara, tapi energi spiritualnya sedikitpun tidak kalah dari Dunia Rahasia Pola Naga. David menggerakkan energi spiritual ke dalam tubuh dan masuk dalam kondisi berlatih dalam waktu sekejap. Meskipun menyerap energi spiritual tidak banyak berpengaruh kepada David, tapi berlatih selalu dari sedikit bertambah hingga menjadi banyak dan tidak ada yang meningkat pesat dalam satu langkah. Tengah malam, David terbangun oleh rasa dingin. David menyebarkan kesadaran spiritualnya. Setelah menyensor satu keliling, dia tetap tidak menemukan keanehan. Hanya saja, saat David tiba-tiba mengalihkan pandangan dan melihat lekat ke sana, dia akhirnya melihat di belakang sebuah tenda, setengah wajah pucat muncul dengan bibirnya yang merah. Penampilan seorang gadis. Dia tampak sangat mencolok di tepi tenda di hutan belantara ini. Selain itu, pada saat yang sama ketika David melihat ke sana, gadis itu bertatapan lurus dengan David. Gerakan sepasang bola matanya sang

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 772

    Gadis berpakaian putih itu tiba-tiba tidak berbicara lagi dan hanya bertatapan dengan David begitu saja. Sebaliknya, kolam darah perlahan-lahan meluas dan di sekeliling David ditutupi warna darah bagaikan kabut tebal.“Saudara David, jangan sampai ceroboh. Hantu wanita ini adalah penguasa hutan belantara sejauh puluhan mil, “Raksasa Haus Darah”.”“Konon katanya waktu itu sebenarnya merupakan selir dari tokoh besar di sebuah perkampungan. Setelah itu, tidak hanya dicampakkan oleh tokoh besar itu, dia bahkan disiksa sampai mati.”“Karena dendamnya terlalu mendalam, setelah mati dia berubah menjadi roh gentayangan. Dia secara khusus mengambil tindakan kepada pria lajang di hutan ini dan menyerap energi positif untuk berlatih. Hari ini juga aneh, kami sudah melewati jalan ini berkali-kali dan belum pernah bertemu dengannya. Entah kenapa hari ini muncul di sini.”Ternyata beberapa pria yang tendanya terbongkar sudah bangun. Pria yang selalu mengobrol dengan David itulah yang sedang menginga

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 773

    “Kamu sembarangan bicara, kapan aku membunuh ratusan orang?” Mendengar ada orang yang menuduhnya, wanita itu membantah. “Senior, kamu jangan mendengarkan hantu ini berdalih.”“Benar, Senior. Harus menegakkan keadilan untuk kami. Kali ini ada Anda di sini, jika tidak mungkin kami juga menjadi jiwa yang mati di bawah mulutnya.” Melihat David tidak bergerak, dua pria berbicara di waktu yang sama.Tampak jelas jika beberapa orang itu sangat percaya pada rumor yang mereka dengar. “Apakah kalian pernah melihat wanita ini membunuh dengan mata kepala sendiri?”David bertanya kepada beberapa orang pria dan ingin membujuk beberapa orang itu. Bagaimanapun juga, mereka pernah bersenang-senang bersama sebelumnya. David tidak ingin membuat mereka merasa dirinya ingin memaksa melindungi wanita berpakaian putih dengan mengandalkan kekuatannya. Sedangkan wanita berpakaian putih, melihat David membantunya berbicara, dia juga menenangkan emosinya sejenak, sambil menundukkan kepala dan tidak berbicara

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 774

    “Jika kamu mengikutiku lagi, aku akan benaran mengambil tindakan. Jangan mengira dirimu bisa bertindak sesuka hati hanya karena barusan aku telah menyelamatkanmu.” David ingin menakuti dia agar pergi. Apa boleh buat, wanita itu sudah memastikan David tidak akan mengambil tindakan terhadap dirinya dengan ekspresi percaya diri di wajahnya. “Kemarilah, lakukan saja. Yang jelas kekuatanmu besar dan aku juga hanya bisa memberontak beberapa kali saja. Kemarilah, aku bahkan sudah malas untuk memberontak.” Wanita itu bergaya ingin langsung melayang ke hadapan David dengan gaya seperti pasrah terhadap hukuman. David berpura-pura mengangkat satu tangannya dan ingin memukul jidat wanita itu. Wanita itu tidak bersembunyi dan menghindar. Dia hanya melihat David seperti itu saja dan memastikan David tidak akan benaran mengambil tindakan. Setelah saling berdiam sejenak, David terpaksa menurunkan tangannya yang terangkat. Tangannya sudah hampir mati rasa karena diangkat. “Kamu boleh mengikutiku

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 775

    Dirinya sendiri seorang hantu, tidak memberikan sedikitpun kontribusi, dan sudah memberinya sebuah tempat berlindung yang bisa dianggap sebagai surga. Tidak pantas untuk mendapat perlakuan seperti ini. Awalnya dirinya hanya bersyukur dan sedikit penasaran saja, dan langsung mengikuti orang yang kelihatan berhati baik ini di sepenggal perjalanan. Sekarang melihat tempat berlindung seperti ini, saat bersyukur atas dirinya sendiri, dia juga memantapkan niat untuk mengikuti David.“Benar. Kamu berlindung di dalamnya saja. Jika biasanya tidak ada urusan, usahakan jangan keluar untuk menakuti orang.” Jawab David.“Terima kasih, Tuan Muda David.” Rani berkata dengan sangat serius. Di dalam beberapa perkampungan, pemuda dengan sedikit kekuatan suka disapa oleh orang lain dengan sebutan tuan muda. Dia memanggil David dengan speerti ini, seharusnya tidak akan mendatangkan ketidaksenangan, ‘kan?Rani diam-diam berpikir. “Oh ya, apakah kamu masih mengingat dengan jelas kejadian semasa hidupmu

Bab terbaru

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1650

    “Murid?” Pupil mata David menyusut, “Jangan-jangan yang kau maksud adalah Moses?!”Pria berpakaian abu-abu tidak lagi berbicara. Tongkat di tangannya diketukkan ke tanah beberapa kali dan menghasilkan suara yang terdengar jelas.David mengatupkan bibirnya. Pria berpakaian abu-abu di hadapannya memiliki keterampilan yang dalam dan tak terduga. Jika benar-benar ingin menghadapinya, sama sekali tidak perlu menghabiskan banyak tenaga. Sebuah firasat buruk muncul dalam hatinya. Mungkin pria di depannya bukanlah musuhnya.Sudut bibir pria berpakaian abu-abu melengkung membentuk senyum aneh. Dia menatap David dan berkata, “Aku dengar, kau telah masuk ke tanah terlarang ... Tsk, tsk, kudengar keberuntunganmu cukup baik dan menemukan sebatang Rumput Spiritual Ungu. Tapi, nasibmu buruk karena bertemu denganku. Aku benar-benar ingin mencicipinya, hahaha!”Suara tawa liar pria berpakaian abu-abu menggema di dalam hutan lebat.“Rumput Spiritual Ungu?” David tercengang. Rumput Spiritual Ungu adalah

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1649

    Pria berjubah hitam menunjukkan ekspresi ketakutan. Dia ingin melarikan diri, tetapi dia tidak bisa melakukannya sama sekali.Pupilnya melebar dan cahaya keemasan di matanya membesar dengan cepat. Akhirnya, dengan satu suara ledakan, tubuh pria berjubah hitam terbelah dua oleh satu tebasan. Darah segar yang berbau amis tercurah ke tanah. Cairan darah berkumpul dan membentuk aliran dengan cepat, mewarnai tanah di sekitarnya. Jeritan memilukan menggema tidak berhenti terdengar untuk waktu yang lama.“Ting-tong ….” Tiba-tiba, terdengar suara lonceng yang nyaring. David menoleh ke arah sumber suara.“Ada apa dengan lonceng ini?” Tak jauh dari sana, terlihat sebuah lonceng tua tergantung di atas sebuah pohon tua, bergoyang seiring dengan angin bertiup dan suara berdenting terdengar di seluruh lembah.David mengernyitkan dahi. Dia melangkah berjalan ke arah lonceng itu.“Syuu!” Tiba-tiba, sebuah suara tajam yang memecah udara terdengar dengan keras. Dia memiringkan tubuh dan menghidar sec

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1648

    Wajah David memerah dan dia menggertakkan gigi sambil berkata, “Jika kau berani menghinaku seperti ini, menjadi hantu pun aku tidak akan melepaskanmu!”Listian memandangnya dengan dingin. Dia berjongkok, meraih tangan kiri David dan memelintirnya ke belakang punggung.Krek! Krek! Krek!Serangkaian suara berderak halus terdengar. David merasakan sakit yang hebat datang menyerang. Segera setelah itu, rasa perih yang tajam menyebar dari telapak tangannya. Rasa sakitnya seperti menusuk ke dalam hati!“Aaa!!” Rasa sakit yang hebat membuat David menjerit. Wajahnya terpelintir dan urat di dahinya menonjol.“David, kau seharusnya bersyukur aku tidak membunuhmu. Jika tidak, kau pasti tidak akan bertahan hidup lebih dari tiga detik.” Listian berkata dengan dingin. Sedetik kemudian, dia melepaskan David dan langsung pergi.Langkahnya terhenti sejenak dan dia langsung menghilang ke dalam hutan, tanpa meninggalkan jejak.“Uhuk .…” David duduk di tanah. Tenggorokannya mengeluarkan darah dan wajah

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1647

    Wuush!Listian cepat tanggap. Sebuah cahaya pedang bersinar dan melesat keluar.Puch! Sebongkah daging berdarah terlempar dan menumpahkan sejumlah besar darah panas!“Aaa!!” David menjerit kesakitan dengan memilukan. Dia mundur dengan cepat, dengan kepala penuh keringat dingin dan wajah pucat pasi!Begitu dia menunduk dan melihat ke bawah, sebagian besar daging lengannya ternyata terpotong, menampakkan tulang putih yang menyeramkan. Sangat mengerikan!David menutupi lukanya, dia memandang Listian dengan terkejut. Orang ini bahkan bisa menghentikan gerakannya!Sebenarnya ini teknik aneh apa?!“David, kali ini kamulah yang duluan menyerangku secara diam-diam. Jangan salahkan aku jika aku membunuhmu!” Listian berbicara dengan dingin dan niat membunuh bergejolak di matanya.Duaarrr!Tiba-tiba, suara gemuruh terdengar dari kejauhan, permukaan tanah bergetar hebat dan pohon-pohon patah.Ekspresi Listian sedikit berubah. Dia menatap ke kedalaman hutan. Di sana, samar-sama bisa terdengar sua

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1646

    Angin topan tiba-tiba menerpa di udara. Angin topan ini datang dari sisi lain tebing, membawa energi pedang yang dingin dan membuat orang merinding!Syuu!Tubuh David gemetar, jarinya membentuk segel, cahaya-cahaya pedang memancarkan kilau gemilang, seperti ribuan kunang-kunang berkumpul.Sesaat kemudian, dia menjentikkan jarinya dan sebuah cahaya pedang melesat ke udara.Sreet!Udara terpotong menjadi serpihan, menimbulkan suara yang menusuk telinga. Kekuatan yang mengerikan ini cukup untuk merobek seorang pesilat di bawah tahap dewa perang.Tapi, reaksi Listian sangat cepat. Hampir dalam seketika, dia sudah mengambil posisi bertahan.“Pergi!” Listian menendang dengan satu kaki. Kekuatan besar mengalir, menendang cahaya pedang itu pergi.“Bagaimana orang ini bisa sekuat ini?!” David membelalakkan matanya. Dia benar-benar tidak percaya bahwa cahaya pedang yang dia gunakan ternyata berhasil ditahan?Dia memandang Listian dengan penuh rasa terkejut dan keheranan, tidak mengerti bagai

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1645

    Gerakannya anggun dan terlepas dari keterikatan dunia, sangat mirip dengan dewa pedang dalam novel pahlawan abadi.“Berhenti! Tinggalkan Kristal Gelap Misterius itu!” Duarr .…Tiba-tiba, di kedalaman hutan, suara petir yang menggema terdengar.David berhenti sejenak, menoleh ke belakang dan melihat di dalam hutan ada satu sosok tampan berbaju biru berlari kemari dengan cepat.“Ternyata kamu?” Raut wajah Listian sedikit berubah. Dia tidak menyangka akan bertemu David lagi di sini!“David! Dasar b*jingan s*alan!” Listian mengumpat. Ada sedikit rasa takut di lubuk hatinya. Dia pernah bertemu David satu kali dan melihat David membunuh kera iblis.“Mau lari? Sudah terlambat!” David membentak dengan dingin. Tubuhnya menghilang dari tempat semula dalam sekejap, muncul di puncak pohon sejauh lebih dari 10 meter dan menebaskan pedangnya.Syuu!Energi pedang yang sangat tajam melesat, membelah baju besi di punggung Listian menjadi dua.Puch! Darah menyembur. Listian merasakan sakit di pungg

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1644

    Puch!Moses menyemburkan darah segar dan wajahnya pucat. Dia mundur beberapa langkah dengan langkah terhuyung-huyung dan hampir terjatuh ke tanah.“Ini tidak mungkin!” Kedua matanya membelalak, dipenuhi ketidakpuasan dan ketakutan.Dia, seorang murid Kediaman Iblis dari dunia kegelapan, ternyata bisa kalah dengan seorang petani dari desa?Moses sulit untuk mempercayainya. Hatinya dipenuhi rasa malu dan kemarahan.Dia menggertakkan giginya dan dengan marah berkata, “David! Kau berani melukaiku, kau pasti mati!”“Oh? Benarkah?” David menyipitkan matanya.Segera setelah itu, dia perlahan-lahan menghunuskan pedangnya.Klang!Sebuah pedang menyapu dengan cahaya pedang seperti kain sutra yang melambai!Ekspresi Moses berubah drastis. Dia buru-buru menghindar, tapi tetap sedikit terlambat. Dadanya terbuka dengan luka dan darah mengalir deras!“Essst ….” Moses menarik napas dalam-dalam. Wajahnya pucat pasi dan butiran keringat sebesar kacang muncul di dahinya. Dia memegang dadanya dan memand

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1643

    Keesokan harinya.Langit masih remang-remang.David duduk bersila, mengatur energi dan darah sambil merasakan energi iblis yang bergelora di dalam tubuhnya.“Darah iblis memang mengandung energi murni yang besar. Jika bisa dimurnikan dengan sempurna, mungkin kekuatan tubuhku bisa menembus batasan dan mencapai puncak!” David menyipitkan matanya dan seberkas kilatan cahaya melintas di dalam matanya.“Emm? Sudah menemukanku secepat ini?” Tepat pada saat dia bersiap untuk melanjutkan pengasingan diri, dia merasakan sesuatu dan mengangkat pandangan, menatap ke luar.Ngung!Suara pedang menggema di lembah.Seorang pemuda berbaju hitam memegang pedang, berdiri di atas lembah.“Pesilat, aura yang kuat, tingkat kepadatan energi spiritual jauh melebihi yang selevel. Tidak heran jika bisa membunuh binatang buas itu dan layak untuk menjadi bakat terbaik!” Pemuda berbaju hitam itu memandang dengan tajam. Di matanya terlintas sedikit ketakutan dan dia tampak terkejut dengan kekuatan tempur yang d

  • Tujuh Kakakku yang Super Cantik dan Lancang   Bab 1642

    Wuush!David melepaskan tangan.Busur hitam jatuh ke dalam kendalinya dan dia memasang anak panah hitam lagi.Syu!Suara menembus udara terdengar nyaring. Anak panah hitam itu merobek kegelapan malam, membawa angin yang mengerikan dan memburu.Puch!Darah menyembur!Sepenggal kaki yang terputus jatuh ke tanah.“Aaa!!” Jeritan kesakitan yang memilukan memenuhi hutan dan sebuah sosok yang samar jatuh ke bawah.David memandang dengan dingin dan mendekat selangkah demi selangkah.Dia melihat wajah orang itu dengan jelas. Ternyata itu adalah wanita tua yang sebelumnya dia ditemui di hulu sungai!Ternyata dia belum mati!“B*jingan kecil, kau harus mati! Kau harus mati!” Wanita tua itu rambutnya acak-acakan dan dia memandang David dengan penuh kebencian. “Oh ya?” David tersenyum lebar, mengangkat lengannya, memutar pergelangan tangannya dan menembakkan tiga anak panah berturut-turut. Dalam sekejap, keempat anggota tubuh wanita tua itu dilumpuhkan dan tulang-tulangnya patah.“Aaa!!” Wanita

Jelajahi dan baca novel bagus secara gratis
Akses gratis ke berbagai novel bagus di aplikasi GoodNovel. Unduh buku yang kamu suka dan baca di mana saja & kapan saja.
Baca buku gratis di Aplikasi
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status