"Itu kan, aku benar! Kak Joy benar-benar orang baik." Gumam Gebbie.
"Aku orang baik?" Tanya Joy."Iya, kak Joy orang baik." Ucap Gebbie."Kenapa kau berpikir begitu?" Tanya Joy."Abang penjual siomay itu memberi tahu aku, kalau kak Joy selalu membayar dagangannya agar orang-orang bisa makan gratis." Ucap Gebbie.Joy binggung mendengar apa yang di katakan oleh Gebbie. Gebbie sendiri bicara pada Joy namun dalam pikirannya yang ia bayangkan adalah Jimmie ketika membayar Abang siomay agar orang-orang bisa makan gratis di gerobaknya."Kau berbagi dengan orang lain dan kau membayar banyak pedagang siomay, agar siapapun yang lapar bisa makan dengan gratis." Kata Gebbie."Gebbie, kau sudah mabuk. Bagaimana aku membawamu pulang? Apa yang akan mereka pikirkan jika aku membawamu pulang?" Batin Joy."Mereka akan tahu bahwa ada seseorang yang peduli dengan kesulitan mereka. Saat mendengar itu, aku benar-benar sangat terkesanSementara itu, di salon tempat kerja Lisa sang ibu tiri Gebbie, ia melihat ada nama Melly istri muda CEO Jackson ada di daftar pelanggan. Ia pun meminta untuk diperbolehkan menanganinya dan diijinkan. Saat sedang memberikan perawatan pijat, Ibu tiri Gebbie mencoba berbasa-basi dengan nyonya Melly. Dengan alasan mendengar rumor, ibu tiri Gebbie lantas menanyakan perihal adanya seorang wanita yang tinggal bersama ketiga anak tirinya di Sky House. Sempat kaget karena ada yang mengetahui hal tersebut, namun segera nyonya Melly lalu membantahnya."Kau tahu, akan selalu ada rumor yang tak benar!" Ucap nyonya Melly."Ah, iya. Maafkan saya." Ucap ibu tiri Gebbie.Melihat reaksi nyonya Melly sebelumnya, ibu tiri Gebbie yakin bahwa Gebbie kini benar-benar tinggal di sana. Ia pun memberitahukan hal tersebut pada anaknya, Lilis yang menjadi kesal dan iri karenanya.Sementara itu Gebbie yang sedang berada di krematorium abu jenazah ibunya, tak sengaja bertemu
Karena tidak tega meninggalkan Gebbie, Jimmie akhirnya membawah Gebbie pulang. "Ayo, kita pulang ke rumah." Kata Jimmie sembari menarik tangan Gebbie. "Tidak usah, aku mau pulang sendiri saja." Kata Gebbie. "Jangan buat aku marah, ayo pergi." Tegas Jimmie. Setibanya kembali di Sky House, Gebbie melihat Ms. Zhea sedang menyiapkan beraneka hidangan. "Oke sudah selesai." "Ambil buah dan hidangan lainnya juga." "Wow, apa ada acara pesta nanti?" Tanya Gebbie yang langsung menghampiri Ms.Zhea. "Ini buat acara hari kematian anak-anak nya CEO Jackson." Kata Ms. Zhea. "Oh, ayah para tuan muda itu." Gumam Gebbie. "Kau tau, ayahnya anak-anak itu. Makanannya harus di buat para pelayan di kediaman Sky House, jadi banyak sekali ini yang harus di siapkan." Kata Ms.zhea. Ternyata hari tersebut adalah hari peringatan kematian anak-anak CEO Jackson alias ayah kandung dari ketiga sepupu yang
Ia mengaku penasaran bagaimana rasanya berenang telanjang karena Jimmie berkata kalau ia selalu melakukannya. "Aku ingin tahu betapa nyamannya berenang telanjang, jadi aku mau coba. Bagaimana? Mau aku telanjang, karena kita sudah saling mengetahui satu sama lain?" Ucap Gebbie."Berhenti main-main! Kata Jimmie.Kali ini giliran Jimmie yang salting dan memilih keluar dari kolam renang. "Lihatlah dia itu, dia jadi ketakutan begitu, hahaha, dasar tak tau apa-apa!" Kata Gebbie.Dengan senyum penuh kemenangan, Gebbie pun membuka bajunya yang tentu saja ia tidak telanjang karena menggunakan baju renang di baliknya dan melompat masuk ke dalam kolam renang.Tanpa diduga, saat sedang hendak mandi di shower usai berenang, Jimmie datang menghampirinya. "Apa-apaan kau?" Ucap Gebbie."Hanya ada satu kamar mandi di kolam renang rumah kami." Kata Jimmie."Kau mengangetkan aku!" Ucap Gebbie.Jimmie lalu mend
"Pasti karena masalah yang tadi, sampai segitu stresnya kah kau? Jimmie dan Rey juga sebenarnya mereka kenapa, sih?" Gumam Joy."Bersulang, ayo kak Joy." Ucap Gebbie.Joy menemani Gebbie di balkon hingga Gebbie akhirnya tertidur."Ah, kau lagi-lagi membuat aku kerepotan." Ucap Joy sambil menggendong Gebbie turun dari balkon."Ah, kak Joy kau bisa membunuh aku kalau kita jatuh." Ucap Gebbie."Kau tak akan mati semudah itu, jangan khawatir." Kata Joy."Apa? Kenapa kau katakan itu?" Ucap Gebbie."Karena kau akan mati di jalanan saat mabuk." Ucap Joy.Gebbie lalu mulai menangis di pundak Joy."Kenapa semuanya mempersulit aku? Maksudku, kenapa tak ada yang merasa bersalah? Kenapa mereka tak begitu? Seharusnya begitu! Mereka harusnya minta maaf? Memangnya boleh tak merasa bersalah jika aku tampak tak peduli? Aku harus apa lagi? Apa aku harus menangis tersedu-sedu? Aku..... Aku juga merasa kesal! Harga diriku
"Mi...minum?" Ucap Gebbie.Jimmie menatap tajam Gebbie. Namun Gebbie malah kembali menantang Jimmie dan menyetujui ajakan mereka. Jimmie pun akhirnya tak bisa berkata-kata lagi karena mereka membawa Gebbie."Sial!" Jimmie mulai mengomel sendiri sambil mengikuti mereka."Tapi aku...." Ucap Gebbie."Minum satu atau dua tegukan saja lalu kau bisa pergi." Gebbie berbalik dan menoleh ke arah Jimmie."Kak Jimmie, bisakah kita pergi?" Ucap Gebbie."Bisakah kita.....""Wow rupanya kalian...""Luar biasa!""Ayo pergi..." Mereka membawa Gebbie pergi dan Jimmie mengikuti mereka dari belakang."Kak Jimmie, jangan sampe mabuk ya?" Ucap Gebbie.Satu jam kemudian...."Sudah aku bilang, jangan biarkan dia minum! Lihat apa yang terjadi padanya? Dia terus saja menari setelah minum satu atau dua gelas. Dia tidak pandai minum tapi dia masih minum." Keluh Jimmie."Berh
Gebbie lalu kembali ke rumah dan ia langsung mendatangi kamar Joy."Kak Joy..." Panggil Gebbie.Ia mengetuk pintu kamar namun tak mendengar jawaban, akhirnya ia masuk ke dalam kamar dan menemukan secarik kertas bertuliskan lirik lagu yang ditulis oleh Joy serta foto kenangan bersama ayahnya saat masih kecil. Tiba-tiba Joy datang dan memarahinya karena lancang menyentuh foto tersebut. Gebbie meminta maaf lalu sejenak terdiam."Sedang apa kau di mejaku?" Kata Joy."Ah, ada yang ingin aku bicarakan denganmu." Ucap Gebbie yang terkejut."Kenapa kau pegang-pegang ini?" Bentak Joy dengan nada suara tinggi."Oh, maaf kak Joy. Aku sedang menunggu mu tadi..." Ucap Gebbie.Joy terdiam dan tidak ingin menatap wajah Gebbie.“uhm....kak joy....Kau ingin menyanyikan lagu ini untuk ayahmu, bukan? Jika kau ingin melihatnya lagi, datang dan beri penghormatan mu kepadanya, lalu beritahukan itu padanya.”, ujar Gebbie sebelum ia pergi
Sementara itu, Jimmie sedang galau memikirkan Rahel. Ia mencoba menghubungi Rahel namun tidak diangkat. [Nomor yang ada tuju sedang tidak aktif] Ternyata pada saat itu Rahel juga sedang melamun memikirkan Rey. Di tempat lain, CEO Jackson sedang bersantap malam bersama nyonya Melly, yang mengatakan bahwa ia membutuhkan anak lain yang lebih bertanggung jawab ketimbang ketiga cucu yang ia miliki sekarang. Beberapa saat kemudian, Jimmie mendapati Gebbie sedang berolahraga sendirian di ruang tengah. "Kenapa kau senam malam-malam begini?" Tanya Jimmie. Saat ditanya alasannya, Gebbie mengaku melakukannya karena ia tidak tahan berada sendirian di rumah dan ia sedang tidak enak badan. "Aku sedang tidak enak badan saja, kak Jimmie." Ucap Gebbie. "Minumlah obat kalau sedang sakit." Kata Jimmie. "Sudah!" Jawab Gebbie. "Malah akan lebih parah kalau mau sendirian dirumah saat kondisimu sedang tidak baik."
Karena merasa bersalah pada Gebbie, Rey pergi keluar dan membeli setumpuk bunga untuk diberikan pada Gebbie sebagai permintaan maafnya. Ia datang ke kamar Gebbie dengan setumpuk bunga di tangannya."Kau kenapa kau bisa masuk ke kamarku?" Tanya Gebbie terkejut."Kau lupa ini rumahku? Dan kau tidak mengunci pintu kamarmu, jadi aku masuk saja dan aku pikir juga kau sendang menungguku." Ucap Rey berbasa-basi.Gebbie sontak terkejut melihat bunga yang dibawah oleh Rey, dan segera ia mendorong Rey hingga bunga itu terjatuh. "Kenapa kau mendorongku?" Rey binggung melihat Gebbie yang bertingkah mulai aneh."Jauhkan itu dariku!" Ucap Gebbie.Gebbie memohon pada Rey agar menjauhkan bunga itu darinya, namun Rey malah semakin menjahilinya karena ia pikir Gebbie hanya sedang marah dan tidak ingin bicara padanya, padahal yang sebenarnya, Gebbie mulai panik karena bunga yang Rey bawah itu adalah bunga yang serbuknya jika Gebbie mengh