Share

Bab 15 Masalah.

Bab 15. Masalah.

"Kau tak ingat seperti apa wajah pemuda itu?" tanya Arkan penasara. Dan gadis ini hanya menggeleng.

"Pemuda itu ada dihadapanmu sekarang Eve!" ucap Arkan.

"Hhaaaahh, sungguh kah? Kalian seperti dua orang yang berbeda." ucap Evellyn tak percaya, dia terperangah.

"Lama aku memperhatikanmu Eve, aku mengikuti saranmu, aku pergi menuntut ilmu agama, setelah satu tahun aku kembali lagi aku mencarimu dan tak pernah ku temukan." Arkan menceritakan pencariannya selama ini.

"Ketika aku kembali dan akan menemuimu, aku membawakan parfum ini, untuk ku berikan padamu. Agar kau selalu mengingatku,"

"Karna kau tak kutemukan aku bawa kembali parfum ini, sesekali kucium parfum ini saat mengingatmu." Arkan menjeda ucapan.

"Malam itu kau gunakan parfum ini, membuatku tak sadarkan diri ingin menjamahmu, maafkan aku Eve," ucap Arkan menyesal.

"Kau berhak atas diriku, Tuan. Aku berterimakasih atas semua pertolonganmu kepada orang tua ku," ucap Evellyn.

Mereka pun kembali ke hu
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Dina0505
kena batunya si Evelyn
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status