Share

Bab 136: Kisah Putri Galuh Terjebak Dalam Benteng

Putri kesayangan Panglima Jenderal Ki Parong inipun memulai kisahnya, hampir mirip dengan alasan Kinanti, Putri Galuh juga ingin meluaskan pengetahuannya, dengan cara mengembara.

Padahal dalam hatinya, tujuan utamanya adalah ingin bertemu kembali dengan sang pujaan hati, Pangeran Malaki alias Pendekar Pekok.

Kalau cinta sudah melekat, Putri Galuh yang banyak di lamar para bangsawan ini tetap menjatuhkan pilihan pada Malaki, dan dia tak masalah jadi istri atau selir sang pujaan hatinya ini.

Baginya seorang pria memiliki istri lebih dari satu atau selir bukanlah sesuatu yang aneh di jaman itu.

Dengan diiringi 5 pengawalnya yang berilmu tinggi diiringi izin setengah hati ibunya yang sangat mengkhawatirkan keselamatan putri kesayangannya ini , mulailah putri bangsawan ini merantau untuk pertama kalinya.

Tujuannya tentu saja Penggunungan Meratus sebelah barat, di mana dia mendengar kabar di sanalah kaum pemberontak bermarkas.

Andai saja Putri Gal

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Puji Hastuti
Malaki pancen oye............
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status