Share

Melindungi rasa

***

“Siapa sebenarnya yang menangkap Tiara?” tanyaku dengan cemas.

“Dari yang kudengar, mereka hanyalah penjahat simpatisan dari kelompok kita,” jawab Nathan.

Aku tidak bisa menyalahkan mereka, bagaimana pun juga mereka sudah melakukan yang terbaik untuk melindungi informasi seputar Cincin Hitam. Namun, yang kusesalkan adalah kenapa mereka bertindak melakukan penyekapan terhadap orang tersebut, Tiara.

“Apa kamu akan menghukum mereka semua?” tanya balik Nathan.

Aku yang duduk di kursi depan melirik ke arah luar mobil, memandangi gedung-gedung bertingkat yang terlihat besar dan mewah. Aku memutuskan dalam keheningan dan ketenangan hati kalau aku tidak akan menghukum mereka.

“Mereka tidak akan mendapatkannya,” balasku.

Aku yakin, Nathan pasti terkejut mendengarnya. Akan tetapi, ia tidak balik bertanya atas keputusanku, tata krama yang bagus ia tunjukan dalam menyikapi perintahku.

&ld

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status