Share

Bab 75

Tak ada lagi kesempatan untuk Nando mengelak apalagi menyangkal semua perbuatannya, dan yang paling tidak David maafkan adalah ketika sang karyawan tega bekerjasama dengan Edward untuk merencanakan kejahatan mereka.

David mengabaikan segala teriakan dan tangisan pengampunan Nando agar dia tak sampai dibawa ke kantor polisi.

Bahkan David memberikan bonus fantastis pada Joe karena sudah berhasil menggagalkan rencana pembunuhan untuk David.

Saat jam pulang kantor tiba, Joe menghampiri david yang hendak berjalan menuju lift.

Hari ini mereka terpaksa lembur gara-gara meeting dadakan tadi. Joe merangkul bahu David berjalan mendekati lift, Ryan mengekor di belakangnya.

Mereka akan menuju ke kediaman David untuk membahas pernikahan David dan Laura.

Meski sudah menunjuk EO paling nomor satu di Kota New Capital, tetap saja segala urusannya David memberi tanggung jawab penuh pada Ryan dan Joe dan mereka sering meeting kecil di kediaman David.

“Thank's ya Bro transferannya sudah masuk," ucap Joe
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Chy Doang
Bangke.. bangke semoga angel dapat karma perempuan lucknut
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status