Share

Bab 107

Penulis: Meminger
last update Terakhir Diperbarui: 2024-08-02 14:05:28
Laura

“Akan kuberi tahu apa yang membuatku merana, Laura. Aku merindukanmu, terbangun sendirian di ranjang ini dan tidak mendapati dirimu berada di sampingku setiap pagi. Apakah terlalu berlebihan jika aku ingin semuanya kembali seperti dulu?” tanyanya, masih terduduk di ranjang, menghadapku.

“Kamu tahu aku memiliki tujuan lainnya di kehidupanku dari yang kamu ketahui, Jason,” jawabku.

“Aku tahu itu, tapi hari ini kamu menyarankan bahwa aku menerima kehilangan segalanya untuk bersama denganmu, tapi kamu juga tidak bersedia untuk memberikan keseluruhan dirimu padaku,” ujarnya.

“Tidak juga, Jason,” kataku.

“Kamu mencintaiku lebih dari apa pun, benar? Jadi, kenapa kamu terus melawanku dan cinta yang kamu miliki dalam dirimu?” tanyanya. Aku tidak bisa menjawab. Aku hanya menelan ludah, menatap ke lantai. Jason bangkit sambil menghela nafas dan menghampiriku, begitu dekat denganku dan menatapku. Aku menengadahkan kepalaku untuk menatapnya. Jari-jarinya menyentuh wajahku dan mengusap pi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Kembalilah Padaku   Bab 108

    Laura“Apakah kalian akan mengadopsi seorang bayi? Wah, berita yang baik!” seruku dalam panggilan dengan Fia. Dia sudah meninggalkan klinik dan pulang ke rumahnya dengan aman dan sekarang memberi tahu berita tersebut padaku bahwa Tama dan dia telah memutuskan untuk mengadopsi seorang anak.“Luar biasa, ‘kan? Kami akan memiliki dua anak dan kami akan menyaksikan mereka tumbuh besar bersama,” katanya di ujung telepon, bersemangat.Aku mengedipkan mataku berkali-kali, mencoba menyambungkan informasi tersebut. Ada masalah yang Tama beri tahu padaku di klinik itu dan ada kemungkinan besar bahwa Fia akan meninggalkannya jika dia mengetahui hal tersebut, dan di tengah-tengah semua hal itu, memiliki seorang anak lainnya bukanlah hal yang bijaksana.“Aku senang mendengarnya, sayang. Jaga dirimu, oke?” kataku, mendoakan yang terbaik untuknya.“Aku akan menjaga diriku. Kamu juga jaga dirimu, oke?” katanya.“Iya, sayang. Sampai jumpa lagi,” kataku berpamitan padanya.“Sampai jumpa lagi, Lau

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 109

    Aku tersenyum padanya, lalu menandatangani bagian yang harus kutandatangani. “Baik, terima kasih,” kata pengacara itu, mengambil kembali dokumen-dokumennya.“Lalu, siapa yang akan menjadi pemilik barunya? Apakah dia perempuan atau laki-laki?” tanyaku ingin tahu dan Richard mengangkat bahunya, masih acuh tak acuh.“Aku baru menghubungi pengacaranya, tapi yang jelas dia akan memperkenalkan dirinya pada semua orang hari ini dan aku akan menyerahkanmu di tangan yang baik sebelum dia pergi,” katanya.Jadi, karena kami harus menunggu pria ini tiba, kami membicarakan mengenai situasi perusahaan saat ini, proyek-proyek yang sedang dilaksanakan, dan bahkan para karyawan dengan santai. Aku menyadari bahwa Richard hendak beranjak untuk membuat kopi dan aku memutuskan untuk berbicara dengannya secara pribadi.“Jadi, apakah kamu akan berangkat ke Bali?” tanyaku ketika aku menghampirinya dan dia menatapku sambil tersenyum dan menawarkanku segelas kopi.“Di sana akan sangat menyenangkan, bukanka

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 110

    SuzyAku sedang memakai lipstik merah di hadapan cermin kamar hotel yang telah dipesan oleh klienku untuk malam itu. Terkadang, aku menerima beberapa pekerjaan yang membayarku dengan besar dan pria ini tidak masalah untuk menghabiskan uang, yang merupakan hal yang menguntungkan bagiku.Aku meluruskan rambut cokelatku yang tergerai sampai ke pundakku, menyoroti belahanku dan mengenakan gaun merah minim yang ketat sepanjang bagian tengah pahaku. Aku terlihat cantik dan tentunya para pria tidak berpikir dua kali untuk mengajakku kencan, tapi aku hanya bersedia menerimanya jika ada uang yang terlibat.Aku tidak merasa malu sedikit pun dengan apa yang aku lakukan, terutama karena aku telah tumbuh besar di jalanan dan aku harus melakukan apa pun untuk bertahan hidup. Aku meninggalkan kamar mandi dan beranjak ke kamar, melihat bahwa pria itu masih terduduk di ranjang, tapi sudah berpakaian. Dia tampan, terlihat terawat, dan mengenakan setelan jas mahal itu, tipe pria yang tidak setiap hari

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 111

    SuzyAku sedang mengosongkan isi perutku di toilet di sebuah sekolah dasar. Itu adalah sekolah swasta yang hanya dihadiri oleh anak-anak dari keluarga elit. Seminggu lewat beberapa hari yang lalu, aku mendapatkan pekerjaan sebagai pelayan di sekolah itu. Tentu saja aku tidak memiliki referensi untuk melakukan pekerjaan itu selain hanya menyelesaikan pendidikan utama, tapi aku telah memuaskan direkturnya dan dia menerimaku untuk bekerja di sana. Namun, tidak ada satu pun yang mengetahui apa niatanku sebenarnya ketika aku ingin bekerja di sana.Itu adalah tempat belajar gadis yang harus aku culik. Dia adalah anak kecil yang berumur sekitar enam tahun dan seorang wanita elegan selalu datang untuk mengantarnya ketika kelas akan dimulai dan menjemputnya ketika kelasnya berakhir, jadi aku berakhir menyadari bahwa wanita elegan itu adalah ibu dari anak itu. Aku juga menyadari bahwa banyak sekali pekerja di sekolah itu, terutama karena anak-anak yang menghadiri sekolah itu memiliki orang tua

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 112

    SuzySangat dilarang untuk merokok di hadapan anak-anak di sekolah itu, jadi staf yang ingin merokok harus pergi ke halaman ketika tidak ada anak-anak di sana atau masuk ke dalam mobil mereka supaya mereka bisa merokok tanpa dilihat siapa pun, tapi aku terlalu gugup untuk mengikuti peraturan itu sekarang.Aku sedang berjalan bolak-balik di dalam gimnasium itu, menunggu Anna untuk datang dan menemuiku seperti yang telah kubilang padanya untuk datang ketika kita di kafetaria, tapi dia cukup terlambat dan aku hanya memiliki sisa waktu sedikit sebelum jam istirahat berakhir.“Astaga, di mana bocah itu?” umpatku pada diriku sendiri seraya mencari-carinya dengan mataku. Itu adalah saat yang tepat bagiku untuk meninggalkan sekolah itu dengan gadis itu tanpa diketahui seseorang. Aku selalu berhati-hati beberapa jam belakangan, sampai ke rincian terkecil. Aku tahu bahwa di belakang gimnasium itu tidak ada kamera dan temboknya mudah untuk dipanjat karena kelalaian mereka, para petugas kebersi

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 113

    Aku menghela nafas dan masuk ke mobil juga, pergi dari sana secepat mungkin.**** Gadis itu benar-benar anak yang banyak bicara, dia membicarakan semua hal dan semua orang, tidak menyadari sedikit pun betapa gugupnya aku.“Agak aneh akan ada Papa di taman hiburan bersamaku dan Mama karena dia selalu bilang kalau dia tidak punya waktu. Dia memiliki perusahaan yang besar dan memiliki banyak karyawan. Dia bilang suatu hari aku akan bekerja dengannya, tapi aku tidak suka memakai pakaian orang-orang yang dikenakan karyawan di kantornya. Aku ingin gaun merah muda. Mama bilang aku bisa menjadi apa pun yang aku inginkan ketika aku sudah besar. Kamu bisa menjadi apa pun yang kamu inginkan, Suzy,” ocehnya.Aku makin merasa tidak enak badan, rasa mual membuat wajahku berubah menjadi hijau. Aku harus memberhentikan mobil di sisi jalan, membuka pintu mobil, dan mengeluarkan makan siang yang tadi kumakan.“Apakah kamu baik-baik saja, Suzy?” tanya gadis itu dan aku memutar bola mataku, mengelap

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 114

    LauraBeberapa pekan telah berlalu sejak Jason telah menjadi pemilik sebagian besar dari Hextec, jadi dia telah melakukan beberapa perubahan drastis pada perusahaan, seperti memindahkan kantor perusahaan ke Jakarta Selatan dan memberikan aku posisi sebagai CEO dari perusahaan.“Perusahaan ini lebih cocok menjadi milikmu dibandingkan aku. Aku tidak tahu siapa pun yang bisa mengatur tempat ini lebih baik darimu. Lagi pula, aku sudah memiliki kerajaan bisnis yang harus aku kuasai. Aku tidak ingin menambah beban pada diriku sendiri,” katanya ketika aku menghampirinya untuk menanyakan mengenai hal itu.Jelas-jelas, aku marah padanya karena dia membeli saham Richard tanpa mendiskusikannya denganku dulu, tapi semuanya sudah terlanjur terjadi dan tidak ada lagi yang bisa dilakukan. Richard pasti sedang bersenang-senang di Bali saat ini, seperti yang dia katakan.Sampai di titik ini, tampaknya semua hal sudah selesai ditangani, jadi aku memindahkan Anna ke rumah besar di Jakarta dan Jason d

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02
  • Kembalilah Padaku   Bab 115

    Laura“Dari kamera pengawas, Nona Anna pergi ke arah gimnasium, lalu tidak ada lagi yang melihatnya,” kata kepala sekolah Anna. Aku baru saja menelepon mereka untuk melihat apakah putriku ada di sana, tapi aku mendapatkan respons negatif. “Kami bertanggung jawab atas putrimu. Jika dia telah menghilang, kami akan melakukan cara kami untuk menemukannya. Seharusnya itu bukan sesuatu yang sangat serius. Terkadang anak-anak menghilang tiba-tiba, dia mungkin sedang bermain di halaman,” tambahnya.“Ah, sebenarnya, aku hanya menelepon untuk memastikan sesuatu. Aku telah menyuruh seseorang untuk menjemputnya lebih cepat hari ini, dia akan tiba kemari sebentar lagi,” kataku dalam suara yang tenang supaya wanita itu percaya padaku. Aku tahu jika aku tidak mengatakan itu, dia akan menelepon Jason dan putriku akan ada dalam bahaya yang lebih parah dari sebelumnya. Walaupun aku sangat ingin berteriak meminta tolong, aku tidak bisa melakukan apa-apa sampai anakku aman.“Oh, kalau begitu baguslah.

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-02

Bab terbaru

  • Kembalilah Padaku   Bab 331

    Laura“Aku sedang memikirkan tentang menghabiskan bulan madu di tempat yang cerah dengan pantai dan air yang jernih, jadi aku bisa memamerkan penampilan segarku di pantai pada suamiku,” kata sang pengantin dengan senyum nakal, membuat kami tertawa.“Astaga, benar! Aku mendukungnya,” jawab Fia setuju. “Jangan pergi ke tempat yang dingin. Tama dan aku pergi ke tempat dingin untuk bercinta dan bersenang-senang, tapi kami hanya pulang dengan kaki yang bengkak dan kapalan karena kami harus berpakaian dengan hangat. Sulit untuk bercinta sambil memakai pakaian, oke?” Dia membicarakan pengalaman bulan madunya yang tidak mengenakkan. Setelahnya, kami tertawa.“Itu pasti terasa seperti mimpi buruk,” komentar teman sang pengantin, membuat Fia mengangguk.“Benar,” jawabnya bercanda. Kami hanya sedang menghabiskan waktu dengan mengobrol dan membicarakan pria sambil merencanakan pernikahan yang sempurna untuk sang pengantin. Rasanya menyenangkan berada di sana. Cassandra, sang pengantin, ingin m

  • Kembalilah Padaku   Bab 330

    Jason“Dia akan ikut aku,” jawab Nalendra terhadap ratapan Tama. “Dia hanya bersama denganmu karena dia berpura-pura keren. Kamu tahu betul bagaimana para wanita bersikap. Mereka akan bilang tidak ketika lubuk hati mereka ingin berkata iya.”“Kamu percaya diri juga, ya? Berhati-hatilah supaya kepercayaanmu tidak berubah menjadi siksaan,” kataku padanya. Laura memiliki kekurangan yang sangat mengkhawatirkan. Dia biasanya tidak menyerang. Bahkan ketika dia melihat tanda-tanda berbahaya, dia lebih memilih untuk menyembunyikannya dan berpura-pura bahwa segalanya baik-baik saja dan dia dapat menanganinya. Itulah bagaimana dia terus menikah denganku selama lima tahun dan dia akan tetap menikah denganku selama lima tahun selanjutnya jika aku tidak mengakhiri hubungan yang tidak sehat itu.Mungkin saja orang bodoh di hadapanku ini terus menguji batas Laura dalam waktu yang lama dan Laura hanya memilih untuk mengabaikannya karena dia tidak ingin berada di situasi yang tidak nyaman.Gideon t

  • Kembalilah Padaku   Bab 329

    JasonDi dalam klub malam itu, tempat itu jauh lebih ramai daripada di dalam limosin. Sang pengantin pria sedang mengadakan pesta lajangnya dengan caranya sendiri. Lagi pula, sudah lebih dari satu dekade dia menjalankan hidupnya tanpa berkomitmen kepada siapa pun. Karena sekarang hanya tersisa beberapa jam lagi sebelum dia menjadi suami seseorang, hal itu patut dirayakan. Ruangan tempat kami berada hanya diperuntukkan untuk para naratama untuk teman-teman Joshua dan orang-orang yang diperbolehkan masuk. Lagi pula, akan terlalu bahaya jika membiarkan orang-orang dengan uang sebanyak itu membaur dengan kerumunan orang biasa, terutama ketika sebagian besar dari mereka sudah sangat mabuk.Di suatu titik, Tama menghampiri sofa tempatku terduduk, masih mencekoki dirinya sendiri dengan minuman. Dia menghempaskan dirinya di sampingku di sofa itu dengan helaan napas panjang dan segelas minuman di kedua tangannya. “Sial, kamu benar ketika kamu bilang teman-teman ayahmu tidak bisa santai. Merek

  • Kembalilah Padaku   Bab 328

    Jason“Oh, ya ampun! Haruskah kita pergi menggunakan limo?” seru Tama yang terpana ketika kami berdiri di depan rumah Joshua. Sebuah limosin panjang hitam sedang menanti kami. Kami semua telah memutuskan untuk mendengarkan Andri, salah satu teman si pengantin pria, dan kami memutuskan untuk menghabiskan pesta lajangnya di tempat yang lebih menyenangkan.“Apakah kalian menyukainya? Yah, kalau begitu, masuklah. Ayo. Aku jamin kalian akan lebih menyukai hadiah kecil di dalamnya,” kata Andri dengan nakal sambil menarik kami ke dalam limosin.Dari luar, musik elektronik itu terdengar kecil dan teredam seakan-akan suara itu berasal dari tempat yang jauh, tapi di dalam sana, suaranya begitu keras hingga hampir meledakkan gendang telingaku. Lampu LED terpantul di interior mobil mewah itu. Ada makanan manis, minuman, dan obat-obatan terlarang untuk dinikmati siapa pun yang menginginkannya. Bagian dalam limosin itu begitu luas sehingga seseorang bisa menari-nari di lantai. Di limo itu bahkan

  • Kembalilah Padaku   Bab 327

    LauraCassandra Maharani, tunangan Josh, pergi bersama kami dan temannya menuju kamarnya, tempat para tamu lainnya seharusnya berada. Fia dan aku mengikutinya dalam diam, mendengarkan gadis itu mengatakan betapa dia sangat bersemangat karena besok adalah hari pernikahannya. Flatnya kecil, tapi dijaga dengan baik dan wangi, menunjukkan bahwa gadis itu bersih dan pandai merawat dirinya sendiri. Ketika dia tiba di kamarnya, kami mendapati beberapa wanita lainnya di sana—beberapa wanita yang lebih muda adalah teman-teman Cassie juga, satu wanita tua yang dia perkenalkan sebagai ibunya, dan, mengecewakan bagiku, Niken Aditama—dokter dan pacar Jason—juga ada di sana.“Senang bertemu denganmu, Laura,” katanya padaku, sambil melambaikan tangannya dengan senyum yang sedikit angkuh. Sebenarnya, aku tidak yakin apakah dia dan Jason benar-benar berpacaran, tapi jika dia ada di pesta lajang tunangan Joshua, yang merupakan perkumpulan yang sangat privat, jelas sekali bahwa dia ada di sana sebagai

  • Kembalilah Padaku   Bab 326

    Laura“Apakah kamu yakin tunangan Josh tinggal di gedung ini?” tanyaku pada Fia setelah kami turun dari mobil dan memasuki bangunan sewa rendah di pinggiran Bekasi.“Alamat di undangannya bilang memang di sini,” jawabnya sambil melihat tempat itu.Aku membaca undangannya untuk memeriksanya, lalu menaikkan sebelah alisku. “Yah, tampaknya kita memang berada di tempat yang benar,” komentarku sambil meletakkan catatan itu di tasku.“Kamu kenal dia, ‘kan?” tanya Fia padaku.Aku mengangguk. “Aku sudah pernah bertemu dengannya sekali. Joshua waktu itu mengundang Gideon dan aku untuk makan siang bersama. Sejujurnya, aku bahkan sebelumnya tidak tahu dia mengenal Gideon.” Dunia di antara para miliarder kecil sekali, jadi pada akhirnya mereka semua bertemu satu sama lain.“Em, keren. Menurutmu dia orang yang seperti apa?” tanya temanku sambil menatap struktur bangunan itu. Kami sedang berjalan ke arah lift. Aku tidak bisa menyangkal bahwa aku sedikit takut oleh tatapan sekumpulan wanita di

  • Kembalilah Padaku   Bab 325

    JasonKetika Tama dan aku tiba di apartemen Joshua, kami langsung menyadari bahwa dia sudah sedikit mabuk dan gila meskipun pesta lajangnya baru saja dimulai.“Jason Santoso, kamu datang! Ini membuatku luar biasa bahagia,” kata pria itu dengan suara yang lantang seraya dia membuka pintu, memelukku, dan menepuk-nepuk punggungku dengan keras sambil tertawa dengan gembira. Kebahagiaannya tercampur dengan minuman, membuatnya lebih bahagia daripada yang seharusnya.“Tentu saja aku datang. Aku tidak akan melewatkan acara yang amat sangat penting ini,” jawabku, memeluknya juga.“Ini luar biasa,” gumamnya sambil menarikku ke sebuah pojokan di lorong masuk rumahnya. “Dengar …. Kamu harus tahu bahwa ayahmu ada di sini. Aku tahu kamu dan dia tidak akrab dan aku mengerti, tapi dia adalah salah satu sahabatku.” Dia terlihat merasa bersalah ketika dia mengatakannya.Aku menggelengkan kepalaku. “Tentu saja aku mengerti. Kamu tidak perlu minta maaf. Ini adalah pesta lajangmu, hari untuk mengesamp

  • Kembalilah Padaku   Bab 324

    TamaKami baru saja tiba di Bekasi. Karena kami memiliki anak-anak, bepergian sekarang terasa jauh berbeda dan lebih menegangkan daripada sebelumnya ketika kami hanyalah sebuah pasangan yang bebas. Sekarang, kami jarang berlibur di akhir pekan, tidak sampai kami telah selesai mengurus anak-anak kami. Jadi, karena ada pernikahan Josh dan dia telah mengundang Fia dan aku juga, kami harus membawa anak-anak kami ke Bekasi supaya bisa menghadiri upacara pernikahan teman kami yang sangat ditunggu-tunggu oleh semua orang.Karena Joshua telah bercerai dengan mantan istrinya sepuluh tahun yang lalu, dia tidak pernah menjalin hubungan serius lagi karena dia bilang urusan cinta tidak cocok dengannya, tapi tampaknya wanita yang muncul ke kehidupannya ini mampu merubah pikirannya itu hingga membuatnya ingin menikah lagi setelah sekian lama. Jadi, kami semua yang dekat dengan Josh benar-benar ingin menyaksikan momen spesial ini untuk teman kami.“Kamu bilang pesta lajang Josh akan diadakan di apa

  • Kembalilah Padaku   Bab 323

    LauraKarena Jason dan aku memutuskan bahwa kali ini kami akan mengenyampingkan perselisihan kami supaya tidak menghancurkan kenangan yang akan putri kami miliki hari itu, hidup bersamanya bahkan terasa nikmat. Sungguh menakjubkan betapa mudahnya kami tertawa ketika perdamaian terwujud—meskipun itu hanya kepura-puraan.Jadi, kami pergi ke taman hiburan bersama Anna dan kami benar-benar bersenang-senang dengan banyak mainan raksasa di sana. Selama beberapa saat, kami dapat melupakan segala hal dan hanya menikmati waktu bersama putri kami.Setelah itu, kami pergi ke sebuah restoran dan makan sambil berbincang. Aku sedang memisahkan bawang bombai dari makanan putriku karena dia tidak menyukainya, tapi Jason memakan bawang bombai itu untuknya, mungkin untuk mendorong gadis itu agar dia mau memakannya karena anak itu suka meniru ayahnya.“Papa suka makanan yang manis atau yang gurih?” tanya gadis itu dengan bersemangat.“Hei, singkirkan makanan-makanan manis dari pandanganku. Itu membu

DMCA.com Protection Status