Share

44. Saling Cemburu

"Kok lama, Mas?" Anye menyambut kedatangan Anjas dengan wajah sedikit cemberut. Namun begitu gadis yang sudah cantik dengan balutan gaun rumahan berwarna pink bermotif bunga-bunga kecil itu tetap menghambur ke arah sang kakak dan mencium tangannya penuh takzim.

Dari kejauhan Rosana dan Lukman melihat keduanya dengan binar mata bahagia. Arya yang sempat melihat adegan cium tangan itu pun turut mengakui di dalam hati kalau putrinya dan sang keponakan yang juga putra sambungnya itu sangatlah serasi.

"Mas ketemu Pak Danuarta. Kamu inget gak dulu Mas pernah cerita waktu kamu masih SMP kelas satu, ada bapak-bapak di masjid yang suka nyamperin Mas dan pengen jodohin putrinya sama Mas?" Wajah Anye cemberut seketika, ia mana mungkin lupa dengan kejadian yang sempat memicunya jadi rajin ikut Anjas pergi sholat ke masjid juga.

Sampai kemudian Anjas dapati hadits tentang keutamaan seorang wanita sholat fardhu di rumah, dia lalu membujuk Anye untuk sholat di rumah saja. Jujur ia agak kewalah
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status