Share

Bab 0261

Penulis: Erna Azura
last update Terakhir Diperbarui: 2024-08-19 08:20:40
Perayaan Gender Reveal buah hati Kama dan Arsha berlangsung di sebuah resto yang memiliki ruang terbuka sangat luas di pinggir kota.

Outdoor party itu di hadiri oleh beberapa pengusaha muda teman baru Kama dan seluruh keluarga baik Marthadidjaya maupun Gunadhya.

Ayah dan Bunda bersama Fabian juga
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0262

    “Kak Vinaaaa!!” Arsha menjerit bahagia sekaligus haru karena Vina bersedia datang jauh-jauh dari Vietnam untuk menghadiri pesta kecil tapi mewahnya. Vina memeluk erat Arsha erat seperti seorang Kakak yang merindukan adiknya, membawa tubuh mungil itu ke kiri dan ke kanan. “Selamat ya, Ca ... kamu m

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-19
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0263

    “Hai keponakan Aunty ... ulu-ulu lucu banget, sih!” Satu detik kemudian terdengar suara tangis Xaidan disusul Xena. Padahal yang Arsha cubit adalah pipi Xaidan tapi Xenna setia saudara karena mendengar kembarannya menangis, ia pun ikut menangis. “Si Caca ih, lo demen banget bikin gue rempong.” Rac

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-19
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0264

    “Bang ... ,” bisik Arsha sambil meringis menahan nyeri. Kama mengeratkan genggaman tangannya, mengusap kepala Arsha lembut. “Kenapa sayang?” balas Kama bertanya setelah mengecup kening istrinya. “Caesar aja deh, Bang ... Caca enggak tahan mulesnya, kaya pengen pup tapi kata susternya tadi bukan.”

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0265

    “Ayo kita mainkan!” Sang Dokter berseru. “Baaaang,” rengek Arsha, memelas menatap suaminya. “Semangat sayang ... sebentar lagi kita ketemu dede bayi yang sering minta yang aneh-aneh itu ya,” ujar Kama yang tadinya berusaha menenangkan jadi terdengar seperti sedang meracau karena panik. Arsha yang

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0266

    Davanka Abisheva Gunadhya adalah nama yang diberikan Arsha dan Kama pada anak pertamanya. Banyak makna yang terkandung pada nama tersebut berharap sang anak bisa menjadi pemimpin yang pemberani dan baik hati tapi yang paling penting taat pada Agama. Kama meminta seluruh keluarganya pulang agar bis

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0267

    Kama menderapkan langkah memasuki rumah yang sudah sepi dengan sebagian lampu telah padam. Menarik longgar dasinya yang terasa mencekik, hari ini ia begitu sibuk bahkan hingga malam pun meeting dengan salah satu klien baru selesai. Mereka semua termasuk pekerjaaannya tidak mau mengerti jika saat i

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0268

    Kama berlutut di depan Arsha, kedua tangannya ia letakan di pinggang sang istri. “Kamu nangis?” tanya Kama sambil mendongak menatap dalam netra sang istri. Memfokuskan dirinya kepada Arsha untuk mengetahui alasan kenapa air mata itu sampai terjatuh. Arsha menggelengkan kepala lalu refleks meringi

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20
  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0269

    Bagi keluarga Gunadhya, sebuah pesta adalah suatu alasan agar mereka bisa berkumpul. Walau acara Baby shower yang dibuat Kama dan Arsha tidak sebesar pesta pernikahan tapi kelahiran anggota baru dalam klan Gunadhya patut dirayakan besar-besaran. Sang Kakek buyut sendiri yang mengadakan acara terse

    Terakhir Diperbarui : 2024-08-20

Bab terbaru

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0288

    “Kok malah dipelototin?” Pertanyaan Kejora itu membuat Zhafira berhenti berpikir. “Heu?” Zhafira menoleh. “Pake ini.” Zara memberikan sarung tangan plastik kepada Zhafira. “Pake ini makannya?” Dengan polosnya Zhafira bertanya. “Iya sayang, kamu pesen Fufu ... makanan khas Afrika, jadi makan kuah

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0287

    “Kok kita baru bisa liburan bareng sekarang ya?” celetuk Arsha sambil memilih pakaian yang terpajang di butik di mana mereka berada saat ini. “Kak Caca ‘kan sibuk produksi anak terus.” Kejora yang menyahut terlebih dahulu. “Kak Zara sibuk jadi dokter.” Kejora menambahkan. “Zhafira sibuk kerja,” t

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0286

    “Ca ... itu perut kamu kemana-mana!” tegur Kama, melirik perut istrinya. “Emang kenapa? Perut Caca enak diliat, kan? Walau udah punya anak empat tapi rata ... kenceng.” Sang istri berkilah, keras kepala. Kama mengembuskan napas, tidak baik berdebat di depan anak-anak mereka yang saat ini sedang d

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0285

    “Mau kemana?” Kama yang duduk di kursi meja makan bertanya sambil memindai istrinya dari atas ke bawah. Sport-braa dipadankan legging panjang dengan motif senada kemudian hanya memakai cardigan hoodie tanpa sleting atau kancing di bagian depannya. “Perut kamu enggak akan masuk angin itu, sayang?”

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0284

    “Biasanya kalau gue curhat sama cewek, pasti berakhir di atas ranjang ... dan gue paling pantang bawa cewek dari Nightclub ke atas ranjang gue ... enggak bersih.” Satu detik setelah Arkana berkata demikian, ia mendapat siraman minuman dari Lovely yang kemudian pergi meninggalkan meja para pria tampa

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0283

    Kelima pria tampan melangkah beriringan memasuki sebuah Nightclub. Wajah rupawan, tubuh atletis dengan tinggi menjulang dan outfit dari brand terkenal dunia menjadikan mereka incaran para gadis. “Lo pada pernah nyesel enggak sih, kerena memutuskan menikah?” celetuk Arkana bertanya. Kini mereka su

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0282

    “Bang ... keringetan ih, bau ... Caca udah mandi ... turunin.” Arsha meronta berharap Kama menurunkannya. “Kan bisa mandi lagi,” balas Kama santai. Jika Arsha tidak salah liat, pria itu sedang menyeringai pertanda tidak baik untuk kesehatan jantungnya. “Bang turunin dulu ... Caca mau kasih Asi bua

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0281

    Setelah drama baby blues beberapa bulan lalu, kini Arsha bisa menikmati perannya sebagai Ibu dengan bantuan baby sitter. Tidak ada tangis maupun uring-uringan berganti dengan kebahagiaan yang membanjirinya setiap hari. Arsha memang harus dibimbing dan Kama adalah orang yang tepat untuk itu. Mungk

  • Jodoh Di Tangan Papa   Bab 0280

    Mungkin saat ini pun Arsha menangis karena itu, perlahan Kama mendorong benda bercat putih dan menemukan istrinya sedang duduk di lantai memeluk kedua lutut dan menenggelamkan wajahnya di sana. Dari jauh Kama sudah bisa melihat jika ketiga anaknya sedang terlelap di box bayi masing-masing. “Sayang

DMCA.com Protection Status