Share

34b

Aditya yang duduk di kursi belajarnya, sontak kaget. Tak menyangka dengan apa yang dilakukan kakaknya. Apalagi Dimas yang biasanya kalem, mendadak murka. 

Dimas melepaskan begitu saja cengkeram tangannya setelah dia puas mengatakan apa yang diinginkannya, lalu ia buru-buru melangkah keluar meninggalkan Aditya.

“Mas, --” Aditya bangkit dari kursinya. Ia mengejar Dimas yang melangkah tergesa ke lantai bawah. 

Saat Aditya baru sampai ke lantai bawah, Dimas sudah meninggalkan halaman rumah dengan motornya. 

“Ada apa tho, Dit?” tanya mamanya. 

Intan yang sedari tadi di kamar, tergopoh-gopoh ke ruang tamu karena mendengar suara gaduh. 

“Mas Dimas salah paham, Ma,” jawab Aditya lemah. Pemuda itu terduduk di kursi ruang tamu.

Aditya bingung akankah dia jujur mengatakan pada keluarganya tentang perilaku Sarah. Atau menyimpannya sendiri.

Dia tidak ingin papanya akan merasa bersalah dengan Dimas karena men

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (8)
goodnovel comment avatar
Pak Yohana Hutagalung
makin kurang ajar kan disarah tu,,dasar kamu bodoh Aditya diam melulu mau diadu domba sama kakak sendiri,,sekarang nama baikmu yg jelek dikantor kan,,dasar disarah gak tau diri sdh diselamatkan dari penjara dan malu emang perempuan jalang
goodnovel comment avatar
Yanyan
sarah kepedean.. siapa pula yg mau balikan dimas pun mulai terhasut.. lebih baik dimas mergoki sarah sama ferdi .. biar tdk ada dusta diantara kita..
goodnovel comment avatar
carsun18106
dimas juga ni kok jd ogeb gini, udh bulol apa sama si sarah???
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status