Share

Angka Dua

last update Terakhir Diperbarui: 2021-05-10 23:14:47

Adara masih duduk manis menatap sepasang korbannya ini.

Selepas tadi ia pergi membeli tiga gels kopi jauh diujung jalan. Dirinya sudah kembali kembali kesini. Ketempat menyeramkan ini. Tempat terbuang bagi orang-orang yang pantas dibuang dan diasingkan.

Pria disebelah kiri terlihat lunglai lemas tak berdaya. Sementara wanita disebelahnya sudah tersandar lemah dikursi besi itu.

Adara membuka plastik kopi itu.

Berjalan kearah lemari tua dibelakang kedua orang ini, dan kembali duduk dihadapan mereka berdua. 

Tampak wajah teduh dan senyum manis dari wajah Adara.

Adara menuangkan kopi plastik itu ke dalam gelas.

Cairan pekat itu, memenuhi gelas.

Mengisi kekosongan gelas itu.

Adara menaruh dua gelas kopi itu dihadapan Intan dan juga pria Asing itu.

Ahh

Adara menyeruput kopi panas itu sedikit. Masih menatap kedua orang ini dengan wajah yang biasa-biasa s

Bab Terkunci
Lanjutkan Membaca di GoodNovel
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi

Bab terkait

  • Dara Amara   Pantai Nirwana

    "Apa keinginanmu?"Ucap Andre tiba-tiba ketika matahari mulai menurun kala itu.Adara masih diam. Menatap Garis pantai. Serta sinar cahaya matahari dari ujung pantai mengarah ke matahari."Hei"Andre mencubit pipi Adara.Adara meringis pelan. Seakan merasa risih dengan kelakuan nakal tangan Lelaki disebelahnya ini."Apa keinginanmu?""Aku hanya ingin bahagia"Ucap Adara masih menatap sinar itu. Matanya teduh."Apa sekarang kamu sedang tidak bahagia?"Tanya Andre sekali lagi"Tidak, tapi kurasa bahagia enggan bersamaku""Mengapa seperti itu?""Ahh sudahlah!""Lagipula, mengapa kamu ingin tau?"Adara berbalik menatap Andre. Mereka bertatapan. Kedua matanya saling brtabrakan."Awww""Ada apa denganmu?"Tanya Adara dengan wajah datar."Sakit""Oh""

    Terakhir Diperbarui : 2021-05-11
  • Dara Amara   Malaikat kecil

    "Apa!""Kamu sungguh menakutiku!"Jangan mengikutiku!""Kak, aku haus""Aku bukan penjagamu!""Kak, aku belum makan dari kemarin."Bukan urusan saya!"Wanita itu berjalan pergi meninggalkan seorang anak kecil berbaju lusuh itu.Anak itu memeluk lututnya.Hidup sendirian dikota besar mumgkin membuat anak kecil itu, menjadi kelaparan dan terlantar.Dari belakang, seorang pengemudi ojek online membunyikan bel motornya berulang-ulang kali.Anak ini masih memeluk lututnya erat.Belum menyadari bunyi bel motor yang berulang-ulang ini.Hingga dengan tanpa mempedulikan anak ini, sipengendara dengan nekat menabrak anak ini. Tanpa memmikirkan keselamatan anak ini, simpengemudi ojek online itu menjalankan motornya kencang."Awas!" Teriak gadis kecil dari ujung jalan.

    Terakhir Diperbarui : 2021-05-13
  • Dara Amara   Lorong sunyi

    Aku bertemu Ayah.Ia memgenakan setelah jas hitam dengan celana kain hitam miliknya serta sepatu coklat tua yang terpakai rapi dikakinya.Aku dan dia juga berfoto.Berpelukan.Aku memeluknya sangat erat.Sangat sangat erat seakan aku tidak ingin dia pergi lagi.aku ingin dia ingin tetap disampingku berdiri tersenyum padaku.Bahkan ia mengatakan bahwa ia sangat menyayangiku.Menciumku dengan lembut dan memelukku dengansangat erat.Mengajakku menari.bahkan melatihku menari dan semua orang yg menyaksikan itu ikut menyemangati kami.Aku tidak mau mimpi ini kulupakan.Oleh karna itu aku harus menulisnya.Agar bisa kubaca dan kuingat kembali.Namun,waktu berjalan begitu cepat.Ayah harus diambil kembali.Karna sebenarnya tubuh yang kupeluk adalah sebuah mayat yang dibekukan.Ayah menciumku erat.Aku menyuruh Adikku mengambil gambar aku dan ayah.Ayah tersenyum menghadap kamera seraya kembali memelukku erat.Bau original tubuhnya sangat san

    Terakhir Diperbarui : 2021-03-23
  • Dara Amara   Si cantik Adara

    Adara Fransisca Amara Van de joghGadis keturunan Belanda-indonesia ini kini tinggal bersama kedua orantuanya Alnantha Van de jogh-Lindisa Siokai.Adara memiliki seorang kakak cowok yang kini tengah mengemban studinya di Salah satu universitas di Amerika Serikat.Kakak laki-lakinya ini bernama Arlando julian.Adara dan Arlando seringkali bertengkar.kehidupan keduanya tidak akan pernah akur jika bersama.Kata orang,memiliki seorang adik perempuan adalah sebuah keberuntungan.Si adik bisa dijaga oleh sang kakak.Ketika Adara tengah kesusahan,Arlando selalu ada membantunya.Namun,yang didapat Arlando hanyalah sebuah tatapan dingin dan kata makian yang sangat menyakitkan bagi siapapun yang mendengarnya.Arlando dan Adara hidup dengan kemewahan dan kemanjaan yamg diberikan kedua orangtuanya.Apapun yang diminta pasti akan selalu diberikan.Apa saja yang diinginkan akan selalu mereka dapatkan.Ketika,Arlando masih menetap di indonesia

    Terakhir Diperbarui : 2021-03-27
  • Dara Amara   Kembali ke lorong sunyi

    Dua orang pria lain pergi mengecek ke lorong.Sementara si bocah,masih saja mematung dengan wajah pucatnya....."Kamu jangan bohong loh""Iya dek,ga baik bohong sama orang dewasa"sambung seorang yang lain.Bocah ini masih gemetar ketakutan.Degup jantungnya belum juga berhenti berpacu.Wajahnya pucat,bibirnya pun masih bergetar.Airmata sudah tidak bisa terbendung lagi.ketakutan bercampur aduk dengan suara gemetarnya serta airmata yamg terus saja mengalir.Seorang pemuda dari dalam membawakan segelas airputih.Diberikannya pada si pria kacamata."Minum dulu dek,biar tenang."kata si cowo berkacamata ini pada bocah itu.Awalnya anak kecil ini masih ragu.Masih hanyut dalam ketakutannya."Minum dulu aja dek,biar kamu enak ceritanya."Dengan tangan gemetar Ia meraih pegangan gelas kemudian meneguk air itu hingga kandas.Satu helaan napas yang panjang diambilnya.kemudian,berangsur-angsur wajah bocah ini tidak sepucat awal lagi

    Terakhir Diperbarui : 2021-03-29
  • Dara Amara   Janin

    Lagu when you're gone milik Avril Lavigne,mengalun keras didalam kamar bernuansa hijau itu.When you're gone..Adara melanjutkan liriknya.Sementara itu,lindisa tengah berada didapur membuat sarapan,entah Adara akan makan atau tidak setidaknya, dia sudah menyiapkannnya.Sebagai ibu,sekeras kepala apapun anaknya sejahat apapun anaknya.Lindisa selalu berharap putri cantiknya bisa berubah menjadi seperti dulu.Dimana ada kebahagiaan yang ditunjukan secara nyata.Tidak ada yang dirahasiakan dan terlebih selalu membuat orangtua bahagia.Tangan halus namun sedikit berkeriput itu kemudian,memotong bawang putih.mengirisnya menjadi potongan-potongan kecil.Diambilnya beberapa sosis kemudian memotongnya menjadi potongan dadu kecil.Dibukanya laci cokelat yang tepat berada didepan atas kepalanya.Diambilnya Butter,menaruhnya diatas pan anti lengket berwarna biru muda yang sudah panas.kemudian,mulai menumis ba

    Terakhir Diperbarui : 2021-03-30
  • Dara Amara   Kesayangan Lindisa

    Nusa Tenggara Timur, dikenal dengan keindahan dan kenekaragaman suku serta budayanya.Mau adat Rote, sabu, Timor, apalagi sumba.Jangan main-main itu.Disamping pemandangan serta makanan-makanannya yang enak, NTT sendiri memiliki masyarakat yang memiliki kulit cokelat mengkilap yang eksotis.Tidak hanya di NTT saja yang memiliki orang-orang berkulit cokelat, dibelahan bumi timur lainnya terkhususnya negara indonesia yang dikenal akan wajahnya yang memiliki senyum yang manis.Coba jika kalian pergi kesana kalian tidak tau tempat kemudian kalian bertanya pada masyarakat Timur lalu diakhir obrolan mereka tersenyum.Saya

    Terakhir Diperbarui : 2021-04-01
  • Dara Amara   Cinta?

    Seorang gadis berjaket jeans hitam tengah duduk menikmati segelas ice coffe dimeja cokelat bernomor 3.Apakah kalian selalu merasa tidak nyaman dengan angka 3?Ketika kalian ingin pergi ketoilet dan mendapati semua toilet penuh dan tersisa toilet ke-3 yang kosong.Apakah kalian akan masuk atau kalian percaya ada sesuatu didalam dan memilih menunggu?Jika kalian masih peduli tentang hal-hal seperti,kalian adalah orang yang penakut.Sebagai manusia,kita diciptakan Tuhan Memiliki tingkatan level yang lebih tinggi dari semua mahkluk didunia ini.Terutama,si setan itu sendiri.(Back to story)Gadis ini menikmati ice coffe miliknya sembari memandang keluar jendela.Melihat seorang anak kecil yang berdiri tepat dipersimpangan jalan depan caffe itu.Awalnya Anak kecil itu tidak melakukan apapun,hingga iapun mulai berjalan menyebrangi jalan raya itu tanpa melihat ke kanan maupun kekiri.Anak kecil ini tampak lemas,lunglai dan

    Terakhir Diperbarui : 2021-04-02

Bab terbaru

  • Dara Amara   Malaikat kecil

    "Apa!""Kamu sungguh menakutiku!"Jangan mengikutiku!""Kak, aku haus""Aku bukan penjagamu!""Kak, aku belum makan dari kemarin."Bukan urusan saya!"Wanita itu berjalan pergi meninggalkan seorang anak kecil berbaju lusuh itu.Anak itu memeluk lututnya.Hidup sendirian dikota besar mumgkin membuat anak kecil itu, menjadi kelaparan dan terlantar.Dari belakang, seorang pengemudi ojek online membunyikan bel motornya berulang-ulang kali.Anak ini masih memeluk lututnya erat.Belum menyadari bunyi bel motor yang berulang-ulang ini.Hingga dengan tanpa mempedulikan anak ini, sipengendara dengan nekat menabrak anak ini. Tanpa memmikirkan keselamatan anak ini, simpengemudi ojek online itu menjalankan motornya kencang."Awas!" Teriak gadis kecil dari ujung jalan.

  • Dara Amara   Pantai Nirwana

    "Apa keinginanmu?"Ucap Andre tiba-tiba ketika matahari mulai menurun kala itu.Adara masih diam. Menatap Garis pantai. Serta sinar cahaya matahari dari ujung pantai mengarah ke matahari."Hei"Andre mencubit pipi Adara.Adara meringis pelan. Seakan merasa risih dengan kelakuan nakal tangan Lelaki disebelahnya ini."Apa keinginanmu?""Aku hanya ingin bahagia"Ucap Adara masih menatap sinar itu. Matanya teduh."Apa sekarang kamu sedang tidak bahagia?"Tanya Andre sekali lagi"Tidak, tapi kurasa bahagia enggan bersamaku""Mengapa seperti itu?""Ahh sudahlah!""Lagipula, mengapa kamu ingin tau?"Adara berbalik menatap Andre. Mereka bertatapan. Kedua matanya saling brtabrakan."Awww""Ada apa denganmu?"Tanya Adara dengan wajah datar."Sakit""Oh""

  • Dara Amara   Angka Dua

    Adara masih duduk manis menatap sepasang korbannya ini.Selepas tadi ia pergi membeli tiga gels kopi jauh diujung jalan. Dirinya sudah kembali kembali kesini. Ketempat menyeramkan ini. Tempat terbuang bagi orang-orang yang pantas dibuang dan diasingkan.Pria disebelah kiri terlihat lunglai lemas tak berdaya. Sementara wanita disebelahnya sudah tersandar lemah dikursi besi itu.Adara membuka plastik kopi itu.Berjalan kearah lemari tua dibelakang kedua orang ini, dan kembali duduk dihadapan mereka berdua.Tampak wajah teduh dan senyum manis dari wajah Adara.Adara menuangkan kopi plastik itu ke dalam gelas.Cairan pekat itu, memenuhi gelas.Mengisi kekosongan gelas itu.Adara menaruh dua gelas kopi itu dihadapan Intan dan juga pria Asing itu.AhhAdara menyeruput kopi panas itu sedikit. Masih menatap kedua orang ini dengan wajah yang biasa-biasa s

  • Dara Amara   Korban kedua

    Adara tengah duduk dibangku sebuah meja bar yang panjang.Seorang bartender tengah melayani pelanggan lainnya.Ketika tanpa sengaja, tangan dingin milik Adara bersentuhan dengan tangan berurat milik seorang pria tampan."Hai"Sapa pria itu berlaku seakan mereka dua orang yang akrab.Adara memasang wajah senyum licik miliknya."Oh hai"Jawab Adara dengan lembut."Apa yang ingin kamu pesan?""Satu vodka dengan es batu""Dan apa yang sedang kamu minum, cantik?""Russo baltique vodka""Seperti mu. Liar dan memabukan!"Ucap pria ini mencubit dagu Adara.Bartender itu menuangkan vodka dari botolnya kemudian menaruhnya di mug aluminium dan mengocoknya bersamaan dengan es batu.Satu gelas vodka biru plus es batu tersaji manis digelas mini dihadapan Kedua orang itu."Mau?"

  • Dara Amara   Kencan pertama

    Andre memarkirkan mobil silvernya kehalaman sebuah rumah bertingkat dua. Diperhatikannya rumah itu begitu sepi. Sesepi hatinya beberapa tahun belakangan ini.Andre pernah dengan sangat begitu mencintai seseorang didalam hidupnya. Bahkan melebihi cintanya pada ibu. Begitu dalam terjatuh dalam rayuan manis. Lelaki ini tidak pernah sadar bahwa, sedalam-dalamnya kita mencintai seseorang. Pada saatnya, ada keadaan dimana orang yang begitu kita sayangi dan percaya tidak menutup kemungkinan akan menyakiti kita.Dan hal itu sudah menjadi hal yang tabu bagi Andre. Andre menaruh segala harapnya pada perempuan itu. Perempuan yang dengan sungguh lelaki ini percaya nyatanya hanya singgah dan meninggalkan luka yang begitu sakit.Hingga, lelaki ini harus menghabiskan malam-malam sepinya dengan meneguk berbotol-botol alkohol. Pergi bermain dengan banyak wanita. Lelaki ini memandang wanita sebagai barang yang bisa dibeli dan bisa dibuang kapan saja ketik

  • Dara Amara   Lelaki yang pernah jatuh terlalu dalam

    Andre zacky race begitulah nama yang diberikan kedua orangtua Andre.Andre tinggal seorang diri. Namun selalu berkecukupan. Baik itu makanan, pakian, maupun kasih sayang.Sejak kecil Adara hidup tanpa kasih sayang. Mengharapkan kasih sayang orangtuanya itu bukan berbentuk uang namun,murni kasih sayang orangtua pada anaknya. Karena hal itulah Adara melampiaskannya dengan masuk sebagai anggota di salah satu Club motor. Mencari uang sendiri. Dan mulai hidup layaknya orang mati. Tidak peduli lagi dan tidak merasakan bagaimana rasa Cinta itu sendiri.Kekayaan keduanya sama-sama tidak bisa dihitung. Sama-sama orang kaya namun, berbeda nasib.Andre hidup dengan banyaknya cinta yang diberikan seorang wanita yang dia panggil dengan sebutan 'Bunda'Ayah andre adalah seorang pemgusaha disalah satu pertambangan minyak terbesar diindonesia.Beberapa tahun yang lalu..."Pa kamu jangan egois gini? Lihat Andre!dia masih kecil tidak bisa dia tumbuh

  • Dara Amara   Gudang

    Adara membuka undangan warna merah muda itu. Tidak lagi dia pedulikan apapun yang dilakukan Intan pada dirinya.Adara kecil yang penuh akan harapan,membaca isi undangan itu begitu bersemangat. Didalam pikirannya dia begitu bahagia semua orang sudah dapat menerima keberadaannya.Dan sudah menyukai dirinya.Tanpa Adara sadari, dia salah besar.Adara tersadar dari lamunannya. Melihat Intan sudah sadar. Airmata berjatuhan dari pelupuk mata sipitnya.Adara menatapa dingin ke arah Gadis itu.Menatapnya seolah Adara ingin sekali memainkan pisau ditubuh gadis itu.Adara menatap Intan dingin tanpa ekspresi.Intan masih menangis. Menangis dan sesekali memelototkan matanya.Sumpalan dimulut Intan membuat gadis itu tidak bisa dengan jelas berbicara.Namun,dari ekspresi dan gerakan mulut dapat dilihat bahwa gadis ini emosi dan ketakutan.Sekeliling kedua gadis ini dipenuhi berbagai banyak macam pisau.SeeeettSeeeeeetttAdara m

  • Dara Amara   Gudang

    Pernah ada yang menulis seperti ini,JIKA SAJA MAMPU MENGAMPUNI ORANG YANG BERDOSA PADANYAMENGAPA ORANG ITU SENDIRI TIDAK MAMPU MENGAMPUNI KESALAHAN TEMANNYA?Dalam kitab orang percaya,Alkitab.Kita diajarkan untuk saling mengasihi dan saling memaafkan.Sebab Tuhan pernah berkata,jika ada yang menampar pipi kananmu,berikanlah juga pipi kirimu.Disini berarti bahwa,apapun kesalahan yang dibuat orang lain pada kita,seburuk apapun dampaknya pada hidup kita, kita harus tetap belajar ikhlas dan berusaha untuk memaafkannya.Adara pun seharusnya harus seperti itu.Harus melupakan semua kejadian,kejadian itu.Namun, adara tidak akan segampang itu melupakannya.Ditambah film-film psikopat yang ditontonnya, dirinya semakin menjadi-jadi.Hingga,tentu saja Adara menyiapkan betul-betul dengan detail aksinya ini.Disamping dia adalah seorang psikopat,Dia juga adalah seorang gadis dingin pendiam yang sangat mist

  • Dara Amara   Suasana Rumah

    Rumah.Bagi semua orang,rumah adalah tempat terhangat didunia.Tempat pulang dari tualang panjang yang melelahkan.Rasa sedih akan terasa jika Salah seorang hilang atau bahkan berubah.Rumah, bagi Adara kecil adalah sebuah tempat yang dingin.Gadis kecil Adara selalu menunjukan Sifat dinginnya dirumah.Perkara hati,adara sangat menyayangi keluarganya. Namun,ada hal yang membuat adara berprinsip bahwa Kelyarga bahkan adalah orang yang paling dibencinya.Adara yang kala itu masij sekolah Dasar,selalu dimanjakan oleh orangtuanya.Semua barang-barang yang diinginkannya pasti akan didapatkannya.Namun,itu semua hanyalah bentuk rasa cinta dari orantuanya.Sedari kecil, Alnanta dan Lindisa begitu sibuk.Sebelum insiden penusukan wajah Lindisa, Rumah berlantai 2 itu begitu sunyi.Sepi dan hening.Kemanapun adara pergi adalah kebebasan yang tidak pernah dipertanyakan kedua orangtuanya.Adara yang saat itu dibuli habis-habisan dis

Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status