Dan di sinilah Titi sekarang bersama Ryan yang menggendong Sifa…
Pria dan bocah kecil itu tampak begitu akrab, sehingga mereka bertiga jadi tampak seperti keluarga bahagia. Bahkan, langsung jadi pusat perhatian semua yang ada di tempat itu. Tentu saja karena Ryan! Fisik pria itu yang bak model papan atas memang membuatnya selalu bersinar di manapun ia berada. Titi bahkan merasa iri padanya. Sebagai perempuan pendek yang mudah sekali naik berat badan, wajahnya pun pas-pasan. Dulu, Titi sampai heran dengan Ryan. Di antara banyaknya perempuan cantik, kenapa Ryan memilihnya waktu itu? Untungnya, sekarang Ryan bertunangan dengan orang yang sepadan…. "Papa!" "Hah?!" Lamunan Titi buyar seketika. Bukan Sifa yang mengatakannya, tapi Ryan. "Panggil Om dengan panggilan Papa, aku kan Papa kamu," ujar pria itu kembali dengan enteng. "Bukan, dia bukan Papa kamu. Sifa panggil saja dia Om Ryan," jelas Titi yang tak ingin ada kesalahpahaman. "Oke, Papa!" Sayangnya, Ryan dan Sifa sudah melakukan tos dengan senang, sementara Titi hanya bisa pasrah. Apalagi Sifa kelihatan sekali bahagia. Betapa sulitnya ia, selama ini harus memutar otak meladeni pertanyaan Sifa tentang ayahnya. Seperti kata Guru wali kelas Sifa di TK, bocah cantik itu dibully karena tidak memiliki ayah oleh teman-temannya. Sifa diejek sebagai anak haram dan lain-lain. Jelas, kedatangan Ryan yang mau menjadi ayahnya membuat bocah kecil ini senang. Terlebih, Ryan berusaha sekali menjadi ayah yang baik untuk Sifa…. "Ma!" Titi kebanyakan melamun sampai lupa kalau anaknya sudah masuk ke wahana permainan bersama Ryan. "Hati-hati ya, Sayang!" ujar Titi tersenyum lebar. Melihat itu, Ryan ikut tersenyum. Akhirnya setelah sekian lama, ia bisa melihat senyum manis itu lagi. Kemudian ia kembali fokus menjaga Sifa yang main wahana mandi bola. Sementara itu, Titi menemukan area Ice Skating di seberang wahana permainan anak-anak. Ia jadi ingat kalau dulu itu adalah wahana yang sering dikunjungi dengan Ryan. Pria itu jugalah yang mengajarkannya bermain wahana itu. Hanya saja, setelah Sifa dan Ryan selesai bermain selama dua jam, tiba-tiba ada seorang yang memanggilnya. "Kak Ryan?" "Queen, ngapain kamu di sini?" tanya Ryan. Deg! 'Waduh gawat!' batin Titi panik menyadari kehadiran Queen, teman seangkatan Titi yang dulu berkuliah di jurusan International Business Management (IBM) dan juga tunangan Ryan! Wanita cantik yang memiliki perawakan bak model ini bahkan langsung menatapnya tajam. Buru-buru, Titi langsung menarik Sifa agar lepas dari gandengan Ryan dan ingin kabur. “Tunggu, Titi!” cegah Queen tiba-tiba, lalu menatap tajam Ryan, "Aku harusnya yang tanya, ngapain kamu sama Titi? Dan, siapa anak ini?!" "Oh Queen, apakabar?! Ini Sifa, anak aku..." "Ini anakmu, kamu udah nikah?" tanya Queen. Titi mencoba meramu situasi. Kalau jawab tidak, ini akan jadi konflik baru. Lebih baik, ia mengiyakan. "Iya... gitu deh." Queen terlihat lebih lega, padahal tadi ia kelihatan ingin meledak. "Mana suamimu?" tanya Queen. “Itu…” “Queen, lebih baik kamu makan malem bareng kita, yuk!" Belum sempat menjelaskan, Ryan segera memotong ucapanya. *** ‘Seandainya aku bisa kabur,’ batin Titi nelangsa. Bagaimana bisa keempatnya benar-benar makan malam bersama? Belum lagi, Queen yang terlalu bersemangat pun bertanya banyak hal tentang Titi. Seperti, ke mana saja dia selama ini? Kerja di mana dia? Meski demikian, Titi tahu bahwa sikap agresif Queen adalah bentuk dari kekhawatirannya sebagai wanita yang baru saja menemukan sang tunangan jalan bersama dengan sang mantan. Jadi saat keduanya kebetulan di toilet, Titi lantas memperlihatkan posisinya dengan jelas! "Oh ya, Queen. Kalian kapan nikah? Nanti, undang aku, ya." "Tunggu… “ tatap Queen heran, “kamu dukung aku sama Kak Ryan?" Wanita itu memang orang yang cukup frontal. Namun, Titi tahu bahwa Queen bukanlah orang yang jahat. Lagipula, mereka tidak memiliki konflik di masa lalu. "Jelas, kalian cocok banget. Jadi, jangan khawatir soal aku dan Ryan, ya,” ucap Titi menenangkan, “Toh, kami tahu kalau kami juga beda keyakinan dan gak mungkin bisa bersama." “Hehehe… sorry kalau sikapku nyebelin, ya.” Mendengar itu pun, Queen terlihat cerah dan mulai membicarakan hal lain. Titi sontak mengangguk setelah memastikan hijabnya rapi. Jujur, ia sangat senang masalah ini berlalu. Sebab, dia tak ingin menjadi orang ketiga. Masalahnya justru muncul ketika keduanya kembali dari toilet. Ryan terlihat sedang menyuapi Sifa. Dan, bocah itu keceplosan menyebut Ryan dengan sebutan Papa! "Enak kan?" tanya Ryan yang belum sadar situasi genting saat ini. "Iya, Pah!" Balasan Sifa yang kedua kali ini jelas membuat Queen terlihat tidak senang!"Sifa, kamu kalo manggil Om Ryan dengan sebutan Papa, kamu juga harus menyebut Tante Queen sebagai Mama, dong!" Titi segera menjelaskannya. Jangan sampai usahanya tadi sia-sia!Di sisi lain, Sifa tampak bingung."Tapi kan Mamanya Sifa, Mama Titi," balas bocah itu tak mengerti.Queen terlihat canggung, tetapi Titi segera mengoreksi."Kalo gitu, Sifa panggil Om Ryan itu Papi dan Tante Queen sebagai Mami. Papi dan Mami," ujar Titi menunjuk Ryan dan Queen bergantian.Sifa sempat berpikir. Akan tetapi melihat peringatan dari mata Titi, ia pun mengangguk."Hai! Papi dan Mami!"'Syukurlah, selamat-selamat!' batin Titi lega.Terlebih, ia sudah melihat wajah Queen yang melunak.Sayangnya, wanita itu tak menyadari jika Ryan tampak menunjukkan ekspresi berbeda.Pria itu seolah tak rela jika Sifa bukanlah putrinya dan Titi.Untungnya, Ryan tadi diam-diam sudah mengambil rambut Sifa yang jatuh untuk dijadikannya sample Tes DNA.Ya, Ryan harus bisa memastikan secepatnya.Daripada mengikuti perasa
"Saya gak akan marahin kamu atau apapun itu ya, Ti. Hanya saja, Pak Ryan biasanya gak sesabar itu ngadepin kita. Sayangnya, pertanyaanmu tadi seolah merasa terganggu. Saya harap kamu memperhatikannya kembali."Mendengar wejangan sang manager, Titi pun mengangguk. "Iya, Bu. Saya paham."Untungnya, Bu Kikan bukan tipe atasan galak atau banyak bicara. Ia tipe bos yang santai dan asal pekerjaan bawahannya beres.Jadi setelah memastikan Titi memahami point pembicaraan, ia tak punya banyak hal untuk dikomentari dan langsung pergi.Menyisakan Titi yang terdiam karena posisinya belum aman selama ia masih bekerja di sini!•••Di sisi lain, Ryan melakukan rapat dengan Tristan.Keduanya tampak serius membicarakan masa depan startup garapan keduanya.Hanya saja, begitu selesai dan keluar ruangan, keduanya terkejut dengan kedatangan seseorang."Lo ngundang Queen ke sini?" tanya Tristan heran.Tunangan Ryan itu hampir tidak pernah ke perusahaan mereka.Belum lagi, status Queen yang merupakan model
"Ma! Kenapa Mama masih jualan kue? Padahal Mama udah kerja?"Titi sedang menghias kue ulang tahun yang dipesan oleh customernya sontak tersenyum mendengar pertanyaan Sifa."Buat tambahan, Sayang. Biar Sifa bisa makan enak," ujarnya.Sifa pun mengangguk meski masih tampak bingung.Hanya saja, satu hal yang Titi syukuri: Sifa tidak terlalu terpengaruh dengan keberadaan Ryan beberapa hari lalu. Saat dinasehati bahwa Ryan bukan ayah kandungnya pun, Sifa menurut tanpa banyak drama.Jujur, Titi tak tega sebenarnya. Namun, ia harus tegas mendidik Sifa agar tidak menjadi anak manja."Ma … kalau Papa Ryan bukan Papa aku, terus siapa Papa aku?" tanya Sifa tiba-tiba.Deg!Padahal baru saja Titi bersyukur Sifa tidak menanyakan tentang Ryan lagi.Kenapa tiba-tiba…?"Papa Sifa pergi jauh, entah kapan pulangnya. Jadi, Sifa gak perlu nunggu. Cukup jadi anak baik, semoga suatu hari kalo Papa Sifa pulang, Sifa bisa menyambutnya dengan baik."Sifa pun mengerucutkan bibirnya, ia tak suka dengan keadaan
"Gak mungkin, bjir! Pas kita ngobrol-ngobrol juga ada saat di mana dia nunjukkin kalo dia masih normal, kagak gay juga. Tapi lebih ke perasaan sih, dia tipe yang gak mau sama orang yang gak dia pengen," jelas Tristan yang kebetulan paling dekat dengan Ryan."Udah fix sih, kalo dia gagal move on," ujar Rey."Iya, tapi ngomong-ngomong. Lo gak nemenin bini lo?"Rey pun nyengir, kemudian pamit pergi. Gosip ini membuatnya sekejap lupa bahwa hari ini adalah harinya.Sepeninggalannya, pria-pria tampan itu mengobrolkan hal lain dan pulang sejam kemudian.Hanya saja, Tristan tampak kesal karena dirinyalah yang harus membawa pulang Ryan, sementara Steven pulang dengan Hans!•••"Tanam-tanam Ubi, tak perlu dibajak...."Sifa menyanyi dalam perjalanan mereka ke sekolah.Pagi-pagi sekali, Titi mengantarkan pesanan customernya. Setelah itu, bertolak naik angkot ke sekolah Sifa yang semi daycare itu."Seneng banget sih, anak Mama. Kenapa nih?"Namun, bukannya menjawab Sifa malah tertawa tidak jela
Wanita itu segera menggeleng, mencoba agar tidak terlalu percaya diri. Hanya saja, Ryan tiba-tiba berdiri dan membiarkan pintu kontrakan terbuka. Mungkin, ini efek ucapan Titi tadi? Entahlah…. Yang jelas, Ryan tiba-tiba mengambil bingkisan yang ia beli dan menyerahkan pada tetangga. Bahkan dengan luwes, Ryan mengobrol dengan tetangga-tetangga Titi yang sebenarnya jarang berinteraksi dengannya karena sama-sama sibuk. Ryan juga menjawab pertanyaan mereka dengan baik ketika ditanya siapa dia. Pria itu enjawab kalau ia teman kuliah Titi, sehingga ia main sekaligus kenalan dengan anaknya. Pandai sekali ia mengkondisikan semuanya. ‘Semoga tidak ada drama lain yang menyusul,’ batin Titi merasa tambah terbebani, ia bingung sekaligus merasa berhutang. Namun di depan Sifa, Titi berusaha untuk tidak melakukan konfrontasi apapun pada bos sekaligus mantan kekasihnya itu. **** "Sifa udah kenyang Ma, makanannya enak banget! Makasih Papi!" ujar Sifa bahagia. Tak butuh lama, mereka berti
Begitu tiba di kantor, Ryan sudah disambut pekerjaan yang menumpuk.Pria itu bahkan memijat keningnya sambil membaca dokumen.Melihat keadaannya yang buruk, sang sekretaris sontak memberinya air putih hangat."Minum dulu, Pak."Ryan tersenyum tipis dan meminum air itu dengan santai."Ada masalah, Pak?" tanya Vian memberanikan diri."No, hanya capek aja," jawabnya.Vian mengangguk.Hanya saja, dia merasa gelisah karena masalah dokumen-dokumen itu harus lekas selesai untuk besok pagi.Seolah tahu, Ryan langsung berkata, "Jangan khawatir, saya akan selesaikan ini. Kamu bisa keluar dan pulang saja."Vian pun pamit dan membiarkan bosnya sendiri di ruangannya. Ia sebenarnya tidak tega, tapi mau bagaimana lagi?Tak terasa waktu sudah menunjukkan jam 2 pagi. Vian sendiri sudah pulang empat jam yang lalu, tapi Ryan masih berkutat dengan dokumennya.Pekerjaannya sudah selesai, tapi setelah selesai ia malah memikirkan apa yang dikatakan oleh Titi padanya. Ia tidak bisa menyangkal kalau hatinya
"Eh bukan, Pak." Titi harusnya hati-hati saat tau Tristan yang datang, kenapa ia tak segera menyembunyikan keberadaan Sifa darinya? Pastilah Tristan salah paham. Wajah Sifa, jelas mirip Ryan. Terlalu mirip, sehingga membuat orang langsung mengira alau Sifa anak dari Ryan. "Terus kenapa mirip?" tanya Tristan. "Mirip memang, tapi dia bukan anak Ryan, Pak." "Papi Ryan?" Tamatlah sudah riawayat Titi, bagaimana bisa Sifa malah nyeletuk dengan panggilan 'Papi', yang jelas akan membuat Tristan semakin salah paham. . Setelah sejadian itu, Tristan jadi meminta penjelasan dari Titi, sehingga mereka bicara dan makan di suatu cafe saat jam istirahat. "Saya bukannya ingin ikut campur, tapi kamu tau dan posisi Ryan udah ada pasangan?" Titi mengangguk paham. "Saya mengerti, Pak. Saya tidak menyalahkan rasa penasaran Anda. Bahkan Pak Ryan sendiri juga mengira hal yang sama." "Kalian sempet ketemu sebelumnya berarti?" "Sudah agak lama." Tristan membiarkan Titi memikirkan jawaban
Ryan memijat pelipisnya merasa pusing, bagaimana tidak? Ia merasa diteror karena ketidakhadirannya di acara makan malam tadi. Kini ia baru sampai Bandara dan mulai menuju ke hotel tempatnya akan singgah. Ia membenci saat-saat ini dan memilih mengabaikan semua panggilan yang mengganggunya itu.Untuk mengobati rasa tidak nyaman itu, Rayn pun berselancar di tabletnya yang memang ia isi dengan nomor yang tidak ia sebar ke keluarganya atau siapapun rekan kerjanya. Itu adalah nomor yang secara khusus ia gunakan hanya untuk agar tablet itu bisa mengakses internet jika tidak ada wi-fi. Di sana ia mencari tahu tentang Titi selama mereka berpisah.Ia memulai menelisuri dari media sosial, di sana hanya berisi tentang foto random, quote random, dan banyak sekali status Facebook atau cuitan di X yang tidak banyak menunjukkan cerita tentang masa lalunya.Namun, ketika ia menelusuri X sampai berjam-jam lamanya, ia mendapati beberapa hal yang berkaitan dengan kehidupan Titi. Titi berkata di cuita
"Aku gak pingin nyakitin kamu," lanjut Ryan. Queen masih tidak bisa menerima apa yang disampaikan oleh Ryan, meski ia tau kalau Ryan punya potensi untuk mengatakan itu. Karena perasaan Ryan padanya memang tidak ada, hati Ryan sudah diambil oleh orang lama. Ia terisak sejenak, meresapi dan mencoba tenang. Ryan tau Queen sedang menangis, tapi ia sudah jujur sejak awal, tapi Queen merasa bisa membuatnya jatuh cinta. Padahal setelah bertahun-tahun berlalu, itu tidak membuahkan hasil. "Jujur sama aku, pikiran putus itu ... datang karena kamu ketemu sama Titi kan?"Ryan menghela napas, pasti Queen akan seemosi itu. Harusnya ia membicarakan ini ketika pulang, ia lupa timingnya tidak tepat."Pasti gara-gara dia, kamu jadi kayak gini!"Ryan pun menjawab, "100% iya, tapi selama ini aku juga nunggu dia. Nunggu pertemuan kami, dan harusnya kalau kamu sudah tau aku jahat kamu, kamu bisa lihat sejak lama, bukan sekarang kamu baru ptotes! Aku udah jujur loh waktu itu!""Tapi kan setelah apa
Titi dan Tristan sampai di TK tempat Sifa sekolah, sementara itu Titi meminta agar Tristan tidak keluar karena ia tak ingin digosipi macam-macam.Orang-orang terlanjut taunya kalau Ryan adalah ayah Sifa, kalau ia tiba-tiba datang dengan pria lain, ia akan dikira selingkuh."Mama!" panggil Sifa keluar dari TK. Ia membawa plasstik bingkisan, berisi jajanan dan seplastik potongan cake. "Wah bawa apa tuh, Sayang?" tanya Titi. "Hehe... temenku ada yang ulang tahun, Ma. Jadi aku dan temen-temen dikasih jajan.""Sifa seneng?""Banget! Sifa seneng banget!"Sampailah mereka di mobil Tristan yang membuat Sifa heboh karena ad orang lain di sana. Tristan langsung menyapa, "Hai, Manis!"Sifa menoleh pada sang ibu seolah minta persetujuan.Tentu saja Sifa anak yang cerdas, ia akan selektif melihat orang baru."Hai, Om! Om siapa?" tanya Sifa malu-malu.Titi memangku Sifa di samping sopir, sementara Tristan menyetir sendiri. Ia masih menggunakan batik untuk kerja, jadi kelihatan agak lelah."Om n
Ryan memijat pelipisnya merasa pusing, bagaimana tidak? Ia merasa diteror karena ketidakhadirannya di acara makan malam tadi. Kini ia baru sampai Bandara dan mulai menuju ke hotel tempatnya akan singgah. Ia membenci saat-saat ini dan memilih mengabaikan semua panggilan yang mengganggunya itu.Untuk mengobati rasa tidak nyaman itu, Rayn pun berselancar di tabletnya yang memang ia isi dengan nomor yang tidak ia sebar ke keluarganya atau siapapun rekan kerjanya. Itu adalah nomor yang secara khusus ia gunakan hanya untuk agar tablet itu bisa mengakses internet jika tidak ada wi-fi. Di sana ia mencari tahu tentang Titi selama mereka berpisah.Ia memulai menelisuri dari media sosial, di sana hanya berisi tentang foto random, quote random, dan banyak sekali status Facebook atau cuitan di X yang tidak banyak menunjukkan cerita tentang masa lalunya.Namun, ketika ia menelusuri X sampai berjam-jam lamanya, ia mendapati beberapa hal yang berkaitan dengan kehidupan Titi. Titi berkata di cuita
"Eh bukan, Pak." Titi harusnya hati-hati saat tau Tristan yang datang, kenapa ia tak segera menyembunyikan keberadaan Sifa darinya? Pastilah Tristan salah paham. Wajah Sifa, jelas mirip Ryan. Terlalu mirip, sehingga membuat orang langsung mengira alau Sifa anak dari Ryan. "Terus kenapa mirip?" tanya Tristan. "Mirip memang, tapi dia bukan anak Ryan, Pak." "Papi Ryan?" Tamatlah sudah riawayat Titi, bagaimana bisa Sifa malah nyeletuk dengan panggilan 'Papi', yang jelas akan membuat Tristan semakin salah paham. . Setelah sejadian itu, Tristan jadi meminta penjelasan dari Titi, sehingga mereka bicara dan makan di suatu cafe saat jam istirahat. "Saya bukannya ingin ikut campur, tapi kamu tau dan posisi Ryan udah ada pasangan?" Titi mengangguk paham. "Saya mengerti, Pak. Saya tidak menyalahkan rasa penasaran Anda. Bahkan Pak Ryan sendiri juga mengira hal yang sama." "Kalian sempet ketemu sebelumnya berarti?" "Sudah agak lama." Tristan membiarkan Titi memikirkan jawaban
Begitu tiba di kantor, Ryan sudah disambut pekerjaan yang menumpuk.Pria itu bahkan memijat keningnya sambil membaca dokumen.Melihat keadaannya yang buruk, sang sekretaris sontak memberinya air putih hangat."Minum dulu, Pak."Ryan tersenyum tipis dan meminum air itu dengan santai."Ada masalah, Pak?" tanya Vian memberanikan diri."No, hanya capek aja," jawabnya.Vian mengangguk.Hanya saja, dia merasa gelisah karena masalah dokumen-dokumen itu harus lekas selesai untuk besok pagi.Seolah tahu, Ryan langsung berkata, "Jangan khawatir, saya akan selesaikan ini. Kamu bisa keluar dan pulang saja."Vian pun pamit dan membiarkan bosnya sendiri di ruangannya. Ia sebenarnya tidak tega, tapi mau bagaimana lagi?Tak terasa waktu sudah menunjukkan jam 2 pagi. Vian sendiri sudah pulang empat jam yang lalu, tapi Ryan masih berkutat dengan dokumennya.Pekerjaannya sudah selesai, tapi setelah selesai ia malah memikirkan apa yang dikatakan oleh Titi padanya. Ia tidak bisa menyangkal kalau hatinya
Wanita itu segera menggeleng, mencoba agar tidak terlalu percaya diri. Hanya saja, Ryan tiba-tiba berdiri dan membiarkan pintu kontrakan terbuka. Mungkin, ini efek ucapan Titi tadi? Entahlah…. Yang jelas, Ryan tiba-tiba mengambil bingkisan yang ia beli dan menyerahkan pada tetangga. Bahkan dengan luwes, Ryan mengobrol dengan tetangga-tetangga Titi yang sebenarnya jarang berinteraksi dengannya karena sama-sama sibuk. Ryan juga menjawab pertanyaan mereka dengan baik ketika ditanya siapa dia. Pria itu enjawab kalau ia teman kuliah Titi, sehingga ia main sekaligus kenalan dengan anaknya. Pandai sekali ia mengkondisikan semuanya. ‘Semoga tidak ada drama lain yang menyusul,’ batin Titi merasa tambah terbebani, ia bingung sekaligus merasa berhutang. Namun di depan Sifa, Titi berusaha untuk tidak melakukan konfrontasi apapun pada bos sekaligus mantan kekasihnya itu. **** "Sifa udah kenyang Ma, makanannya enak banget! Makasih Papi!" ujar Sifa bahagia. Tak butuh lama, mereka berti
"Gak mungkin, bjir! Pas kita ngobrol-ngobrol juga ada saat di mana dia nunjukkin kalo dia masih normal, kagak gay juga. Tapi lebih ke perasaan sih, dia tipe yang gak mau sama orang yang gak dia pengen," jelas Tristan yang kebetulan paling dekat dengan Ryan."Udah fix sih, kalo dia gagal move on," ujar Rey."Iya, tapi ngomong-ngomong. Lo gak nemenin bini lo?"Rey pun nyengir, kemudian pamit pergi. Gosip ini membuatnya sekejap lupa bahwa hari ini adalah harinya.Sepeninggalannya, pria-pria tampan itu mengobrolkan hal lain dan pulang sejam kemudian.Hanya saja, Tristan tampak kesal karena dirinyalah yang harus membawa pulang Ryan, sementara Steven pulang dengan Hans!•••"Tanam-tanam Ubi, tak perlu dibajak...."Sifa menyanyi dalam perjalanan mereka ke sekolah.Pagi-pagi sekali, Titi mengantarkan pesanan customernya. Setelah itu, bertolak naik angkot ke sekolah Sifa yang semi daycare itu."Seneng banget sih, anak Mama. Kenapa nih?"Namun, bukannya menjawab Sifa malah tertawa tidak jela
"Ma! Kenapa Mama masih jualan kue? Padahal Mama udah kerja?"Titi sedang menghias kue ulang tahun yang dipesan oleh customernya sontak tersenyum mendengar pertanyaan Sifa."Buat tambahan, Sayang. Biar Sifa bisa makan enak," ujarnya.Sifa pun mengangguk meski masih tampak bingung.Hanya saja, satu hal yang Titi syukuri: Sifa tidak terlalu terpengaruh dengan keberadaan Ryan beberapa hari lalu. Saat dinasehati bahwa Ryan bukan ayah kandungnya pun, Sifa menurut tanpa banyak drama.Jujur, Titi tak tega sebenarnya. Namun, ia harus tegas mendidik Sifa agar tidak menjadi anak manja."Ma … kalau Papa Ryan bukan Papa aku, terus siapa Papa aku?" tanya Sifa tiba-tiba.Deg!Padahal baru saja Titi bersyukur Sifa tidak menanyakan tentang Ryan lagi.Kenapa tiba-tiba…?"Papa Sifa pergi jauh, entah kapan pulangnya. Jadi, Sifa gak perlu nunggu. Cukup jadi anak baik, semoga suatu hari kalo Papa Sifa pulang, Sifa bisa menyambutnya dengan baik."Sifa pun mengerucutkan bibirnya, ia tak suka dengan keadaan
"Saya gak akan marahin kamu atau apapun itu ya, Ti. Hanya saja, Pak Ryan biasanya gak sesabar itu ngadepin kita. Sayangnya, pertanyaanmu tadi seolah merasa terganggu. Saya harap kamu memperhatikannya kembali."Mendengar wejangan sang manager, Titi pun mengangguk. "Iya, Bu. Saya paham."Untungnya, Bu Kikan bukan tipe atasan galak atau banyak bicara. Ia tipe bos yang santai dan asal pekerjaan bawahannya beres.Jadi setelah memastikan Titi memahami point pembicaraan, ia tak punya banyak hal untuk dikomentari dan langsung pergi.Menyisakan Titi yang terdiam karena posisinya belum aman selama ia masih bekerja di sini!•••Di sisi lain, Ryan melakukan rapat dengan Tristan.Keduanya tampak serius membicarakan masa depan startup garapan keduanya.Hanya saja, begitu selesai dan keluar ruangan, keduanya terkejut dengan kedatangan seseorang."Lo ngundang Queen ke sini?" tanya Tristan heran.Tunangan Ryan itu hampir tidak pernah ke perusahaan mereka.Belum lagi, status Queen yang merupakan model