Share

Bab 34. Pernyataan Cinta

Author: Rina Novita
last update Last Updated: 2024-10-29 19:42:56

"Nadiraaa! Apa-apaan ini, Haa?" Sontak keduanya terlonjak saat bertemu dengan seseorang yang sangat mereka segani.

Mata Nadira melebar. Tubuhnya gemetar. Aura kemarahan jelas terlihat dari wajah Mamaknya yang kini berada beberapa langkah di depannya.

Sementara Farhan berusaha untuk tetap bersikap biasa. Dia menghampiri pria paru baya bertubuh agak gempal yang menatap nyalang padanya. Farhan sedikit menunduk meraih tangan Mamak Sutan Sati yang ukuran tubuhnya lebih pendek darinya. Dengan rasa hormat yang begitu tinggi, Farhan mencium tangan Mamak Sutan Sati.

"Assalamualaikum, Mak!"

Pria berpeci yang tak lagi muda itu tak sempat mengelak. Dia membiarkan Farhan menyalaminya. Namun tatapan tajam seakan menusuk jantung mantan suami Nadira itu.

"Kamu mau melawanku, Farhan?" geramnya seraya menarik tanganya lebih dulu.

Farhan menggeleng.

"Mana mungkin Aku mampu melawan Mamak yang hebat ini."

"Halaah! Aku tak terpengaruh dengan pujianmu."

"Mamak, tadi Nafa sakit. Uda Farhan ikut meng
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Rina Octorina
neil ditemuin aja sama erika thor.. hihihihi..
goodnovel comment avatar
Enisensi Klara
Ga suka sama Neil licik deh
goodnovel comment avatar
Rina Novita
itulah manusia kak..
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 35. Penawaran

    Pagi itu ketika Mamak Sutan Sati baru saja kembali selesai sarapan di kantin rumah sakit, tiba-tiba saja seseorang menghampirinya tak jauh dari kamar rawat inap nenek. "Jadi bagaimana Pak Sati? Apa jadi bapak membeli ruko di pasar simpang tigo itu?" Pria berkepala botak itu terus mendekati Mamak Sutan Sati sejak kemarin. Mamak Nadira itu berpikir karena bingung. Letak Ruko yang ditawarkan pria bernama Azwar itu letaknya sangat strategis. Tidak seperti tokonya di pasar kabupaten yang sepi pengunjung. Masalahmya harga Ruko itu cukup tinggi. "Nantilah saya kasih kabar, Pak Azwar." "Jangan lama-lama, Pak Sati. Sore nanti ada juga yang mau datang lihat-lihat. Jangan sampai keduluan orang pula nanti!" Pria bernama Azwar itu menyeringai seraya menepuk ringan bahu Mamak Sutan Sati. "Iyo, Pak. Saya diskusi dulu dengan orang rumah." Pak Azwar mengangguk, kemudian pergi meninggalkan Mamak Sutan Sati persis di depan kamar rawat nenek. Mamak Sutan Sati kini berpikir keras mencari cara untu

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 36. Melamar

    "Bagaimana dengan Pak Sati? Apa kamu berhasil mengajaknya bergabung dengan kita?" Neil baru saja menjatuhkan tubuhnya di salah satu kursi restaurant dalam hotel. "Beliau belum memberi keputusan, Pak. Sepertinya dia ragu," Saiful tak berani memandang atasannya karena laporan yang tidak memuaskan darinya Neil mendengkus "Apalagi yang dia ragukan? Apa nominal yang aku tawarkan kurang? Bukankah dia sedang membutuhkan uang saat ini?" Neil jengkel bukan main. Pasalnya menurutnya Pak Sati adalah kunci untuk mendapatkan Nadira. Saiful gelagapan tak tau harus menjawab apa. "Aku harus melamar Nadira sebelum kepulanganku ke Jakarta." Neil tak jadi makan. Selera makanmya menguap begitu saja. Pria bule itu bangkit dari kursinya, kemudian memutuskan untuk kembali ke kamarnya. ------ Farhan tak henti-hentinya tersenyum sejak tadi, membayangkan mantan istrinya yang terus tersipu malu karena godaan mesumnya. Bagaimanapun juga mereka pernah melewati malam-malam layaknya suami istri. Walau dulu

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 37. Memintanya Kembali

    Mata Farhan melebar saat masuk di ruang tamu .Dia tak menyangka Neil sudah berada di sana. Mendadak rasa kesal menyelimuti hatinya kala melihat pria bule itu duduk berhadapan dengan Mamak Sutan Sati. "Ee ..., ada Nak Farhan. Duduklah, duduk!" Bu Linda yang baru saja keluar dari kamarnya, menyambut Farhan dengan hangat.. Farhan dan Iwan langsung menyalami Bu Linda, kemudian menghampiri Mamak Sutan Sati. Mamak Nadira itu menerima uluran tangan Farhan untuk bersalaman, namun tak ada senyum sedikitpun pada wajah pria paru baya itu. Sikapnya masih saja dingin. Farhan dan Iwan kemudian duduk bersama mereka. Farhan mengambil posisi di sebelah Mamak Sutan Sati. Ada sedikit rasa gentar dirasakan Fahan melihat keacuhan Mamak Nadira itu. Namun dia akan sabar menunggu sampai Neil pulang, lalu akan berbicara serius dengan Mamak Sati yang sejak tadi tak mau menoleh padanya. "Bagaimana dengan tawaran dari kami, Pak Sati? Kapan Bapak bisa mulai bergabung?" Neil mengulang kembali pertanyaannya d

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 38. Jawaban Mamak

    Mamak Sutan Sati terdiam setelah mendengar kata-kata Farhan. Menurutnya, Farhan cukup berani setelah berkali-kali dia mengacuhkan anak Bunda Aisyah itu. Sesungguhnya Dia pun masih merasakan sakit hati dengan kejadian di Jakarta waktu itu. Farhan telah mencoreng wajahnya, hingga dia harus menanggung malu dari seluruh warga kampung. Karena berita yang tersebar, bahwa Nadira dinikahi Farhan dengan sebuah perjanjian, kemudian diceraikan karena Farhan telah memiliki wanita lain. Sungguh harga diri keluarganya jatuh sejatuh-jatuhnya. Mamak Sutan Sati memandang tajam pada satu-satunya anak Bunda Aisyah yang saat ini tertunduk bersila di hadapannya. Menahan emosi yang kembali berkorbar. Namun saat ini dia melihat kesungguhan dari sikap Farhan. Berbagai pertimbangan berada di benaknya. Mamak menarik napas panjang. Berusaha meredam sesuatu yang bergejolak di dalam sana. Berusaha untuk berdamai dengan hatinya sendiri. Tatapan tajamnya menghujam manik mata biru milik Farhan. "Dengar, Farhan!

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 39. Bukit Cinta

    Farhan baru saja keluar dari mobilnya. Kali ini tidak ada Iwan bersamanya. Pria berbadan tinggi tegap itu melangkah menuju tangga rumah gadang Nadira. Dari atas rumah, Nadira memandang Farhan yang tampil berbeda hari ini. Pria berbadan atletis itu telah mencukur sebagian kumis dan jambangnya. Hingga terlihat semakin rupawan. Farhan mengenakan jaket denim dan celana jeans, membuat pria itu tampak jauh lebih muda. Farhan tersentak ketika menoleh ke jendela. Tatapan tajam Neil menghujam bola matanya. Namun Farhan tak gentar. Pandangan Neil yang seakan ingin membunuhnya, dibalas dengan seringai oleh Farhan. Sementara di jendela yang lainnya, Nadira terlihat cemas dan memucat melihat dua pria yang melempar pandangan seakan saling menantang. "Nara, kamu akan pergi dengan pria pengecut ini? Pria yang telah berkali-kali menyakitimu? Pria yang telah mempermalukan keluarga besarmu?" Nadira terkejut mendengar perkataan Neil. Dia heran Neil mengetahui semuanya. "Maaf, Neil. Masalah itu ad

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 40. Yang Mengganjal di Hati

    "Bagaimana, Dira? Kamu mau kan kita bersatu kembali, Sayang?" Farhan menatap lekat wanita yang telah melahirkan buah hatinya itu. Saat ini Nadira berada tepat di hadapannya. Wajah mereka begitu dekat. Nadira pun menatap Farhan tak percaya. Pandangan mereka seakan terkunci satu sama lain. "Nadira ..." Nadira terdiam. Hati Farhan mencelos saat melihat ada keraguan pada sikap mantan istrinya itu. "Kenapa, Sayang?" Sesungguhnya ada yang berdebar di dadanya saat Farhan memanggilnya sayang. Namun entah kenapa ada sesuatu yang masih mengganjal di hatinya saat ini. "Maaf Uda. Ada sesuatu yang masih mengganjal di hatiku."."Apa, Sayang? Katakan! Apa kamu masih meragukan cintaku?" Farhan menangkup kedua pipi mulus dan putih milik Nadira. Perlahan Wanita bermata bulat itu melepaskan tangan mantan suaminya. "Maaf ... Aku terlalu bersemangat, hehe ..." Farhan spontan melepaskan tangannya saat tersadar. "Uda, bagaimana dengan Erika?" Nadira kembali merasakan sesak saat menyebut nama wa

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 41. Obsesi Neil

    Nadira hanya diam menatap Farhan dengan gelisah. "Nadira, ada apa, Sayang?" Cairan bening mulai memenuhi kedua kelopak mata Nadira. Namun sebisa mungkin dia tahan. Dia tak ingin terlihat menangis di depan mantan suaminya itu. "Tidak apa, Uda. Ayo kita ke rumah sakit sekarang!' Nadira melangkah lebih dulu melewati Farhan. Pria itu meraih ponselnya di atas meja, lalu .menaruhnya di dalam kantong celana. Farhan melihat ada sesuatu yang tak beres. Raut wajah Nadira tiba-tiba saja berubah. Perlahan mereka menuruni anak tangga restoran rumah panggung. Beberapa pengunjung yang ternyata mengenali mereka memandang keduanya dengan tatapan heran. Mereka pasti sudah tahu kisah tentang pernikahan Nadira dan Farhan yang berakhir karena perjanjian itu. ù "Nadira? Bukannya kalian ini sudah ...." Seorang Wanita paruh baya menyapa Nadira . "Eeh ..., uni ita? Apo kaba, uni?" Nadira sontak menyalami wanita itu. Sementara beberapa pengunjung dari saung di sekitar mereka tak lepas memandang ke

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 42. Bertemu Erika

    "Hai, Neil. Kamu kembali ke Jakarta hari ini juga?" Nadira tercengang melihat Neil dengan mengenakan jaket kulit berwarna coklat tua sudah berdiri di depannya. Kali ini Neil tak mengikat rambutnya. Dia membiarkan rambut sebahunya bergerak bebas "Halaaah, palling juga dia ngikutin!" sindir Farhan seraya tersenyum sinis pada Neil. "Ya, memang benar aku ngikutin Nara. Aku nggak mau dia nangis lagi gara-gara kamu!" "Sudah-sudah Neil, Aku nggak apa-apa!" Nadira mulai cemas dua pria itu kembali bersitegang. Apalagi saat mengetahui bahwa mereka akan terbang dengan pesawat yang sama. Nadira semakin khawatir. Pasalnya Neil tak suka dibantah keinginannya. Sementara Farhan tak suka Neil mendekati mantan istrinya. Risa yang sejak tadi melihat keributan Neil dan Farhan yang seolah-olah memperebutkan Nadira, membuat dirinya kesal dan semakin iri. Apalagi sepertinya Neil dan Farhan tidak peduli padanya. Padalah menurutnya, dirinya jauh lebih cantik dan muda dari pada Nadira. Neil duduk di sa

Latest chapter

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 82. CCTV

    "CCTV! Ya, aku belum melihat CCTV itu sampai tuntas," pikir Neil sambil menatap iba pada Tiara. Ada rasa penyesalan yang begitu dalam yang dirasakan Neil saat ini. Tiara banyak berubah. Mantan sekretarisnya yang dulu begitu cekatan, energik dan ceria, kini menjadi lebih pendiam. Bahkan Tiara sangat menderita. "Ini semua karena aku. Aku yang menyebabkan dia seperti ini," sesal Neil dalam hati dengan rasa sesak yang begitu menghimpit. Perlahan ia mendekati Tiara. Namun istrinya itu melangkah mundur. "Tia ... kenapa?" Tiara menggeleng. "Jangan, Pak. Aku nggak pantas lagi jadi istri Bapak." Suara Tiara serak, tubuhnya terduduk di ranjang sambil memeluk kedua kakinya. "Tolong jangan bicara seperti itu!" Dada Neil bergemuruh. Sesaat ia menatap istrinya yang tertunduk dengan pandangan kosong. Setelah menghela napas panjang, ia kembali berbicara. "Ya sudah, kamu istirahat dulu. Setelah aku mandi, kita makan." Dengan langkah berat Neil meninggalkan Tiara dan masuk ke kamar mandi. I

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 81. Trauma

    "Siapkan uang untuk saya sebanyak satu milyar dari uang pribadi Neil!" Suara Erika cukup keras memberikan perintah pada Joe. "M-maksud Bu Erika? M-maaf, Bu, s-saya tidak berani mengeluarkan uang tanpa izin pimpinan." Joe menjawab dengan takut-takut. Ia sangat paham dengan karakter Erika yang tidak mau dibantah. "Hei! Kamu pikir saya siapa? Kamu nggak menghargai saya? Uang Neil itu juga uang saya! Ngerti, kamu?" Nada bicara Erika mulai meninggi. Wanita itu juga menggebrak meja Joe secara spontan hingga mengeluarkan suara yang sangat keras. Joe makin gugup dan gemetar. Erika melotot dengan tatapan penuh amarah padanya. "Siapkan uang itu sekarang juga! Cepaat!" Erika yang sudah panik karena kedatangan para penagih hutang ke rumahnya, membuat emosinya tidak dapat terkontrol. Bagaimanapun caranya, ia harus mendapatkan uang itu hari ini juga. Erika makin gelisah, hingga ia tidak menyadari bahwa seseorang sejak tadi berdiri di depan pintu ruangan itu, memandangnya dengan geram. "Untu

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 80. Dikejar Penagih Hutang

    "Tiara ... Aku mau ...." Wajah Neil kian mendekat pada Tiara hingga wanita itu menjadi gugup. "Jangan aneh-aneh deh, Pak!" gumam Tiara dengan wajah bersemu kemerahan. Saat ini Neil menatapnya penuh damba. "Habisnya kamu cantik banget. Wangi!"bisik Neil. Satu tangannya mulai menyentuh tengkuk Tiara. Keduanya saling menatap penuh cinta. Kalau saja Tiara tidak sedang sakit, entah apa yang akan terjadi. Saat ini Neil berusaha menahan diri untuk tidak menuruti keinginan hatinya. "Aku mandi dulu. Istirahatlah!" Akhirnya Neil meninggalkan sebuah kecupan hangat di kening Tiara, sebelum ia masuk ke kamar mandi. Tiara mengangguk. Ia tersenyum lega dan langsung merebahkan tubuhnya setelah menyiapkan pakaian untuk Neil. Keluar dari kamar mandi, Neil menemukan Tiara sudah terlelap. Setelah berpakaian, ia menyelimuti tubuh Tiara dan kembali mencium wajah cantik itu dengan sangat pelan. Ia tidak mau sampai Tiara terganggu. Malam itu, Neil memilih menyibukkan dirinya dengan pekerjaan. Banyak ha

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 79

    "Tiara ... Tiara ...!" "Astaga, Pak! Itu ada orang-orang kantor!" Wajah Tiara memucat. "Bagaimana ini, Pak?" Tiara panik. "Buka saja kacanya." Neil menjawab tenang. Perlahan Tiara memutar tubuhnya menghadap kaca. Nampak tiga orang wanita berpakaian ala kantoran yang tak sabar ingin melihat ada apa di balik kaca mobil itu. Tiara mulai menekan tombol pada sisi pintu. Kaca pun perlahan turun. "Tuh, kan! Gue bilang juga apa. Itu beneran Tiara. Woi, Tiara, lo ngapain mesum sama om-om di dalam mobil?" Seorang wanita dengan tidak sabarnya melongokan sedikit kepalanya. Mereka memang tidak melihat jelas siapa yang ada bersama Tiara tadi. Sedangkan yang lainnya ikut berusaha mengintip dari kaca lainnya yang ternyata cukup gelap. "Mana tuh Om-Om? Kok, nggak ada?" "Siapa yang Om-Om?" Seketika para wanita itu menoleh ke belakang ketika mendengar suara bariton yang begitu mendominan. "Hah, Bos Neil?" sontak wajah,-wajah penuh rasa penasaran tadi berubah pucat. Mereka menyadari pakaian y

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 78

    "Tiara ... Tiara ..!" Bagai orang kesetanan Neil berlari dengan wajah panik menuju area parkir. Ia tak manghiraukan panggilan Vivi dan security yang ia lewati. "Hei, mau apa kalian?" Neil berteriak dari kejauhan melihat tiga orang pria bertubuh besar berada di sekitar mobilnya. Pria bule bertubuh tinggi itu mempercepat larinya. Namun, tiga pria tak dikenal itu telah melesat pergi. "Tiara ... Tiara ..., ini aku! Tolong buka pintunya!" Tiara menutup wajah dengan kedua tangannya sambil menangis dan menjerit. Teriakan Neil yang awalnya tidak terdengar, membuatnya bergegas membuka pintu saat wajah suaminya itu muncul di balik kaca. "Pak, ... Pak ... aku takut." "Tiara ... tenanglah. Ada aku ... tenanglah!" Neil bergegas menarik tubuh Tiara dan langsung mendekapnya. Ciuman bertubi-tubi ia layangkan ke puncak kepala Tiara agar istrinya itu tenang. Pras membelai kepala Tiara penuh kasih sayang. Sesekali matanya terpejam seakan sedang menikmati pelukan hangat mereka. "Astaga, Nei

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 77. Kembali ke NaraShop

    "Istirahatlah sejenak. Tunggu Aku di sini sebentar. Aku akan menemui Nadira di dalam sana!" pinta Neil pada Tiara. Lalu pria bule itu keluar dari dalam mobilnya. Hari ini Tiara sudah boleh pulang oleh dokter. Sejak kemarin Neil tidak pulang ke rumahnya. Ia tidak mau meninggalkan Tiara sedetikpun. Ia tidak mau ceroboh lagi hingga keselamatan Tiara terancam. Pulang dari rumah sakit, Neil langsung menuju NaraShop hendak menemui Nadira. Sebagian besar saham pribadinya ada di sana. Ia akan membicarakan masalahnya pada sahabatnya itu. "Nadira? Bukankah itu nama wanita yang dulu pernah dekat dengan Pak Neil?" Tiara gelisah dalam hati. Ia khawatir Neil akan kembali mengingat cinta lamanya pada wanita itu. Dulu, sebelum menikahi Erika, sedikit banyak Tiara mengetahui tentang kisah cinta bosnya itu. Ia tau sudah sejak lama Neil mencintai Nadira. Apapun akan ia lakukan demi NaraShop, termasuk menanamkan sebagian besar sahamnya demi kemajuan perusahaan itu. Karena itulah Tiara menunggu N

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 76. Kedatangan Mami

    "Mami ..." Neil sontak berdiri. Namun satu tangannya meraih jemari Tiara dan mengenggamnya erat. Wajah istri simpanannya itu nampak cemas dan ketakutan. Ia sangat mengenali Nyonya Helda yang sangat tegas. Nyonya Helda menatap Tiara tajam penuh kebencian. "Perempuan murahan kamu. Berani-beraninya kamu menggoda anakku. Berapa uang yang kamu inginkan? Katakan saja!" Wanita yang dipanggil Mami oleh Neil itu berkata dengan emosi yang meletup-letup dan napas yang memburu. "M-maafkan saya, Nyonya Helda!' parau suara Tiara yang menunduk, tak sanggup menerima tatapan dari wanita paruh baya iru. "Sudah jangan banyak bicara, katakan berapa uang yang kamu inginkan, lalu tinggalkan putraku!" "Mami ..., Apa-apaan ini?" protes Neil. Genggamannya pada jemari Tiara samakin erat. Pertanda dia tak ingin berpisah dari Tiara. Sementara Tiara hanya diam tak menjawab. Wanita itu hanya duduk menunduk menahan gemuruh di dada. "Neil, tinggalkan wanita murahan ini, dan kembalilah pada Erika!' Ucapan te

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 75. Ciuman Bos

    Neil kembali tiba di rumah sakit. Ia masuk ke ruang UGD untuk menghampiri Tiara. Namun dia tak menemukan istrinya di tempat terakhir dia meninggalkannya tadi.. "Suster, istri saya dipindahkan ke mana?" "Ibu Tiara sudah kami pindahkam ke ruang rawat VIP Pak. Di kamar 105." Setelah mendapat jawaban dari salah satu perawat UGD, Neil langsung menuju ruang VIP dengan setengah berlari. Ia sangat mengkhawatirkan keadaanTiara saat ini. Neil berhenti tepat di depan kamar dengan nomor pintu 105. Perlahan membuka handle pintu agar tak mengeluarkan suara yang akan mengganggu istrinya. Hati pria bule itu mencelos melihat Tiara masih menangis sambil berbaring. Wanita itu pasti sangat sedih. Rasa sedih yang berlipat-lipat dirasakan Tiara saat ini." Tiara ..." Neil meraih kursi dan duduk tepat disamping Tiara. Tangannya membelai lembut kepala istrinya. "Tiara ..., sudah ya. Jangan menangis lagi. Ini semua salahku. Seharusnya aku tak meninggalkanmu." Tiara masih tak mau menoleh padanya. Tatap

  • Cinta yang Disadari Usai Bercerai   Bab 74. Kesalahan Fatal

    Neil baru saja memasuki gerbang rumahnya. Amarahnya semakin meledak-ledak ketika melihat mobil Erika telah berada di depan garasi. Setelah memarkir mobilnya, Neil keluar dan melangkah cepat menuju ke dalam rumah. "Erika ... Erika ...!" Bagai orang kesetanan Neil memanggil-manggil nama istrinya di sekeliling rumah. "Neil, apa-apaan kamu memanggil nama istrimu seperti itu?" Neil terlonjak dan membalikkan badannya ketika mendengar suara yang selama ini sangat dekat dengannya. "Mami ...! Ka-kapan Mami datang?" Wanita cantik berusia sekitar lima puluhan itu nampak jauh lebih muda dari umurnya. Nyonya Helda, ibu kandung Neil itu menghampiri putra tersayangnya. Neil memeluk dan mencium kedua pipi maminya. "Kapan Mami datang? Kenapa nggak ngabarin Aku?" "Duduklah, Neil!" Neil duduk di sebelah Maminya. Walau sebenarnya hatinya sedang tidak baik-baik saja. Pikirannya terus tertuju pada Tiara. Sementara matanya terus mencari keberadaan Erika. "Ketika Mami sedang di Bali kemarin, Erik

DMCA.com Protection Status