Asisten Tuan Angkuh

Asisten Tuan Angkuh

last updateLast Updated : 2022-03-05
By:  Eljanes CrocusOngoing
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
10
32 ratings. 32 reviews
127Chapters
13.4Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
SCAN CODE TO READ ON APP

WARNING 21+ "Sekarang aku mutusin buat hidup mandiri! Tapi kamu harus bantu aku!"ujar Thea memohon, Gadis itu adalah cucu dari keluaraga kaya,memiliki hobi aneh dengan menghamburkan semua uang milik keluarga. Tiba tiba suatu malam,dia terpaksa menyetujui perjodohan dengan pria tua. Thea kabur dengan bantuan sahabat karib, mendapat pekerjaan sebagai asisten pribadi seorang CEO tampan yang memiliki sifat congkak. Dihari pertama kerja,Thea diharuskan untuk bisa membaca dan menulis. Apa yang akan Thea lakukan untuk menghindari perjodohan?Dan bagaimana cara Thea menghadapi seorang pria angkuh yang selalu menghinanya?

View More

Latest chapter

Free Preview

01. Perjodohan

"Apa! Perjodohan?" Suasana nyaman yang menyelimuti seluruh sudut rumah sekejap tersapu bersih ketika Thea mendepakkan telapak tangannya ke atas meja, Kedua manik nyaris membulat sempurna sesudah mendengar keputusan sepihak yang dilakukan neneknya. Perkataan aneh tadi berhasil membuat sesuap nasi dalam mulut Thea tertelan bulat bulat. "Aw, sakit." Merintih dalam hati, berusaha menahan bagian tubuh yang terasa nyeri. Muka masam yang tersemat di wajah gadis itu begitu jelas mengartikan sebuah kekesalan, ditemani sorot mata kecewa mengarah pada wanita tua di depannya. "Santai dong Thea. Bikin orang kaget aja!" gumam Barsha masih menikmati sepiring salad, Dengan raut tak acuh ditatapnya gadis tadi dengan lekat, menebar senyum dalam hati seakan telah menduga reaksi apa yang akan diterima. Sekali lagi dia berhasil menebak setiap langkah gadis manja yang telah tinggal begitu lama dengannya, senjata paksaan se...

Interesting books of the same period

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

10
97%(31)
9
0%(0)
8
0%(0)
7
0%(0)
6
0%(0)
5
0%(0)
4
0%(0)
3
0%(0)
2
3%(1)
1
0%(0)
10 / 10.0
32 ratings · 32 reviews
SCAN CODE TO READ ON APP
user avatar
MN Rohmadi
ijin promosi Thor. Telah dirilis novel bagus MENANTU SANG JENDRAL BESAR. Karya MN ROHMADI
2023-10-24 03:44:49
0
user avatar
malapalas
BACA novel berjudul :FREL. Banyak kejutan di dalamnya. Selain tentang cinta segitiga yang bikin baper, gemes dibumbui humor dan mengharubirukan, kalian akan disuguhi dg persahabatan, keluarga, luka dan rahasia di masa lalu orangtua yang akan membuat cerita lebih seru dan menjungkirbalikkan perasaan.
2022-01-29 08:16:19
0
user avatar
rizka emalya
ini memang gd update an ato app ku yg eror ya.. trakhir masih ep98 aja..
2021-12-30 00:32:47
0
user avatar
relasi rea
plis! nathan buruan pulang si rena mau bunuh bini lo...
2021-12-07 04:31:54
0
user avatar
dibatezal
Keren, semangat Thor ...
2021-12-05 21:21:48
0
user avatar
NEIZSE
kenapa neneknya jodohin sama pria tua sih
2021-12-05 21:13:58
0
user avatar
Biba
Baguss. Lanjut thor
2021-12-05 20:26:54
0
user avatar
Rere Hana
Semangat author Aku coba mulai baca ya
2021-12-05 19:43:09
0
user avatar
Faza Mi
Lanjut up,
2021-12-05 15:04:12
0
user avatar
Yoga Yo
Gas pol...
2021-12-05 14:59:56
0
default avatar
sofimnd95
Neng thea!
2021-12-05 14:49:29
0
default avatar
polgenta345
Next thorr
2021-12-05 14:43:22
0
user avatar
ahmad Nazar
Aku suka. Good job thor
2021-12-05 14:35:04
0
user avatar
Mega mega
rena minta ditabok!
2021-12-05 10:22:23
0
user avatar
Mona
kerjaan rena sebenarnya apasih? greget sendiri lihat tingkahnya!
2021-12-05 10:15:25
0
  • 1
  • 2
  • 3
127 Chapters
Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status