Sasaeng Is Me
Anisya Dhanoewinoto
Daniel, yang merupakan pewaris tunggal dari PHONIX Grup. Kini kembali ke tempat kelahirannya, yaitu Korea Selatan. Untuk menemukan sang adik yang dulu sempat terpisah ketika mereka masih kecil.
Namun, ketika dia baru saja memulai pencariannya. Daniel menemukan fakta bahwa sang adik sudah tewas beberapa tahun sebelum kedatangannya. Karena terlibat dalam sebuah kecelakaan tragis. Daniel yang tak mempercayai berita itu, akhirnya mulai mencari tahu tentang kematian sang adik, dan misteri yang menyelimuti di belakangnya.
Mampukah Daniel menemukan kebenaran dari kematian adik kandungnya? Dan mampu menemukan dimana keberadaan makam dari adik kandungnya itu?